Anda di halaman 1dari 4

Analisis Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar

Kelas VIII
(Semester I)

SK 1. Memahami Pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup


1. Pertumbuhan dan Perkembangan
KD 1.1 Menganalisis pentingnya pertumbuhan dan perkembangan pada makhluk
hidup
KD 1.2 Mendeskripsikan tahapan perkembangan manusia

SK 2. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia


2. Sistem Gerak Pada Manusia
KD 2.1 Mendeskripsikan sistem gerak pada manusia dan hubungannya dengan
kesehatan
3. Sistem Pencernaan Pada Manusia
KD 2.2 Mendeskripsikan sistem pencernaan pada manusia dan hubungannya dengan
kesehatan
4. Sistem Pernapasan Pada Manusia
KD 2.3 Mendeskripsikan sistem pernapasan pada manusia dan hubungannya dengan
kesehatan
5. Sistem Peredaran Darah Pada Manusia
KD 2.4 Mendeskripsikan sistem peredaran darah pada manusia dan hubungannya
dengan kesehatan

SK 3. Memahami sistem dalam kehidupan tumbuhan


6. Sistem dalam Kehidupan Tumbuhan
KD 3.1 Mengidentifikasi struktur dan fungsi jaringan tumbuhan
KD 3.2 Mendeskripsikan proses perolehan nutrisi dan transformasi energi pada
tumbuhan hijau
KD 3.3 Mengidentifikasi macam-macam gerak pada tumbuhan
KD 3.4 Mengidentifikasi hama dan penyakit pada organ tumbuhan yang dijumpai
dalam kehidupan sehari-hari
SK 4. Memahami konsep partikel materi
7. Atom, Ion, dan Molekul
KD 4.1 Menjelaskan konsep atom, ion, dan molekul
KD 4.2 Menghubungkan konsep atom, ion, dan molekul dengan produk kimia sehari-
hari
KD 4.3 Membandingkan molekul unsur dan molekul senyawa

SK 5. Memahami kegunaan bahan kimia dalam kehidupan


8. Bahan Kimia dalam Kehidupan
KD 5.1 Mencari informasi tentang kegunaan dan efek samping bahan kimia dalam
kehidupan sehari-hari
KD 5.2 Mengomunikasikan informasi tentang kegunaan dan efek samping bahan kimia
KD 5.3 Mendeskripsikan bahan kimia alami dan bahan kimia buatan dalam kemasan
yang terdapat dalam bahan makanan
KD 5.4 Mendeskripsikan sifat / pengaruh zat adiktif dan psikotropika

Mengetahui
Kepala SMPN 4 Bayongbong Guru Mata Pelajaran

H. Apip, S.Pd.,M.Pd. Asep Irvan Irvani, M.Pd.


NIP. 19661020 198603 1003

Pengawas Pembina

Drs. H. Ella Halimin, SH,M.Si.


NIP. 19631118 1985121002
Analisis Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar
Kelas IX
(Semester I)

SK 1. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia


1. Sistem Ekskresi Pada Manusia
KD 1.1 Mendeskripsikan sistem ekskresi pada manusia dan hubungannya dengan
kesehatan.
2. Sistem Reproduksi Manusia
KD 1.2 Mendeskripsikan sistem reproduksi pada manusia, hewan, dan tumbuhan serta
penyakit-penyakit yang berhubungan dengan sistem reproduksi pada manusia.
3. Sistem Koordinasi dan Alat Indra
KD 1.3 3 Mendeskripsikan sistem koordinasi dan alat indera pada manusia dan
hubungannya dengan kesehatan.

SK 2. Memahami kelangsungan hidup makhluk hidup


4. Kelangsungan Hidup Organisme
KD 2.1 Mengidentifikasi kelangsungan hidup makhluk hidup melalui adaptasi,
seleski alam, dan perkembangbiakan.
5. Pewarisan Sifat Pada Makhluk Hidup
KD 2.2 Mendeskripsikan konsep pewarisan sifat pada makhluk hidup.
KD 2.3 Mendeskripsikan proses pewarisan dan hasil pewarisan sifat beserta
penerapannya
6. Bioteknologi
KD 2.4 Mendeskripsikan penerapan bioteknologi dalam mendukung kelangsungan
hidup manusia melalui produksi pangan

SK 3. Memahami konsep kelistrikan dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari


7. Listrik Statis
KD 3.1 Mendeskripsikan muatan listrik untuk memahami gejala-gejala listrik statis
serta kaitannya dalam kehidupan sehari-hari
8. Listrik Dinamis
KD 3.2 Menganalisis percobaan listrik dinamis dalam suatu rangkaian serta
penerapannya dalam kehidupan sehari-hari
KD 3.3 Mendeskripsikan prinsip kerja elemen dan arus listrik yang ditimbulkannya
serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.
9. Energi dan Daya Listrik
KD 3.4 Mendeskripsikan hubungan energi dan daya listrik serta pemanfaatannya dalam
kehidupan sehari-hari.

Mengetahui
Kepala SMPN 4 Bayongbong Guru Mata Pelajaran

H. Apip, S.Pd.,M.Pd. Asep Irvan Irvani, M.Pd.


NIP. 19661020 198603 1003

Pengawas Pembina

Drs. H. Ella Halimin, SH,M.Si.


NIP. 19631118 1985121002

Anda mungkin juga menyukai