Anda di halaman 1dari 2

15/5/2017 PenggunaanBahanKimia01DasarPemikiran|budidayaudang|pakanudang|kualitasairtambak|penyakitudang|akuakultur|industriudang

Selasa,29Juli2008

PenggunaanBahanKimia01DasarPemikiran
Postedbymarindro
at17.50

Pada kondisi tertentu pengelolaan kualitas perairan tambak mengalami kendala yaitu
tidakdapatditerapkannyateknisbudidayasecaraoptimaluntukmenghasilkankondisi
dan kualitas perairan seperti yang diharapkan karena berbagai faktor sehingga
memerlukan treatment yang berupa penggunaan bahanbahan kimia dan obatobatan
kedalamperairantersebut.
Pada dasarnya fungsi dari
bahan kimia dan obat
obatan yang digunakan
tersebut seperti di bawah
ini,yaitu:

Sebagai katalisator dan pemacu proses pembentukan


1. air, yang termasuk
dalam kategori ini adalah argon, dan berbagai jenis bakteri yang bersifat
menguntungkan dan telah diproduksi secara industri. Bahanbahan ini
digunakan pada perairan tambak dengan kondisi udang yang relatif bagus,
tetapi proses pembentukan kualitas air sangat susah dilakukan sehingga jika
tidak segera ditangani dapat menimbulkan masalah yang serius bagi udang.
Selainitubahanbahaninijugadapatdigunakanpadaperairantambakdengan
kandungan bibit planktonnya relatif kurang serta tidak memungkinkan untuk
dilakukaninokulasibibitplanktonkarenakondisitertentu.

2.Sebagai disinfectant and sterilisator perairan, yang termasuk dalam kategori


ini adalah kalium permanganat (KMNO3), chlorine/kaporit (kalsium hipoklorit),
dsb. Bahanbahan ini biasa digunakan pada perairan tambak dengan kondisi
udang yang sudah terindikasi telah terinfeksi suatu penyakit, sehingga
treatment ini diharapkan dapat menyelamatkan udang yang belum terinfeksi
sekaligusmelakukansterilisasiperairandarisumbermasalah.Selainitubahan
ini juga dapat digunakan untuk menciptakan plankton mortality secara massal
padaperairanyangmengalamiboomingplanktonyangsangatpesatdansusah
untukdikendalikan.

Penggunaan bahanbahan kimia dan obatobatan di atas dalam penerapannya perlu


mempertimbangkan kondisi perairan tambak dan hubungan sebab akibat yang akan
ditimbulkan karena treatment tersebut. Pengambilan keputusan harus berdasarkan
pemikiran bahwa, selain dasar pemikiran tersebut beberapa aspek yang juga perlu
diperhatikan sebagai bahan pertimbangan penggunaan bahanbahan kimia dan obat
obatantersebutdalampengelolaankualitasperairanadalahsebagaiberikut:

1.Treatment ini dapat menimbulkan guncangan terhadap perairan tambak,


sehingga jika tujuan, sasaran, dosis dan timing yang tidak tepat dapat
memperburukkeadaan.

http://marindroina.blogspot.co.id/2008/02/metodepengelolaankualitasairtambak_2150.html 1/2
15/5/2017 PenggunaanBahanKimia01DasarPemikiran|budidayaudang|pakanudang|kualitasairtambak|penyakitudang|akuakultur|industriudang

2.Treatment ini lebih mengarah pada shock therapy untuk perbaikan kualitas
perairandanudangdalamjangkapendek.

3.Secara finansial treatment ini memerlukan biaya produksi yang relatif tinggi
untukjenisbahanbahankimiadanobatobatantertentu.

4.Treatmentinisedapatmungkinmerupakanalternatifterakhir,jikasecarateknis
budidayakualitasperairantidakmengalamiperubahankearahyanglebihbaik
dan kalau ditangani secara cepat dapat menimbulkan masalah serius bagi
udang.

Andamenyukaiartikelini,silakankliktomboloranyeini Subscribeinareader

http://marindroina.blogspot.co.id/2008/02/metodepengelolaankualitasairtambak_2150.html 2/2

Anda mungkin juga menyukai