Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Matauli


Kelas/Semester : XI/1
Materi Pembelajaran : Getaran Harmonis
Alokasi Waktu : 10 45 menit
Jumlah Pertemuan : 5 kali

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif, dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3: Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar (KD)


3.4 Menganalisis hubungan antara gaya dan gerak getaran
4.4 Merencanakan dan melaksanakan percobaan getaran harmonis pada ayunan bandul
dan getaran pegas.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.4.1 Memahami karakteristik getaran harmonis
3.4.2 Menghitung simpangan, kecepatan dan percepatan getaran harmonik
3.4.3 Menghitung periode dan frekuensi pada pegas
3.4.4 Menghitung periode dan frekuensi pada bandul
4.4.1 Melaksanakan percobaan getaran harmonik pada ayunan bandul dan pegas
4.4.2 Mengolah data dan menentukan karakteristik dari percobaan getaran harmonik pada
ayunan bandul dan pegas.

D. Tujuan Pembelajaran
1.Siswa dapat Memahami karakteristik getaran harmonis
2.Siswa dapat Menghitung simpangan, kecepatan dan percepatan getaran harmonic.
3.Siswa dapat Menghitung periode dan frekuensi pada pegas.
4.Siswa dapat Menghitung periode dan frekuensi pada bandul
5.Siwa dapat Melaksanakan percobaan getaran harmonik pada ayunan bandul dan pegas.
6.Siswa dapat Mengolah data dan menentukan karakteristik dari percobaan getaran
harmonik pada ayunan bandul dan pegas.

E. Materi Pembelajaran
Pengertian getaran harmonik

Karakteristik getaran harmonik

Periode dan frekuensi pada ayunan bandul dan pegas

Getaran teredam

F. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok

Tanya jawab

Eksperimen

G. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Pertama

Rincian Kegiatan Waktu


Pendahuluan

Menyampaikan kompetensi dasar dan indikator pembelajaran 15 menit

Menyampaikan tujuan pembelajaran


Kegiatan Inti 60 menit
Mengamati

Peserta didik membentuk kelompok

Peserta didik mengamati gerak harmonis pada pegas


Rincian Kegiatan Waktu
Guru menilai keterampilan peserta didik mengamati

Menanya

Siswa mendiskusikan simpangan getaran pada pegas

Mengeksplorasi

Siswa mendiskusikan kaitan antara periode, frekuensi dan fase


getaran

Guru membimbing/menilai kemampuan peserta didik mengolah


data dan merumuskan kesimpulan
Mengomunikasikan

Mempresentasikan hasil kegiatan diskusi kelompok tentang


persamaan simpangan getaran

Guru menilai kemampuan peserta didik berkomunikasi lisan


Penutup

Bersama peserta didik menyimpulkan simpangan getaran


15 menit
Memberikan tugas baca tentang kecepatan getaran

Melaksanakan postes

Pertemuan kedua
Rincian Kegiatan Waktu
Pendahuluan

Merefleksi hasil postes sebelumnya

Menyampaikan tujuan pembelajaran

Bertanya dan menagih secara lisan tugas baca mencari informasi 15 menit
tentang kecepatan getaran melalui berbagai sumber (buku, internet,
atau modul)

Melaksanakan pretes tentang kecepatan getaran


Kegiatan Inti 60 menit
Mengamati

Peserta didik membentuk kelompok

Peserta didik mengamati proyeksi kecepatan linear pada garis tengah


Rincian Kegiatan Waktu
lingkaran

Guru menilai keterampilan peserta didik mengamati

Menanya

Siswa mendiskusikan hubungan simpangan dan kecepatan getaran

Mengeksplorasi

Siswa mendiskusikan hubungan antara simpangan, kecepatan dan


percepatan getaran

Guru membimbing/menilai kemampuan peserta didik mengolah


data dan merumuskan kesimpulan
Mengomunikasikan

Mempresentasikan hasil kegiatan diskusi kelompok tentang


hubungan simpangan, kecepatan dan percepatan getaran

Guru menilai kemampuan peserta didik berkomunikasi lisan


Penutup

Bersama peserta didik menyimpulkan kecepatan dan percepatan


getaran 15 menit
Memberikan tugas baca tentang gerak harmonik pada pegas

Melaksanakan postes

Pertemuan ketiga
Rincian Kegiatan Waktu
Pendahuluan

Merefleksi hasil pretes dan postes sebelumnya

Menyampaikan tujuan pembelajaran


10 menit
Bertanya dan menagih secara lisan tugas baca mencari informasi
tentang gerak harmonik pada pegas melalui berbagai sumber (buku,
internet, atau modul)
Kegiatan Inti 70 menit
Mengamati

Siswa mengamati posisi pegas saat simpangan maksimum


Rincian Kegiatan Waktu
Guru menilai kemampuan siswa megamati

Menanya

Siswa mendiskusikan hubungan periode dan frekuensi pada pegas

Mengeksplorasi

Siswa melakukan percobaan getaran harmonis pada pegas


Mengomunikasikan

Mempresentasikan hasil kegiatan diskusi kelompok tentang


hubungan periode dan frekuensi pada pegas
Guru menilai kemampuan peserta didik berkomunikasi lisan
Penutup

Bersama peserta didik menyimpulkan periode dan frekuensi pada 10 menit


pegas
Memberikan tugas baca tentang gerak harmonik pada bandul

Pertemuan keempat
Rincian Kegiatan Waktu
Pendahuluan

Merefleksi hasil pretes dan postes sebelumnya

Menyampaikan tujuan pembelajaran


10 menit
Bertanya dan menagih secara lisan tugas baca mencari informasi
tentang gerak harmonik pada bandul melalui berbagai sumber
(buku, internet, atau modul)
Kegiatan Inti 70 menit
Mengamati

Siswa mengamati posisi bandul saat simpangan maksimum

Guru menilai kemampuan siswa megamati

Menanya

Siswa mendiskusikan hubungan periode dan frekuensi pada bandul

Mengeksplorasi

Siswa melakukan percobaan getaran harmonis pada bandul


Mengomunikasikan

Mempresentasikan hasil kegiatan diskusi kelompok tentang


Rincian Kegiatan Waktu
hubungan periode dan frekuensi pada bandul
Guru menilai kemampuan peserta didik berkomunikasi lisan
Penutup

Bersama peserta didik menyimpulkan periode dan frekuensi pada


10 menit
bandul
Memberikan tugas baca tentang hubungan fase, sudut fase dan beda
fase
Pertemuan Kelima
Rincian Kegiatan Waktu
Pendahuluan

Menyampaikan tujuan pembelajaran

Bertanya dan menagih secara lisan tugas baca mencari informasi


tentang sudut fase, fase dan beda fase melalui berbagai sumber 15 menit
(buku, internet, atau modul)

Melaksanakan pretes tentang hubungan fase, sudut fase dan beda


fase.
Kegiatan Inti 60 menit
Mengamati

Peserta didik membentuk kelompok

Peserta didik mengamati grafik gerak harmonik teredam

Guru menilai keterampilan peserta didik mengamati

Menanya

Siswa mendiskusikan hubungan fase, beda fase dan sudut fase

Mengeksplorasi

Siswa mendiskusikan hubungan fase, beda fase dan sudut fase


dengan persamaan getaran harmonis

Guru membimbing/menilai kemampuan peserta didik mengolah


data dan merumuskan kesimpulan
Mengomunikasikan

Mempresentasikan hasil kegiatan diskusi kelompok tentang


hubungan fase, beda fase dan sudut fase dengan persamaan getaran
Rincian Kegiatan Waktu
harmonis

Guru menilai kemampuan peserta didik berkomunikasi lisan


Penutup

Bersama peserta didik menyimpulkan fase, beda fase dan sudut fase 15 menit

Melaksanakan postes

H. Sumber Belajar/Bahan Ajar/Alat


1. Media : cetak dan elektronik (internet)
2. Alat dan bahan : statif, benang, bandul
3. Sumber Belajar: buku pegangan Fisika , Buku Fisika Penunjang Aktifitas Peserta didik
I. Penilaian
1. Jenis penilaian adalah penilaian autentik
2. Teknik Penilaian : pengamatan langsung, wawancara dan tes tertulis
3. Bentuk dan instrumen penilaian : terlampir
4. Pedoman penskoran : terlampir

Pandan, Oktober 2016

Disetujui Oleh
Guru Pamong Mahasiswa Calon Guru

Hari Supyanto, S.Pd Nidaul Khairiyah


NIP. 19700223 199503 1 002 NIM. 4133121045
Lampiran
Pretes dan postes

1. Sebuah partikel melakukan gerak harmonic sederhana dengan frekuensi 5 Hz. Jika
simpangan yang dapat ditempuh partikel itu pada saat t = 2 sekon adalah 20 cm,
tentukanlah percepatan getar partikel pada saat itu!

Penyelesaian:
'Diketahui:
f = 5 Hz
t = 2 sekon
y = 20 cm
a = - 2.y=(2f)2.y= - (2..5)2.20
= -2000 cm/s2 = - 20 m/s2

2. Sebuah pegas yang tergantung tanpa beban panjangnya 20 cm. jika ujung bawah pegas
bebas digantungi beban 100 gram, panjang pegas menjadi 24 cm. berapakah panjang
pegas bebas jika ujung bawahnya digantungi beban 150 gram?
Jawab:
x1 = 4 cm
F1 = 100 g x 10 m/s
F2 = 150 g x 10 m/s

x2 = x1 . F2/F1

x2 = 4 cm . 1.5/1
x2 = 6 cm

3. Sebuah partikel melakukan gerak harmonic sederhana dengan frekuensi 0,2 Hz. Jika
simpangan maksimum yang dapat dicapai oleh partikel tersebut adalah 10 cm,
tentukanlah simpangan partikel tersebut pada saat t = 2 sekon!!!

Penyelesaian
Diketahui:
f = 0,2 Hz
A = 10 cm = 0,1 m
t = 2 sekon
y = A sin 2f.t = 0,1 . sin 2 (0,2).2

= 0,1. Sin 0,8 = 0,1 . 0,59


= 0,059 m = 5,9 cm

4. Modulus elatis kawat x setengah kali y. panjang kawat x dan y masing-masing 1 m, dan
diameter kawat masing-masing 2 mm dan 1 mm. Tentukan nilai perbandingan tetapan gaya
kawat x dan y.

Jawab:
Kx
/ky = 2

5. Suatu benda bermassa 0,1 kg melakukan gerak harmonik dengan amplitudo 10 mm dan
periode s / 2 . Hitung Kecepatan maksimum
Jawab:

V=A
V = 10-2 x 2//2
V = 4 x 10-2 m/s
6. Sebuah partikel bergerak harmonik sederhana. Persamaan simpangannya dinyatakan
sebagai y = 6 sin 0,2 t dengan t dalam sekon dan y dalam cm. Hitung: Amplitudo,perioda,
dan frekuensigerak
Jawab:
Y = 6 sin 0,2 t
A = 6 cm
= 0,2 rad/s
2
/t = 0,2
T = 10 s
F = 1/T
F = 0,031 Hz

10. Sebuah partikel bergerak harmonik sederhana dengan frekuensi 100 Hz dan amplitudo m
10 3 4 . Hitung kecepatan an percepatan di titik seimbang

Jawab:
Kecepatan maksimum
V=A
V = 3 x 10-4 x 2 x 100 Hz
V = 0,06 m/s
a = 0 m/s2

11. Suatu benda mengalami gerak harmonik sederhana dengan periode s / 2 dan
amplitudo 0,6 m. pada t = 0 benda ada di y = 0. Berapa jauh benda dari posisi
keseimbangannya ketika t = s / 10 ?
Jawab:
= 2 /T
= 4 rad/s

y = a sin (t + )
y = 0,6 sin 4 t
y = 0,57 m

14. Suatu benda mengalami gerak harmonik sederhana dengan periode T = 0,500 s dan
amplitudo A. benda mula-mula ada di y = 0 dan memiliki kecepatan dalam arah positif.
Hitung waktu yang diperlukan benda untuk pergi dari y = 0 sampai ke y = 0,8 A

Jawab:
= 2 /T
= 4 rad / s

y = a sin (t + )
y = A sin 4 t
0,8 A = A sin 4 t
4 t = 53
t = 4,22 s

0,8 = 0,2 sin (15t + 0,2)


t = 1,55 s
15. Sebuah balok yang dihubungkan ke ujung sebuah pegas mengalami gerak harmonik
sederhana dan perpindahannya dinyatakan oleh x = 0,2 sin (15 t + 0,2) m. tentukan:
Percepatan balok ketika x = 0,08 m
jawab:
x = a sin (t + )
A = a sin o
o = / 2 x = a sin (t + / 2)

16. Seutas kawat baja memiliki panjang 6 m dan luas penampang 2 x 10-6 N/m2. Sebuah gaya
dikerjakan untuk menarik kawat itu sehingga bertambah panjang 0,3 m. hitung gaya tarik
itu
Jawab:

E = FL/ A L F = E A L/L
F = 2 x 1011 . 2 x 10-6 . 0,3 / 6
F = 20.000 N

17. Sebuah partikel melakukan gerak harmonic sederhana dengan frekuensi 10 Hz. Jika
simpangan yang dapat ditempuh partikel itu pada saat t = 2 sekon adalah 20 cm,
tentukanlah percepatan getar partikel pada saat itu!
Penyelesaian:
'Diketahui:
f = 10 Hz
t = 2 sekon
y = 20 cm
a = - 2.y=(2f)2.y= - (2..10)2.20
= -2000 cm/s2 = - 20 m/s2

18. Sebuah beban 20 N digantungkan pada kawat yang panjangnya 3,0 m dan luas
penampangnya 8 x 10-7 m2 hingga menghasilkan pertambahan panjang 0,1 mm. Hitung:
a. Teganagan
b. Regangan
c. Modulus elastic kawat
Jawab:

a. = F/a = 20 N/8 x 10-7 m2 = 2,5 x 10-7

b. e = L/Lo = 0,1/3000 = 3,3 x 10-5

c. E = /e = 2,5 x 10-7/3,3 x 10-5

19. Sebuah partikel melakukan gerak harmonik sederhana dengan amplitudo 10 cm dan
periode 0,1 sekon. Jika pada saat t = 7/30 sekon, simpangan partikel adalah 5cm,
tentukan sudut fase awal partikel tersebut
Jawab:
A = 10 cm
T = 0,1
y = a sin (t + )
o = - 27 / 6 atau o = - 23 / 6

20. Sebuah pegas memiliki tetapan 8 N/m. berapakah massa benda yang digantungkan pada
pegas supaya periodenya 1 sekon?

Jawab:

K=8N/m
m = K (T/2)2
m = 8 N / m (15/2)2
m = 2/ kg

Lembar Observasi dan kinerja presentasi

LEMBAR PENGAMATAN OBSERVASI

DAN KINERJA PRESENTASI

Mata Pelajaran : Fisika


Kelas/Program : XI IPA

Kompetensi :

Observasi Kinerja Presentasi


tgjw Jml
No Nama Peserta didik Akt Kerjsm Prnsrt Visual Isi NilaI
b Skor
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.

Keterangan pengisian skor


4. Sangat tinggi
3. Tinggi
2. Cukup tinggi
1. Kurang

Gerak Harmonik Pada Bandul


Tujuan : menyelidiki gerak harmonik pada ayunan bandul

Alat dan Bahan :


1. Seutas tali/ benang
2. Statif
3. Bandul
4. Stopwatch

Keselamatan kerja : pada saat melepas ayunan, wajah jangan didekatkan pada ayunan bandul

Prosedur :
1. Ikatkan bandul pada seutas tali atau benang
2. Gantungkan ujung tali yang lain pada sebuah gantungan atau paku
3. Simpangkan penghapus tersebut dengn sudut tertentu
4. Hitung dan catat banyaknya getaran yang terjadi dalam 1 menit. Lakukan sebanyak 3
kali
5. Ulangi langkah 1 sampai 4 dengan mengubah panjang tali
6. Catatlah semua hasil pengamatan pada tabel

N Panjang benda Jumlah getaran dalam 1 menit T T2


o

Pertanyaan
1. Bagaimana hubungan panjang tali dengan bayak getaran ?
2. Dapatkah anda menetukan percepatan gravitasi bumi setelah melakukan percobaan
diatas?
3. Bandingkanlah nilai periode percobaan dan nilai teoritis !
4. Buatlah kesimpulan !

Gerak Harmonik Pada Bandul


Tujuan : menyelidiki gerak harmonik pada pegas dan konstanta pegas

Alat dan Bahan :


1. Seutas tali/ benang
2. Pegas
3. Berbagai beban
4. Stopwatch
5. Statif
Keselamatan kerja : pada saat melepas pegas, wajah jangan didekatkan pada pegas

Prosedur
1. Susunlah alat
2. Ukur masing- masing beban
3. Simpangkan beban dengan menarik pegas tersebut kebawah kemudian lepaskan
4. Ukur dan catat waktu pegas tersebut bergetar untuk setiap 10 getaran
5. Ulangi langkah 1 sampai 4, namun dengan beban yang berbeda
6. Catatlah semua hasil pengamatan pada tabel

N Massa beban Waktu 10 getaran (s) T T2 k


o 1 2 3 Rata- rata

Pertanyaan
1. Bagaimana hubungan massa beban dan periode getaran?
2. Hitunglah besar konstanta masing- masing beban!
3. Hitunglah besar frekuensi masing- masing beban!
4. Buat kesimpulan!

FORMAT PENILAIAN LAPORAN PRAKTIKUM


(PORTOFOLIO)
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas/Peminatan : XI IPA
Materi Pokok : Gerak harmonik
N Nama Peserta didik Aspek Penilaian Skor Nilai
o rata-

Jawaban Pertanyaan
rata

Penyajian Data

Bentuk Regresi
Ketelitian

Kejujuran
Visual

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21
22
23
24
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIKUM

No
Aspek yang dinilai Skor
.
1. Persiapan :
1. Membawa/menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan 02
a. Alat/bahan yang dibawa lengkap 2
b. Alat/bahan yang dibawa kurang lengkap 1
c. Tidak membawa alat/bahan 0
2 Pelaksanaan selama percobaan :
2.1 Penggunaan alat dan bahan 02
a. Mengambil alat & bahan dengan rapi dan sesuai dengan kebutuhan 2
b. Mengambil alat & bahan kurang rapi tapi sesuai dengan kebutuhan 1
c. Mengambil alat & bahan tidak rapi dan tidak sesuai dengan kebutuhan 0
2.2 Pengoperasian/merakit alat 02
a. Mengoperasikan alat & bahan dengan benar dan sesuai dengan prosedur 2
b. Mengoperasikan alat & bahan kurang tepat dan kurang sesuai dengan 1
prosedur
c. Mengoperasikan alat & bahan tidak tepat dan tidak sesuai dengan 0
prosedur
2.3 Kemauan, keterampilan mengamati, menganalisis dan menyimpulkan 08
hasil praktikum
a. Memfokuskan perhatian pada kegiatan dan tidak mengerjakan hal -hal 1
lain
b. Memiliki minat terhadap aktivitas praktikum 1
c. Terlibat aktif dalam kegiatan praktikum 1
d. Mengamati hasil praktikum dengan cermat 1
e. Menafsirkan hasil pengamatan dengan benar 1
f. Menyajikan data secara sistematis dan komunikatif 1
g. Menganalisis data secara induktif 1
h. Membuat kesimpulan yang sesuai dengan hasil praktikum 1
3. Kegiatan Akhir percobaan : 03
a. Membersihkan alat yang telah dipakai 1
b. Membersihkan meja praktikum dari sampah dan bahan yang telah dipakai 1
c. Mengembalikan alat ke tempat semula dalam keadaan lengkap dan rapi 1
Jumlah Skor 0 17

Jumlah Skor yang diperoleh


Nilai x 100
Jumlah Skor Maksimum

Anda mungkin juga menyukai