Anda di halaman 1dari 3

SMK Negeri 6 Malang

JL. Ki Ageng Gribing No. 28 Malang


Telp/fax : 0341-722216/720138
Email : Info@smkn6malang.sch.id

Mata Pelajaran : Instalasi Penerangan Listrik


Materi Pokok : Lampu Penerangan
Paket Keahlian : Teknik Instalasi Tenaga Listrik
Kelas/Semester : XI-L2 / Ganjil
Tanggal Ujian : 29 Agustus 2017
Guru Pengajar : Bensius Simanjuntak, S.Pd
Gemmilang Surya,S.Pd
Jumlah/Jenis Soal : 20 Butir / Uraian
Waktu : 90 menit

PETUNJUK UMUM

1. Sebelum mengerjakan soal jangan lupa berdoa sesuai dengan kepercayaan masing-
masing
2. Tulis Nama, Kelas dan No. Absen pada lembar jawaban yang telah disediakan
3. Selama ujian tidak diperkenankan, bertanya kepada teman, membuka Handphone,
Laptop dan segala jenis buku maupun catatan
4. Tulislah jawaban anda pada lembar jawaban yang telah disediakan
5. Jawablah soal uraian dibawah ini dengan benar

==SELAMAT MENGERJAKAN==

1. Apa sajakah pertimbagan kita dalam melaksanakan instalasi penerangan listrik ?


2. Coba saudara jelaskan dan gambarkan jenis-jenis sambungan kawat yang saudara
ketahui, minimal 3 !
3. Coba saudara jelaskan bagaimana cara menyambungkan kabel dengan metode
sambungan western union !
4. Jelaskan prinsip kerja dari lampu mercury 1

5.

Coba saudara tuliskan bagian-bagian dari lampu merkuri diatas dengan benar !

6. Jelaskan perbedaan lampu mercury dengan lampu flouserem !


7. Coba gambarkan rangkaian pemasangan lampu mercury !
8. Sebutkan jenis-jenis lampu mercury !
9. Coba anda sebutkan jenis-jenis lampu sodium !
10.

Coba saudara buat perencanaan dan rekapitulasi daya untuk bangunan diatas !

11. Tuliskan ketentuan peralatan listrik yang diatur dalam PUIL ayat 920 B6 !
12. Dalam pengontrolan penerangan listrik, bagaimanakah key tags bekerja ?
13. Jelaskan prinsip kerja photocell dalam menyalakan dan memadamkan lampu !
14. Apakah tujuan penggunaan sakelar waktu (time switch) dan dimana sajakah sakelar
waktu (time switch) biasa digunakan ?
15. Apa yang Anda ketahui tentang sensor gerak dalam penerangan listrik ? jelaskan
prinsip kerjanya !
16. Lengkapilah tabel berikut !

Komponen Simbol diagram tunggal Pengawatan

Saklar tunggal
................................................ ..................................................

Saklar seri
............................................... ................................................

Saklar tukar
............................................... ................................................

Saklar silang
................................................. ..................................................
Saklar tarik
................................................ ................................................

17. Gambarkan single line dan wiring diagram instalasi penerangan dua saklar melayani satu
lampu !
18. Gambarkan single line dan wiring diagram instalasi penerangan dengan 2 lampu (1 lampu
dilayani 3 saklar 1 lampu dilayani 1 saklar ) dan satu kotak kontak !
19. Tuliskanlah langkah-langkah pencegahan tegangan sentuh !
20. Jelaskan prinsip kerja dari Earth Leakage Circuit Breaker (ELCB) dan apa keuntungan serta
kerugian menggunakan ELCB !

Anda mungkin juga menyukai