Anda di halaman 1dari 3

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

Pengiriman sampel kelaboratorium luar/rujukan

RSUD KOTA No. Dokumen No. Revisi Halaman


SURAKARTA
SPO Tanggal terbit Ditetepkan
Pimipinan Badan Layanan Umum Daerah
Pada Rumah Sakit Umum Daerah
Kota Surakarta

Dr.WILLY HANDOKO WIDJAJA, MARS


NIK : 19520925 201401 1 051

Tata cara pengiriman specimen serum, darah, cairan tubuh, bahan kultur,
PENGERTIAN
potongan jaringan tubuh ke laboratorium rujukan.

TUJUAN Supaya hasil pemeriksaan yang didapatkan akurat

KEBIJAKAN

PROSEDUR 1. Bahan serum :


a. Masukkan specimen serum kedalam sample cup
b. Tempelkan/tuliskan label identitas pasien
c. Sertakan formulir pemeriksaan laboratorium rujukan
d. Masukkan specimen serum dan formulir pemeriksaan kedalam box
berisi ice pack
e. Kirim ke laboratorium rujukan
2. Bahan darah :
a. Masukkan specimen darah sesuai tabung pemeriksaan
b. Tempelkan label identitas pasien
c. Sertakan formulir pemeriksaan laboratorium rujukan
d. Masukkan specimen darah dan formulir pemeriksaan ke dalam box
berisi ice pack
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

Pengiriman sampel kelaboratorium luar/rujukan

RSUD KOTA No. Dokumen No. Revisi Halaman


SURAKARTA
SPO Tanggal terbit Ditetepkan
Pimipinan Badan Layanan Umum Daerah
Pada Rumah Sakit Umum Daerah
Kota Surakarta

Dr.WILLY HANDOKO WIDJAJA, MARS


NIK : 19520925 201401 1 051

PROSEDUR e. Kirim ke laboratorium rujukan


3. Bahan Cairan Tubuh :
a. Pindahkan specimen cairan tubuh kedalam tabung
b. Tempelkan label identitas pasien
c. Sertakan formulir pemeriksaan laboratorium rujukan
d. Masukkan specimen cairan tubuh dan formulir pemeriksaan ke
dalam box berisi ice pack
e. Kirim ke laboratorium rujukan
4. Bahan kultur :
a. Masukkan bahan kultur ke dalam media kultur
b. Tempelkan label identitas pasien
c. Sertakan formulir pemeriksaan laboratorium rujukan
d. Masukkan bahan kultur dan formulir pemeriksaan ke dalam box
pengiriman
e. Kirim ke laboratorium rujukan
5. Bahan potongan jaringan tubuh :
a. Masukkan potongan jaringan ke dalam wadah yang berisi cairan
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

Pengiriman sampel kelaboratorium luar/rujukan

RSUD KOTA No. Dokumen No. Revisi Halaman


SURAKARTA
SPO Tanggal terbit Ditetepkan
Pimipinan Badan Layanan Umum Daerah
Pada Rumah Sakit Umum Daerah
Kota Surakarta

Dr.WILLY HANDOKO WIDJAJA, MARS


NIK : 19520925 201401 1 051

PROSEDUR formalin 10 %
b. Tempelkan label identitas pasien
c. Sertakan formulir pemeriksaan laboratorium rujukan
d. Masukkan sampel potongan jaringan dan formulir pemeriksaan ke
dalam box pengiriman / container
e. Kirim ke laboratorium rujukan

UNIT TERKAIT - Instalasi Rawat Jalan


- Instalasi Rawat Inap
- Instalasi Rawat Darurat
- Instalasi Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai