Anda di halaman 1dari 3

PROFIL KLINIK.

A. Klinik Pratama merupakan Klinik Swasta melayani 24 jam dan dikelola oleh perseorangan.
Alamat :
.
Dibangun di atas tanah dengan:
- Sertifikat HM No :
- IMB
- Ijin Gangguan

B. Visi, Misi dan Motto Klinik

Untuk mendapat sebuah pencapaian yang maksimal dalam memberikan pelayanan kesehatan
yang terbaik maka sudah selayaknya sebuah klinik memiliki visi dan misi yang jelas agar
semua tujuan dapat mudah dicapai. Adapun visi dan misi Klinik Pratama Lotus adalah sebagai
berikut :

Visi : Menyehatkan masyarakat dan memasyarakatkan kesehatan

Misi :

1. Sebagai mitra pemerintah maupun swasta dalam memberikan pelayanan prefentif,


kuratif dan rehabilitative yang komprehensif dan berkesinambungan.
2. Memberikan pelayanan medis dasar yang berbasis hemat dan terjangkau.
3. Memberikan pelayanan kesehatan yang cepat, tepat, bermutu dan terjangkau.
4. Menumbuhkan kesadaran budaya hidup sehat.
5. Menjalin Kemitraan dengan masyarakat sekitar.

Motto : Kesembuhan pasien menjadi kebanggaan kami

C. Fasilitas
- Lahan parkir
- Ruang tunggu
- Ruang pendaftaran dan RM
- Ruang Gawat Darurat
- Ruang periksa
- Ruang obat
- Ruang tindakan
- Ruang laktasi
- Kamar mandi
- Ruang administrasi
- Ruang rapat/pertemuan
- Kamar mandi/WC
- Penerangan listrik PLN
- Air bersih

D. Ketenagaan

1. Dokter penanggung jawab/pelaksana : 1 orang dokter umum


2. Dokter pelaksana : 4 orang dokter umum ( ada STR dan SIP )
3. Dokter gigi : 2 orang dokter gigi ( ada STR dan SIP )
3. Paramedis
- Perawat:
D3 Kep : 3 orang (STR,SIK)
- Bidan
D3 Kebidanan : 1 orang (STR,SIK)
- Apoteker : 1 orang (STR,SIPA)
- D3 Farmasi : 1 orang (ijasah)
- Konsultan sanitasi D3 AKL : 1 orang (STR,REKOM)
- Rekam medis D3 RM : 1 orang (IJASAH,STR)
- Adm SMK KOMP : 1 orang (ijasah)
- Office boy : 1 orang
E. Struktur organisasi

STRUKTUR ORGANISASI KLINIK PRATAMA

H. Pelayanan

1. Promotif
a. Penyuluhan kesehatan ke posyandu Balita dan Lansia
b. Senam sehat bersama
c. Pelayanan konsultasi kesehatan
d. Pembinaan kader Kesehatan
2. Preventif
a. Imunisasi
b. Pemeriksaan lab sederhana, GDS, AU, CHL
3. Kuratif
a. Rawat jalan 24 jam, klinik umum dan klinik gigi
b. IGD 24 jam
- Oksigen
- Nebulizer
- RJP SET
- IR
- EKG
- Obat-Obat Emergency
4. Layanan pelengkap
a. Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak
b. Khitan Center (Metode Konvensional, Counter, Klem)
c. Home Care
d. Ambulance Siaga 24 jam

Anda mungkin juga menyukai