Anda di halaman 1dari 8

Standar Oprasional Prosedur

(SOP)
PEMERIKSAAN LABORATORIUM

Nomor : .....................................

Revisi Ke : .....................................

Berlaku tanggal : .....................................

Ditetapka Oleh :

Kepala UPT Puskesmas Kutukan

dr. Dewi Asmara


NIP 19730809 200604 2009

PEMERINTAH KABUPATEN BLORA


DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTUKAN
Jl. Raya Randublatung Cepu Km. 8, Kode Pos. 58382
email : kutukanpuskesmas@yahoo.co.id
PEMERIKSAAN
LABORATORIUM
No
Dokumen:SOP/UKP/
0
SOP No. Revisi:00
Tgl. Terbit:
Halaman:1/3

Dr.Dewi Asmara
Puskesmas NIP 19730809 200604 2 009
Kutukan
1. Pengertian Pemeriksaan laborat adalah salah satu sarana kesehatan
dengan melakukan kegiatan pemeriksaan guna menunjang
diagnosa suatu penyakit
2. Tujuan 1. Untuk menegakkan diagnosa suatu penyakit
2. Monitoring terapi suatu penyakit
3. Kebijakan
4. Referensi 1. Undang Undang RI No.36 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan
2. Permenkes Nomor 1575/Menkes/Per/XI/2005
Tentang Pelayanan Penunjang Klinik
3. Permenkes RI Nomor 411/Menkes/Per/II/2010
Tentang Laboratorium Klinik.
4. Buku pedoman laboratorium
5. Prosedur ALAT dan BAHAN :
1. Surat rujukan
2. ATK
3. Lembar rekam medis
4. Buku register laboratorium
5. Alat pemeriksaan laboratorium
6. Blanko hasil pemeriksaan laboratorium
7. Slip pembayaran
1. Petugas menerima rujukan dari Bp. Umum, Bp. Gigi, Bp
KIA
6.Langkah-
2. Petugas melayani pasien sesuai jenis pemeriksaan laborat
langkah
3. Petugas mencatat data pasien yang diperlukan dibuku
register laborat.
4. Petugas mempersiapkan alat dan bahan yang akan
digunakan untuk pemeriksaan sesuai pemeriksaan yang
diperlukan / diminta.
5. Petugas mempersilahkan pasien duduk.
6. Petugas menjelaskan dan memberitahu kepada pasien
tentang sampel yang akan diambil dan diperiksa.
7. Petugas mengambil sampel dan melakukan pemeriksaan
sesuai dengan permintaan.
8. Petugas mempersilahkan pasien untuk menunggu hasil lab
9. Petugas mencatat hasil pemeriksaan pada buku register
lab, blangko Pemeriksaan lab, serta mencatat harga
pemeriksaan laborat yang dilakukan pada slip pembayaran
10. Memberikan informasi hasil pemeriksaan laboratorium
pasien ke tempat yang merujuk.
Petugas menerima rujukan
7.Diagram Alir
dari Bp. Umum, Bp. Gigi,
Bp KIA

Petugas melayani pasien sesuai jenis pemeriksaan laborat

Petugas mencatat data pasien yang diperlukan dibuku register laborat.

Petugas mempersiapkan alat dan bahan yang akan digunakan untuk pemeriksaan

sesuai pemeriksaan yang diperlukan / diminta.

Petugas mempersilahkan pasien duduk.

Petugas menjelaskan dan memberitahu kepada pasien tentang sampel yang akan

diambil dan diperiksa.

Petugas mengambil sampel dan melakukan pemeriksaan sesuai dengan

permintaan.

Petugas mempersilahkan pasien untuk menunggu hasil lab

Petugas mencatat hasil pemeriksaan pada buku register lab, blangko Pemeriksaan lab,
serta mencatat harga pemeriksaan laborat yang dilakukan pada slip pembayaran

Memberikan informasi hasil pemeriksaan


laboratorium pasien ke tempat yang merujuk.

6. Hal yang perlu


diperhatikan
7. Unit terkait BP Umum, BP gigi, KIA
8. Dokumen Buku register
Terkait
9. Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Historis
PEMERIKSAAN
LABORATORIUM
No Dokumen:
SOP/UKP/03
DAFTAR No. Revisi:
Tgl. Terbit:
TILIK
Halaman:

Dr.Dewi Asmara
Puskesmas NIP 19730809 200604 2
Kutukan 009

Unit : ....................
NamaPetugas :
TanggalPelaksanaan : ............................

No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB


1 Apakah Petugas menerima rujukan dari Bp. Umum, Bp.
Gigi, Bp KIA
2 Apakah Petugas melayani pasien sesuai jenis
pemeriksaan laborat
3 Apakah Petugas mencatat data pasien yang diperlukan
dibuku register laborat.
4 Apakah Petugas mempersiapkan alat dan bahan yang
akan digunakan untuk pemeriksaan sesuai pemeriksaan
yang diperlukan / diminta.

5 Apakah Petugas mempersilahkan pasien duduk.


6 Apakah Petugas menjelaskan dan memberitahu kepada
pasien tentang sampel yang akan diambil dan diperiksa.
7 Apakah Petugas mengambil sampel dan melakukan
pemeriksaan sesuai dengan permintaan.
8 Apakah Petugas mempersilahkan pasien untuk
menunggu hasil lab
9 Apakah Petugas mencatat hasil pemeriksaan pada buku
register lab, blangko Pemeriksaan lab, serta mencatat harga
pemeriksaan laborat yang dilakukan pada slip pembayaran

10 Apakah Memberikan informasi hasil pemeriksaan


laboratorium pasien ke tempat yang merujuk.
Jumlah
Compliance rate (CR) : .%
..
Pelaksana / Auditor


NIP..

Anda mungkin juga menyukai