Anda di halaman 1dari 3

1. Istilah-istilah pada MSF.

Sebelum memahami sistem desal ada baiknya kita mengenal istilah istilah pada MSF (Multi-
Stage Flash).

Blowdown : Air laut yang meninggalkan sistem setelah menjadi


tinggi konsentrasinya akibat penguapan.

Condensate : Air kondensat dari uap pemanas yang disalurkan


ke Brine Heater

Condenser : Bagian tempat kondensasi pada setiap stage dari


evaporator diatas Demister dan tray kondensasi,
dimana terjadi kondensasi.

Conductivity : Daya hantar listrik dari air laut, brine, distilate dll. Ada
hubungan khusus antara conductivity dan TDS (Total
Dissolved Solid). Karenanya dengan mengukur
conductivity, TDS dari cairan dapat dimonitor sebagai
pengganti analisa sample di labor.

Demister : Peralatan untuk menjaga agar titik-titik air laut ti-


dak terbawa (Carry over) bersama uap dalam
Evaporator. Bahannya dibuat dari material tahan korosi.

Desuperheater : Suatu spray nozzle yang terpasang pada pipa uap


ke Brine Heater. Air pendingin dipancarkan kedalam uap
melalui nozzle untuk menurunkan temperaturnya.

Distilate : Air distilat hasil kondensasi uap pada tiap-tiap stage yang
ditampung dalam tray

Flash : Penguapan seketika, yang terjadi ketika liquid diberi


pengurangan tekanan.

Flash chamber : Bagian dari evaporator tempat air terkondensasi, dibawah


distillate tray dan demister dimana air laut mengalir dan
menguap.

Heat input section : Bagian dari penukar panas dalam sistem desalinasi, ia
adalah brine heater dimana panas dari luar diberikan ke air
laut.

Heat recovery section : Bagian dari penukar panas dalam sistem desalinasi, ia
adalah evaporator dimana air laut dipanaskan oleh sumber
internal disebabkan uap yang dihasilkan air lut.

Maximum brine tem- : lihat Top brine temperature


perature

Performance ratio : Ratio antara sejumlah air hasil (product) terhadap uap
pemanas yang masuk brine heater dengan beratnya, atau
ratio sejumlah air hasil terhadap total uap yang di pakai
pada unit desalinasi

Scale : Endapan garam dari air laut/brine yang menempel/


melekat pada pipa penukar panas. Kerak mempengaruhi
rate dari penukar panas dalam brine heater atau
evaporator.

Shell side : Ruangan atau konstruksi diluar pipa pemindah panas dari
evaporator atau stage.

Stage : Bagian dari eveporator yang terdiri atas flash cham-


ber, condenser, distilate tray, demister dll.

TDS (Total Dissolved : Total zat padat yang terlarut dalam air laut, brine,
Solid) air distilat, air kondensat dll. (Bandingkan dengan
conductivity)

Top brine temperature : temperatur air laut pada outlet brine heater atau inlet
tingkat pertama. Ini adalah temperatur air laut tertinggi
dalam sistem. Dimana penguapan dimulai.

Tube side : Suatu ruang dibagian dalam pipa penukar panas dari brine
heater dan evaporator, atau sering menunjuk kepada
laluan air laut termasuk tubes, water boxes dan
penghubung pipa kerja.

Vapour : uap yang dihasilkan dari air laut yang menguap dalam
flash chamber. Umumnya kata vapour mengacu pada
apa yang dihasilkan dalam evaporator dan steam
dipasok dari sumber luar.

Anda mungkin juga menyukai