Anda di halaman 1dari 4

PENGKAJIAN AWAL KLINIS

No. Dokumen : 445/ /437.52.21/2016


No. Revisi :
SPO
Tanggal Terbit :2 Januari 2016 PUSKESMAS
Halaman : 1/4 BALONGPANGGANG

PEMERINTAH
KABUPATEN
GRESIK
dr. Rini Sulistyoasih
NIP.197660301 200604 2 013

1. Pengertian Pengkajian Awal Klinis adalah proses kajian kepada pasien yang meliputi
anamnesa, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang serta kajian
sosial untuk megidentifikasi berbagai kebutuhan dan harapan pasien
beserta keluarga
2. Tujuan Agar dapat mengidentifikasi berbagai kebutuhan dan harapan pasien dan
keluarga pasien mencakup pelayanan medis dan keperawatan
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Balongpanggang No. Dokumen : 445/ /
437.52.21/2016
4. Referensi PERMENKES No 30 Tahun 2014 ttg Standar Pelayanan Kefarmasian di
Puskesmas
5. Prosedur/Lang 1. Petugas memanggil pasien sesuai nomor urut,
kah-langkah 2. Petugas mencocokkan identitas pasien dengan Rekam Medis,
3. Jika ada ketidaksesuaian data petugas mengkonfirmasikan dengan sub
unit pendaftaran,
4. Petugas melakukan pemeriksaan tekanan darah dan mengukur berat
badan dan dicatat dalam buku Rekam Medis,
5. Petugas melakukan anamnesa dan pemeriksaan fisik,
6. Bila memerlukan pemeriksaan penunjang pasien dikirim ke penunjang
diagnostik,
7. Petugas mencatat hasil kajian dicatat dalam catatan medik,
8. Petugas mengumpulkan data Pengkajian dan penunjang,
9. Petugas membuat rencana asuhan keperawatan,
10. Petugas melaksanaan asuhan keperawatan

6. Diagram Alir

Petugas memanggil pasien sesuai nomor urut

Petugas melakukan pemeriksaan tekanan darah dan mengukur berat


Jika
BilaPetugas
badan adadicatat
dan
memerlukan ketidaksesuaian
melakukan anamnesa
dalam buku
pemeriksaan data
dan petugas
pemeriksaan
Rekam
penunjang Medisdikirim
pasien
mengkonfirmasikan dengan sub unit pendaftaran
fisik diagnostik
ke penunjang
Petugas mencocokkan identitas pasien dengan Rekam
Medis

Petugas mencatat hasil kajian dicatat dalam catatan medik,

Petugas mengumpulkan data Pengkajian dan penunjang

Petugas membuat rencana asuhan keperawatan

Petugas melaksanaan asuhan keperawatan

7. Unit terkait 1. Unit Pendaftaran


2. dan Rekam medis
3. BP Umum,
4. Rawat Inap,
5. IGD

PENGKAJIAN AWAL KLINIS


Daftar No. Dokumen : 445/ /437.52.21/2016
Tilik No. Revisi :
Tanggal Terbit :2 Januari 2016
PUSKESMAS
Halaman : 3/4
BALONGPANGGANG

PEMERINTAH
KABUPATEN
GRESIK
dr. Rini Sulistyoasih
NIP.197660301 200604 2 013

Unit : Puskesmas Balongpanggang


Nama Petugas : ..
Tanggal Pelaksana : ..

No Kegiatan Ya Tidak Ket


1
Apakah Petugas memanggil pasien sesuai nomor urut,
2 Apakah Petugas mencocokkan identitas pasien dengan
Rekam Medis,
3 Jika ada ketidaksesuaian data, apakah petugas
mengkonfirmasikan dengan sub unit pendaftaran,
4 Apakah Petugas melakukan pemeriksaan tekanan darah
dan mengukur berat badan dan dicatat dalam buku Rekam
Medis,
5 Apakah Petugas melakukan anamnesa dan pemeriksaan
fisik,
6 Apakah Bila memerlukan pemeriksaan penunjang pasien
dikirim ke penunjang diagnostik,
7 Apakah Petugas mencatat hasil kajian dicatat dalam catatan
medik,
8 Apakah Petugas mengumpulkan data Pengkajian dan
penunjang,
9
Apakah Petugas membuat rencana asuhan keperawatan,
10
Apakah Petugas melaksanaan asuhan keperawatan
TOTAL YA / TIDAK
Skor Maksimal ya / tidak

Compilance Rate : %
Ketr Skoring :
Ya :1
Tidak :0
Compliance rate (CR) = Ya x 100 %
Ya + Tidak
Compliance rate (CR) = x 100 %

Sumber (Standar Penyusunan Dokumen Akreditasi 2015)

Auditor Auditee

(_______________) (_______________)

Anda mungkin juga menyukai