Anda di halaman 1dari 3

PROPOSAL KEGIATAN

SMK PANCASILA 8 KARNIVAL

I. Latar Belakang

Bagi generasi muda kemerdekaan bukan hanya sekedar kata untuk memperingati, tetapi sejarah
bangsa Indonesia dimulai dari 17 Agustus 1945. Setiap tahunya diperingati dengan beraneka acara serta
kemerihaan yang menandakan semangat para pejuang terdahulu masih diwarisi oleh generasi muda
sekarang.
SMK Pancasila 8 Slogohimo bagian dari generasi muda bangsa Indonesia. Sebagai generasi muda
yang mewarisi semangat serta budaya maka siswa/ siswa SMK Pancasila 8 Slogohimo menuangkan
segala semangat serta kreatifitas mereka dalam bentuk karnaval. Karnaval yang yang mengusung tema
limbah ini diharapkan dapat menjadikan bukti bahwa semangat kemerdekaan dapat diwujudkan dalam
berbagai tampilan yang unik seta layak untuk dipertontonkan.
Selain memperingati HUT RI yang ke 72 karnaval ini juga untuk merayakan disnatalis SMK
Pancasila 8 Slogohimo yang ke 26. Semoga Indonesia dan SMK Pancasila 8 Slogohimo maju serentak
membangun generasi muda yang handal serta mandiri namun juga peduli terhadap budaya.

II. Tujuan
Selain memperingati HUT RI yang ke 72 karnaval ini juga untuk merayakan disnatalis SMK
Pancasila 8 Slogohimo yang ke 26. SMK Pancasila 8 Slogohimo ingin mengadakan karnaval yang
berjudul SMK PANCASILA 8 KARNIVAL dengan tujuan sebagai berikut:
1. Untuk mengisi dan memeriahkan HUT RI yang ke 72.
2. SMK Pancasila 8 Slogohimo yang ke 26.
3. Menampilkan hasil karya siswa/ siswi SMK Pancasila 8 Slogohimo dalam bentuk kostum karnaval.
4. Untuk mendaur ulang sampah, limbah, dan bahan-bahan yang telah tidak terpakai kemudian didaur
ulang sedemikian rupa, hingga layak untuk dipertontonkan.

III. Kegiatan
Waktu dan pelaksanaan:
Acara SMK PANCASILA 8 KARNIVAL, akan kami laksanakan pada :
Hari :
Tanggal :
Waktu :
Tempat :

Susunan Acara
Terlampir

SUSUNAN PANITIA
Ketua Panitia :
Kesiswaan :
Humas :
Dokumentasi :
IV PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan dan partisipasi Bapak/Ibu.
Semoga acara ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita harapkan.

Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.

Kesiswaan Ketua Panitia

---------------------- ----------------------

Kepala SMK Pancasila 8 Slogohimo

----------------------
ANGGARAN

Adapun kegitan yang dibutuhkan untuk SMK PANCASILA 8 KARNIVAL adalah sebagai
berikut:

No. Nama barang Jumlah Harga Total

1 Lem plastik/ lem tembak 5kg Rp. 100.000,00 Rp. 500.000,00

2 Kawat 10 roll Rp. 20.000,00 Rp. 200.000,00

3 Tali Rafia 1 ball Rp. 25.000,00 Rp. 25.000,00

3 Cat pilok 10 buah Rp. 20.000,00 Rp. 200.000,00

4. Biaya tak terduga Rp. 200.000,00

Total Jumlah Rp. 1.125.000,00

Pembimbing Karnival

Anisa Prasanti, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai