Anda di halaman 1dari 3

IBU BERSALIN

Hari / Tanggal Pengkajian Jumat, 04 Desember 2015


Nama Pasien / Suami Ny.S/Tn.A
Umur Pasien / Suami 36 Th/ 36 Th
G PA G3P1A1
Alamat Bojongsana

S O A P
- Ibu 1. VT : Jam.10.20 Wib Ny. S G3P1A1 1. Melihat tanda tanda persalinan kala II
mengatakan a. Vulva vagina umur 25 th, hamil a. Dorongan untuk meneran
perutnya :membuka 39 minggu , janin b. Anus dan vulva membuka
kenceng b. Portio : tidak tunggal hidup intra c. Perineum menonjol
kenceng teraba uterin, letak d. Keluar lendir darah yang banyak
lebih sering c. Pembukaan memanjang,
dan lebih :lengkap punggung kiri, 2. Memastikan kelengkapan peralatan dan obat obatan
kuat d. Selaput Ketuban : preskep, kepala 3. Menganjurkan ibu untuk memilih posisi yang nyaman, yaitu posisi
- Ibu pecah amniotomi, sudah masuk litotomi dengan menaruh kedua tangan pada lipatan paha kemudian
mengatakan AK ,hijau keruh panggul, penurunan menarik kearah dada
seperti ingin e. Presentasi : kepala di hodge IV, 4. Menganjurkan ibu meneran saat ada kontraksi
meneran dan belakang kepala inpartu kala II 5. Membantu melahirkan kepala, bahu, badan sampai kaki bayi dengan
ingin BAB f. Posisi UUK :UUK langkah langkah sebagai berikut :
- Ibu dijam 12 a. Meletakan kain bersih diatas perut ibu
mengatakan g. Penurunan :Hodge b. Meletakan underpet 1/3 bagian dibawah bokong ibu
nyeri IV c. Membuka partus set dan perhatikan kelengkapannya
disekitar 2. Ketuban Pecah : Jam. d. Memakai sarung DTT
punggung 10.20 Wib e. Tangan Kanan menahan perineum dan tangan kiri menahan bagian
3. Inspeksi : perineum belakang kepala bayi (Verteks) agar tidak defleksi maksimal, lalu
tampak menonjol, anjurkan ibu untuk meneran
anus membuka dan f. Setelah kepala bayi lahir, lihat dan raba lilitan tali pusat, ternyata
keluar lendir darah tidak ada lilitan tali pusat.
g. Menunggu putaran paksi luar
h. Pegang kepala bayi secara biparetal lalu anjurkan ibu untuk meneran
i. Melakukan sangga susur :
1. Tangan kanan menahan kepala, leher dan bahu bayi
2. Tangan Kiri menelusuri Badan
j. Setelah bayi lahir melakukan penilaian :
1. Bayi menangis kuat
2. Bayi bergerak aktif
3. Warna kulit kemerahan
k. Mengeringkan tubuh bayi
l. Menjepit tali pusat dengan menggunakan klem tali pusat jarak 3 cm
kemudian jepit kembali tali pusat dengan jarak 2 cm dari jepitan
pertama
m. Potong tali pusat diantara jepitan pertama dan kedua kemudian diikat
dengan menggunakan benang tali pusat
n. Melakukan IMD dengan menempelkan tubuh bayi pada dada ibu
dengan posisi bayi tengkurap seperti katak.

Anda mungkin juga menyukai