Anda di halaman 1dari 2

PENJAHITAN LUKA

No. Dokumen :
No. Revisi :0
SOP
Tanggal Terbit : 13 Februari 2017

Halaman : 1 dari 2
PEMERINTAH KAB. dr. Hj. RiskaSusanti
MEMPAWAH 19770127 200701 2 010

Penjahitan luka adalah tindakan menjahit luka yang disebabkan trauma pada jaringan kulit
Pengertian dengan tujuan menutup luka dan menghentikan perdarahan sehingga penyembuhan lebih cepat
dan baik.
Tujuan sebagai pedoman petugas untuk melakukan penjahitan luka.
Surat keputusan kepala puskesmas rawat inap sungai pinyuh Nomor 00 tahun 2017 tentang
Kebijakan
jenis-jenis pembedahan minor yang dapat dilakukan di Puskesmas.
1. Chris Tanto et all. Kapita selekta kedokteran, edisi keempat, jilid kedua. Penerbit
media aesculapius. FKUI. Jakarta. 2014
Referensi 2. Siregar M.B., Bachsinar B. Atlas berwarna dan dasar-dasar bedah minor, edisi 1
(revisi). Widya medika. Jakarta.1995.
3. William De Jong et all. Buku ajar bedah, edisi 3. EGC. Jakarta. 2005.
1. Petugas mengidentifikasi keadaan luka.
2. Petugas memberi tahu pasien tentang kondisi luka yang perlu dijahit.
3. Memberitahukan pasien / keluarga atas tindakan yang akan dlakukan dengan pengisian
lembar persetujuan tindakan medis (informed concent).
4. Etugas mempersiapkan
a. alat-alat
sarung tahan
needle holder
pinset cirurgis
pinset anatomin
jarum jahit
Prosedur gunting
bengkok stainless
suntikan 3 ml
b. bahan-bahan
benang jahit silk atau catgut
kasa steril
kasa gulung
plaster
jaring-jaring steril pelapis luka
larutan isotonis
larutan providon iodine 10%
lidokain 2%
PENJAHITAN LUKA
No. Dokumen :
No. Revisi :0
SOP
Tanggal Terbit : 13 Februari 2017

Halaman : 2 dari 2
PEMERINTAH KAB. dr. Hj. RiskaSusanti
MEMPAWAH 19770127 200701 2 010

5. petugas mencuci tangan, kemudian memakai sarung tangan.


6. Petugas membersihkan luka dengan larutan isotonis
7. Petugas mengolesi luka dan sekitarnya dengan larutan providon iodine 10%.
8. Petugas melakukan anestesi pada daerah sekiter luka dengan menggunakan lidokain
2%
9. Setelah dipastikan pasien telah mengalami anestesi daerah luka, kemudian petugas
melakukan hecting / penjahitan.
10. Selesai hecting / penjahitan, petugas mengolesi luka terjahit dengan providon iodine
10%, kemudian dilapisi jaring steril, lalu ditutup dengan kasa steril.
11. Petugas memfiksasi kasa dengan menggunakan plester.
12. Petugas memberikan obat oral sesuai kondisi luka dan menganjurkan pasien untuk
melakukan perawatan luka agar tetap bersih dan tidak basah.
13. Petugas menganjurkan pasien untuk melakukan kontrol luka jahitan 3 hari setelah
penjahitan.

Unit Terkait Unit BP-Umum

Anda mungkin juga menyukai