Anda di halaman 1dari 1

Martabak Mini

.
Bahan-bahan
250 gram tepung terigu (saya pkai cakra)
1 butir telur
1 sdm fermipan
1/4 sdt soda kue
1/4 Sdt baking powder
4 sdm gula pasir
350 ml air
1 SKM putih
sesuai selera toping
.
Langkah
1. Campurkan air hangat 2 Sdm ke dalam fermipan kocok dan diamkan sampai berbusa
2. Siapkan wadah lain,
campurkan terigu,telur,gula,baking powder,skm,dan soda kue
3. Tambahkan air sedikit- sedikit sampai adonan agak encer kemudian masukan air campuran
fermipan tadi,aduk hingga rata.tutup adonan dengan serbet selama 30 menit
4. Cetak dengan teflon yg sudah d panaskan..ambil adonan dengan sendok sayur kemudian
tekan hingga membentuk pinggirannya.
5. Setelah mncul buih taburkan gula kemudian tutup.
6. Setelah matang beri mentega taburkan mesis.Selamat mencoba

Anda mungkin juga menyukai