Anda di halaman 1dari 4

23 Juli 2017 11.

30
Kunjungan satgas ke posko untuk mengecek kelengkapan posko baik mahasiswa maupun atribut
posko seperti TOR, POA, Jurnal, Ganchart, serta Struktur Organisasi.

Kunjungan Satgas
++++++++++++++++++

23 Juli 2017 21.00


Rapat program kerja yang akan dilakukan pada hari selasa yaitu edukasi postur, penyuluhan napza,
dan penyuluhan tanaman obat tradisional serta penyuluhan konsumsi kopi yang tepat.

Rapat proker edukasi postur, penyuluhan napza, penyuluhan tanaman obat tradisional, dan
penyuluhan konsumsi kopi
+++++++++++++=
24 Juli 2017 08.00
Skrining status gizi di TK Lestari 2 di Dusun Karang Bulotong di hadiri oleh 16 orang anak TK.

Skrining status gizi di TK Lestari 2

+++++++++++++++++==
25 Juli 2017 08.00
Penyuluhan tentang edukasi postur tubuh dan pengadaan poster di SDN 54 Campaga dengan
peserta dari kelas 3 dan 4 sejumlah 43 peserta.

Penyuluhan edukasi kelainan postur tubuh dan pengadaan poster edukasi


++++++++++++++++
25 Juli 2017 09.00
Sosialisasi NAPZA di SMPN 38 Bulukumba dengan peserta kelas 7 dan 8 sejumlah 70 peserta.

Penyuluhan NAPZA di SMPN 38 Bulukumba

25 Juli 2017 13.00


Penyuluhan tentang Tanaman Obat Tradisional dan Konsumsi Kopi di rumah warga yaitu imam
Arifuddin yang dihadiri oleh 19 peserta.

Penyuluhan Tanaman Obat Tradisional dan Konsumsi Kopi

26 Juli 2017 08.00


Edukasi Pencegahan Kelainan Postur dan Pengadaan Poster Edukasi di SDN 236 Kindang dengan
jumlah peserta edukasi sebanyak 30 orang.

Edukasi Pencegahan Kelainan Postur dan Pengadaan Poster Edukasi

27 Juli 2017 09.00


Edukasi Pencegahan Kelainan Postur dan Pengadaan Poster Edukasi di SDN 302 Lattae dengan
jumlah peserta sebanyak 20 orang.

Edukasi Pencegahan Kelainan Postur dan Pengadaan Poster Edukasi

27 Juli 2017 10.00


Penyuluhan Pertolongan Pertama Gawat Darurat (PPGD) di SMPN 38 Bulukumba dengan jumlah
peserta sebanyak 54 orang yang berasal dari kelas 8 dan 9.

Penyuluhan PPGD

28 Juli 2017 21.00


Rapat persiapan proker penyuluhan Hipertensi, penyuluhan Diabetes Mellitus, skrining hipertensi,
dan skrining diabetes mellitus yang akan dilaksanakan hari sabtu 29 juli 2017 di Kantor Desa
Tamaona.
Rapat persiapan proker penyuluhan hipertensi dan DM, serta skrining hipertensi dan DM

29 Juli 2017 08.00


Penyuluhan tentang hipertensi dan diabetes mellitus serta skrining hipertensi dan diabetes mellitus di
Kantor Desa Tamaona dengan jumlah peserta penyuluhan 105 orang dan peserta skrining
90 orang.

Penyuluhan hipertensi dan DM, serta skrining hipertensi dan DM

01 Agustus 2017 21.00


Rapat persiapan proker senam massal yang membahas undian, hadiah/doorprize, pembuatan leaflet
kegiatan, dan pembagian penanggung jawab.

Rapat proker senam massal

Agustus 2017 10.00


Penyebaran leaflet kegiatan senam massal ke warga desa tamaona. Penyebaran leaflet senam
massal

03 Agustus 2017 10.00


Penyebaran leaflet kegiatan senam massal dan pengantaran surat permohonan izin menggunakan
lapangan, peminjaman listrik, bangku, dan meja di SMPN 38 Bulukumba.

Penyebaran leaflet senam massal dan pengantaran surat permohonan izin penggunaan tempat

04 Agustus 2017 09.00


Rapat lomba dusun sehat di puskesmas borong rappoa bersama kepala puskesmas yang membahas
tentang kriteria penilaian jadwal pelaksanaan dan tim penilai lomba.

Rapat lomba dusun sehat di puskesmas borong rappoa bersama kepala puskesmas

05 Agustus 2017 10.00


Pengantaran undangan seminar evaluasi bulan 1 ke puskesmas borong rappoa dan ke kantor camat.

Pengantaran undangan seminar evaluasi

05 Agustus 2017 16.00


Pelaksanaan kegiatan senam massal yang bertempat di lapangan SMPN 38 Bulukumba sekaligus
pengundian doorprize kepada warga desa tamaona dengan jumlah peserta senam massal sebanyak
105 orang.

Senam massal warga Desa Tamaona

06 Agustus 2017 10.00


Pengantaran undangan seminar evaluasi bulan 1 ke kepala-kepala dusun, kader posyandu, petugas
poskesdes, petugas pustu, kepala sekolah SD, kepala sekolah SMP, tokoh masyarakat, dan tokoh
agama.

Pengantaran undangan seminar evaluasi bulan 1

06 Agustus 2017 21.00


Rapat persiapan seminar evaluasi bulan 1 sekaligus rapat persiapan tekhnikal meeting
untuk lomba dusun sehat. Rapat persiapan seminar evaluasi bulan 1

07 Agustus 2017 08.00


Pelaksanaan seminar evaluasi bulan 1 di kantor desa tamaona yang dihadiri oleh supervisor, kepala
desa, kepala dusun, perwakilan puskesmas, poskesdesdan pustu, kader posyandu, tokoh agama &
masyarakat
Seminar evaluasi bulan 1
08 Agustus 2017 10.00
Rapat evaluasi proker dan pembahasan proker dusun sehat, serta persiapan blanko penilaian.
Rapat evaluasi proker

09 Agustus 2017 10.00


Rapat persiapan lomba dusun sehat dan persiapan papan nama tanaman obat keluarga
(tradisional/herbal)

Rapat persiapan lomba dusun sehat

10 Agustus 2017 10.00


Pembinaan dusun sehat di dusun ulu galung (koordinasi dengan kepala dusun & ibu dusun tentang
kader PKK dan kader posyandu, pemberitahuan ke masyarakat ulu galung tentang lomba &
kebersihan lingkungan

Pembinaan dusun sehat di dusun ulu galung

11 Agustus 2017 10.00


Pembinaan dusun sehat di dusun ulu galung (pembinaan kader posyandu tentang pencatatan
posyandu, tugas-tugas kader, pemanfaatan pekarangan untuk TOGA/apotik hidup, & identifikasi
jamban) sekaligus praktek

Praktek pembuatan tanaman obat keluarga

12 Agustus 2017 09.00


Penilaian lomba dusun sehat (dusun Ulu Galung, Campaga, Loka, Galung Lohe, Karang Bulotong)
oleh kepala Puskesmas Borong Rappoa dan staf puskesmas.

Penilaian lomba dusun sehat


12 Agustus 2017 20.22

Kunjungan satgas oleh Drs. Abdul Muzakkir Rewa, Apt., M.Si, dalam rangka mengecek kelengkapan
posko (laporan akhir, laporan pengabdian, jurnal, TOR, absen, dll)

Kunjungan satgas

13 Agustus 2017 10.00


Pengantaran undangan seminar akhir dan ramah tamah ke dusun Loka, Campaga, Karang Bulotong,
Ulu Galung, Galung Lohe, pustu, poskesdes, kader posyandu Desa Tamaona.

Pengantaran undangan seminar akhir dan ramah tamah

14 Agustus 2017 10.00


Persiapan seminar akhir dan malam ramah tamah (persiapan spanduk, absen, konsumsi, ppt,
evaluasi proker)

Rapat persiapan seminar akhir dan malam ramah tamah


59

14 Agustus 2017 19.30


Seminar akhir dan malam ramah tamah yang dihadiri oleh 40 orang.

Pelaksanaan seminar akhir dan malam ramah tamah

60 15 Agustus 2017 07.00


Senam massal se kecamatan Kindang yang di adakan di Desa Garuntungan dirangkaikan dengan
pemeriksaan kesehatan dihadiri oleh wakil Bupati Bulukumba, kepala Puskesmas Borong Rappoa, &
Tim Satgas KKNPK
Senam massal se kecamatan Kindang

61 16 Agustus 2017 10.00


Pengambilan data statistik untuk kelengkapan laporan akhir ( data profil desa Tamaona dan
Kecamatan Kindang) di Puskesmas Borong Rappoa dan Kantor Kecamatan Kindang.

Pengambilan data untuk kelengkapan laporan akhir

62 17 Agustus 2017 08.00

Upacara 17 Agustus di Kecamatan sekaligus menyaksikan lomba gerak jalan yang diikuti oleh semua
kalangan mulai dari anak TK, SD, SMP, SMA dan ibu-ibu PKK

Upacara 17 Agustus di Kecamatan Kindang

Anda mungkin juga menyukai