Anda di halaman 1dari 9

The Series #5

The Power of

Yuk Gabung YOUTUBER INDONESIA di FB


dengan Like Url ini:
https://www.facebook.com/pages/Youtuber-
Indonesia/617821574926696
Seberapa besar pengaruh Promosi Silang (Cross-promotion) di Youtube...?
Sangat besar sekali pengaruhnya. Bahkan di e-Book resmi Youtube PlayBook, Cross-
Promotion atau promosi silang mendapat Rate Bintang 5. Pada praktiknya, promosi silang
selain berpengaruh terhadap peningkatan view, juga sangat berpotensi dapat menambah
pelanggan (subcriber) baru.

Pengaruh Cross-promotion

Dimana kita dapat menerapkan promosi silang di Youtube...?


Setidaknya ada 3 tempat cara menerapkan cross-promotion:

1. Menempatkan link channel di sidebar kanan. Bagi yang suka ngeblog, ini identik
dengan Blogroll.

Cross-Promotion di Sidebar Kanan


2. Menempatkan link channel di bagian paling bawah channel Youtube (Footer).

Cross-Promotion di Footer

3. Menempatkan link channel di bagian About halaman channel Youtube

Cross-Promotion di tab About


Bagaimana cara setting cross-promotion (promosi silang) di Youtube...?

Lanjut Gan...

1. Cara Setting Cross-promotion di Sidebar


Pastikan Anda sudah login di Youtube. Buka channel youtubenya dengan url
www.youtube.com/user/URLAnda Arahkan mouse ke pojok kanan atas sampai muncul
icon Pencil, lalu dikilik.

Arahkan mouse ke pojok kanan atas sampai


muncul icon Pencil, lalu dikilik

Pilih Edit module.

Pilih Edit module

Kemudian akan muncul kotak dialog seperti gambar dibawah ini.


Ketik judulnya sesuai Selera Agan

Masukkan username channel atau URL-nya. Jangan


lupa klik +Add pada sisi kanannya.

Bila sudah selesai, klik Done.

2. Cara Setting Cross-promotion di Footer


Sekarang kita beralih ke Footer. Scroll mouse ke bagian paling bawah, lalu arahkan mouse
ke pojok kanan atas sampai muncul ikon Pencil lalu diklik.

Arahkan mouse ke pojok kanan atas


sampai muncul ikon Pencil lalu Klik

Maka akan muncul gambar seperti di bawah ini.


Pada CONTENT: Pilih Channel
Pada LAYOUT: Pilih Horizontal row
Pada CHANNEL SELECTION: klik Add Channel
Klik Add Channel

Setelah klik Add Channel akan muncul gambar seperti ini:

Ketik judulnya sesuai Selera Agan

Masukkan username channel atau URL-nya. Jangan


lupa klik +Add pada sisi kanannya.

Cara mengisinya sama persis dengan cara pertama di atas. Bila sudah selesai, jangan lupa
klik Done.
3. Cara Setting Cross-promotion di tab About

Sekarang kita beralih ke tab About.

Klik tab About

Arahkan mouse ke pojok kanan atas


sampai muncul ikon Pencil lalu Klik

Pilih Edit module.

Pilih Edit module


Ketik judulnya sesuai Selera Agan

Masukkan username channel atau URL-nya. Jangan


lupa klik +Add pada sisi kanannya.

Bila sudah selesai, klik Done.

Cara di atas sangat bermanfaat bila kita punya lebih dari 1 channel.
Bagaimana bila kita hanya punya 1 channel...? Kita bisa contact pemilik
channel agar kita bisa saling tukar link atau istilahnya Blogroll kalau di dunia
Blogger. Tentu saja kerjasama ini sangat bermanfaat untuk para pemilik
channel, apalagi bila channel kita memiliki niche yang sejenis atau topik yang
sama.

Semoga tutorial sederhana ini bermanfaat untuk YOUTUBER


INDONESIA. Terima Kasih. Salam Sukses. Salam Ngepet Online...

Buat Agan-Agan Yang Mau:

- Mempromosikan Channel Youtube atau Video Agan

- Mendapat Tambahan View Video

- Permintaan Saling Subcribe Sesama Youtuber


Yuk Gabung YOUTUBER INDONESIA di FB dengan Like
Url ini:

https://www.facebook.com/pages/Youtuber-Indonesia/617821574926696

Anda mungkin juga menyukai