Anda di halaman 1dari 2

TATALAKSANA NYERI PADA PASIEN DENGAN DERAJAT

NYERI >4 YANG DIRAWAT DI RUANG RAWAT OLEH TIM


TATALAKSANA NYERI ANESTESI

RSPAD GATOT
SOEBROTO NO. DOKUMEN NO. REVISI Halaman 1 dari 1
DITKESAD

INSTRUKSI KERJA TANGGAL TERBIT

Nyeri adalah pengalaman sensorik dan emosi yang tidak


PENGERTIAN menyenangkan terkait dengan kerusakan jaringan yang aktual
atau potensial, atau yang dijelaskan bila ada suatu kerusakan.

TUJUAN Mengatasi nyeri yang dialami pasien

1. Setiap petugas kesehatan wajib mengetahui cara menilai


nyeri
2. Cara menilai derajat nyeri pada pasien dengan penurunan
KEBIJAKAN
kesadaran sebaiknya disosialisasikan kepada pasien dan
keluarganya agar terjadi kesamaan persepsi
3. Penanganan nyeri harus ditangani secara komprehensif.
1. Melakukan penilaian derajat nyeri pada pasien
2. Penanganan pasien dengan derajat nyeri > 4:
a. Analgesia sistemik intravena bolus (NSAID, COX2
inhibitor, opioid, parasetamol)
b. Patient Controlled Analgesia (PCA) intravena opioid
c. Analgesia multimodal
d. Analgesia Epidural
e. Analgesia Intratekal
PROSEDUR f. Analgesia Blok Perifer (Interskalenus,
Supraklavikula, Femoralis, Sciatic)
3. Mengevaluasi dan memantau hasil pemberian obat secara
kontinu, interval pemantauan disesuaikan dengan jenis
modalitas analgesia
Jika derajat nyeri masih > 4, dilakukan evaluasi
penanganan pasien oleh tim penanganan nyeri anestesi
untuk penambahan / perubahan modalitas nyeri yang
diberikan
TATALAKSANA NYERI PADA PASIEN DENGAN DERAJAT
NYERI >4 YANG DIRAWAT DI RUANG RAWAT OLEH TIM
TATALAKSANA NYERI ANESTESI

RSPAD GATOT
SOEBROTO NO. DOKUMEN NO. REVISI Halaman 2 dari 2
DITKESAD

1. Instalasi Rawat Inap


UNIT TERKAIT
2. Unit terkait lainnya

Anda mungkin juga menyukai