Anda di halaman 1dari 1

RS.

BAPTIS BATU PPERMINTAAN TRANSFUSI DARAH


Jl. Raya Tlekung No. 1 No Dokumen No. Revisi Halaman
Batu 60.01.03 0 1/1

Ditetapkan oleh,
Direktur RS. Baptis Batu
Tanggal
01 Mei 2013
STANDAR
PROSEDUR dr. Arhwinda Pusparahaju A,Sp. KFR, MARS.
OPERASIONAL
PENGERTIAN Adalah suatu proses untuk memenuhi kebutuhan akan transfusi darah.
Supaya pasien mendapatkan darah yang tepat dan ada yang
TUJUAN
bertanggungjawab terhadap proses transfusi tersebut
Bank Darah Rumah Sakit dilaksanakan 24 jam sehari, 7 hari dalam
seminggu. (Sesuai dengan SK direktur no.
KEBIJAKAN
02/01/VIII/SK_DIR_KEB/2012 tentang Kebijakan Instalasi
Laboratorium).
1. Jelaskan kepada pasien tentang keperluan transfusi dan segala
dampak yang mungkin diakibatkan oleh tindakan transfusi.
2. Minta pasien menandatangani inform consent tindakan transfusi
bila pasien sudah setuju dan sudah mengerti penjelasan diatas.
3. Isi formulir permintaan transfusi darah dengan lengkap.
4. Bubuhkan tanda tangan dokter penaggungjawab perawatan pada
formulir permintaan di kolom yang sudah tersedia.
5. Bila golongan darah pasien sudah diketahui, telpon Bank Darah RS
PROSEDUR utk menanyakan apakah golongan darah yang dimaksud tersedia.
Bila golongan darah tidak diketahui lanjutkan ke no 6
6. Ambil sampel darah pasien sebanyak 5 cc dengan wadah tabung
tutup ungu atau merah .
7. Beri label identitas pasien pada tabung sampel.
8. Cocokan identitas di tabung dengan formulir permintaan transfusi
darah.
9. Telpon petugas Bank Darah RS untuk mengambil sampel dan
formulir permintaan.
1. Instalasi Rawat Jalan
UNIT TERKAIT 2. Instalasi Rawat Inap
3. Instalasi Gawat Darurat

Anda mungkin juga menyukai