Anda di halaman 1dari 3

DAFTAR ISI

Cover ..

Daftar isi i

Kata pengantar.ii

Bab I Pendahuluan

1.1 Latar belakang

Bab II Pembahasan

2.1 Masalah-masalah dengan usaha non koperasi.......

2.2 Alasan menjadi anggota koperasi......

2.3 Partisipasi anggota pada koperasi.........

2.4 Kegiatan usaha koperasi...

2.5 Tujuan dan nilai perusahaan

Bab III kesimpulan

3.1 kesimpulan

Daftar pustaka ..

i
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmatnya kami
dapat diperkenankan menyelasaikan Makalah ini.

Selain sebagai tugas, Makalah ini dibuat untuk menambah pengetahuan dan ilmu kita.
Banyak sekali hambatan dalam penyusunan makalah ini baik itu masalah waktu, sarana, dan lain
lain. Oleh sebab itu, selesainya makalah ini bukan semata mata karena kemampuan kami,
banyak pihak yang mendukung dan membantu saya. Dalam kesempatan ini, penyusun
mengucapkan terima kasih banyak kepada pihak pihak yang telah membantu.

Kami harapkan makalah ini nantinya akan berguna bagi para pembaca, jika ada kesalahan
dalam makalah ini saya mengharapkan kritik dan saran yang membangun agar dapat lebih baik
lagi.

Denpasar, 11 April 2017

Penyusun

ii
BAB I
Pendahuluan

Latar Belakang
Masalah yang dihadapi di dalam dunia usaha dan dialami oleh pengusaha menengah
umumnya dan golongan ekonomi lemah pada khususnya berkisar pada masalah permodalan,
kemampuan dan ketrampilan beroperasi serta management, bentuk perusahaan dan terbatasnya
pasaran. Letak masalahnya yang demikian ada pada struktur usaha yang pada dirinya mempunyai
kelemahan di bidang permodalan dan keahlian management dan teknis.
Kecilnya perusahaan serta cara beroperasi secara tertutup sangat menghambat usaha untuk
memperbesar perusahaan, termasuk membatasi kemampuan mobilisasi dana dan kemam-
puan meningkatkan pemasaran hasil produksinya. Volume usaha yang kurang efisien
menyebabkan biaya usaha rnenjadi tinggi.
Masalah pemasaran hasil produksi golongan ekonomi lemah berkisar pada hal-hal sebagai
berikut: terbatasnya pemasaran oleh karena terbatasnya modal dan sarana, kekurangan penge-
tahuan para pengusaha mengenai prospek pemasaran, pola konsumsi masyarakat dan pola
ekspor, serta beratnya persaingan dari perusahaan-perusahaan besar dalam dan luar negeri.
Dasar pemanfaatan hasil-hasil dan pelayanan koperasi yang adil dapat juga dilihat sebagai suatu
tatanan didalam menanamkan partisipasi yang baik dari anggota sesuai kebutuhan yang
dirasakan.sehubungan dengan pengertian bahwa suatu koperasi merupakan suatu organisasi yang
participatory tempat kekuasaan tertinggi aeda pada suara dalam rapat anggota, dan seiring dengan
pemekaran manajemen terbuka yang dianut berdasarkan kebutuhan yang dirasakan oleh para
anggota.

Dalam merumuskan tujuan perusahaan, perlu diperhatikan keseimbangan kepentingan dari


berbagai pihak yang terlibat dalam perusahaan, tujuan perusahaan tidak terbatas pada pemenuhan
kepentingan manajemne seperti memaksimumkan keuntungan taupun efisiensi, tetapi juga harus
mempertimbangkan kepentingan pemilik, modal, pekerja, konsumen, pemasok (suppliers),
lingkungan, masyarakat , dan pemerintah.

iii

Anda mungkin juga menyukai