Anda di halaman 1dari 1

KUISONER PENANGANAN AWAL STROKE DI RUMAH MENURUT

AHA, 2015

Pernyataan SS SR N KK TP
1. Keluarga mengetahui tanda dan gejala
khas dari stroke seperti tiba tiba
lemas/lumpuh, bicara pelo, eliminasi
spontan.
METODE FAST
2. Keluarga mampu mengenali tanda stroke
dengan melihat wajah pasien yang tidak
simetris (Face)
3. Keluarga mampu mengenali tanda stroke
dengan melihat tangan/lengan pasien yang
tiba tiba lemas ( Arm)
4. Keluarga mampu mengenali tanda stroke
dengan melihat omongan pasien yang
menjadi pelo/tidak jelas (Speech)
5. Keluarga mengetahui waktu emas (Golden
period) dari stroke sehingga cepat untuk
merujuk pasien
6. Keluarga mengetahui penatalaksanaan di
rumah ketika terjadi serangan
7. Keluarga segera merujuk pasien ke rumah
sakit
CINCINATI PREHOSPITAL
STROKE SCALE
8. Keluarga mengenali tanda yaitu salah satu
sisi wajah tidak sebaik digerakkan seperti
sisi yang lain
9. Keluarga mampu mengenali Satu lengan
tidak dapat digerakkan/posisi salah satu
lengan lebih rendah dibandingan dengan
sisi lain
10. Keluarga mengenali bahwa pasien
berbicara menggunakan kata kata yang
salah/sulit dimengerti, pasien tidak dapat
berbicara.

skor

Intepretasi dari CINCINATI PREHOSPITAL STROKE SCALE : jika salah satu


dari kondisi di atas abnormal/ada, maka kemungkinan terjadi stroke adalah 72%

Anda mungkin juga menyukai