Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN KEFARMASIAN

PERACIKAN OBAT
No. Dokumen

No. Revisi
SOP
Tanggal Terbit
KABUPATEN
BOLAANG
Halaman
MONGONDOW
Deddy Papene
PUSKESMAS DOLODUO
NIP. 196412291986031015

1. Pngertian Persiapan pelayanan/peracikan obat untuk diberikan kepada pasien yang


telah ditulis oleh petugas/dokter pemeriksa
2. Tujuan Menjelaskan proses peracikan obat yang baik dan memuaskan untuk
dewasa maupun anak sesuai resep dokter
3. Kebijakan 1. Undang-undang kesehatan no. 36 tahun 2009
2. Permenkes RI No. HK 02.02/Menkes/0680/I/2010
4. Referensi
5. Prosedur/ 1. Lemari obat
2. Etiket
Langkah-langkah
3. Kertas Puyer
4. Mortir dan stamper
5. Sudip/Spatula, sendol obat
6. Air matang
7. Alat tulis
8. Gelas ukur
9. Plastik obat + Staples
10. Baki
11. Lap/Serbet
6. Unit Terkait 1. Memisahkan antara resep dalam bentuk puyer dan non puyer
2. Peracikan obat dalam bentuk puyer
a. Menyiapkan alat untuk meracik yang meliputi:
1) Mortir dan stemper; kecil dan sedang
2) Sudip untuk membantu mencampur dan membersihkan
atau
3) Sendok obat untuk menghitung tablet/kaplet
4) Baki/wadah lain untuk menghitung tablet/kaplet
5) Lap/serbet yang bersih
6) Kertas pembungkus puyer, kantong plastik dan etiket
7) Alat-alat penunjang lainnya
b. Pastikan alat yang dipakai bersih
c. Siapkan obat-obat yang akan diracik sesuai dengan dosis
yang tertera pada resep
d. Puyer tidak disediakan dalam jumlah besar sekaligus
e. Lakukan peracikan obat dengan menghaluskan sampai
menjadi serbuk obat yang halus dan homogeny
PELAYANAN KEFARMASIAN
PERACIKAN OBAT
No. Dokumen

No. Revisi
SOP
Tanggal Terbit
KABUPATEN
BOLAANG
Halaman
MONGONDOW
Deddy Papene
PUSKESMAS DOLODUO
NIP. 196412291986031015

f. Tidak mencampur antibiotik dalam sediaan puyer


g. Bagi serbuk menjadi beberapa bagian yang sama banyak
sejumlah yang tertera pada resep
h. Bungkus serbuk yang telah dibagi
i. Masukkan bungkusan tersebut kedalam kemasan/plastic
j. Berikan etiket warna putih yang disertai pencantuman nama
pasien , aturan pakai dan keterangan lain yang diperlukan
sesuai dengan permintaan dalam resep dengan jelas dan
dapat dibaca
k. Memeriksa kembali jenis dan jumlah obat sesuai permintaan
pada resep, lalu memasukkan obat kedalam wadah yang
sesuai agar terjaga mutunya

Anda mungkin juga menyukai