Anda di halaman 1dari 2

Enterobiasis adalah infestasi intestinal oleh cacing kremi Enterobius vermicularis, biasanya terjadi pada

anak-anak. Gejala utama dari penyakit ini adalah gatal pada perianal. Cacing Enterobius vermicularis
mempunyai penyebaran terluas di dunia daripada semua cacing. Ini disebabkan karena hubungan yang
erat antara manusia dan lingkungan. Diperkirakan 208,8 juta orang yang terinfeksi parasit ini di dunia.
Parasit ini juga menyerang semua golongan (Rukmono dkk, 1983).

Patofisologi
Infestasi dari cacing kremi biasanya akibat dari perpindahan telur cacing dari daerah perianal ke fomite
(benda yang memiliki peran untuk menularkan penyakit, seperti pakaian, furniture, mainan, toilet, karpet,
seprei), yang kemudian telur cacing tersebut terambil oleh host baru, ditransmisikan ke mulut dan
tertelan. Kebiasaan untuk mengisap ibu cari merupakan faktor risiko. Infestasi berulang (autoinfestasi)
sangat gampang terjadi melalui perantara jari yang akan memindahkan telur cacing dari daerah perianal
ke mulut.

Cacing kremi mencapai fase dewasa pada saluran cerna bagian bawah dalam kurun waktu 2-6 minggu.
Cacing betina keluar dari anus ke daerah perianal (biasanya pada malam hari) untuk menyimpan telurnya.
Zat yang lenget bergelatin tempat cacing betina menyimpan telurnya dan pergerakan dari cacing betina
akan menimbulkan gejala pruritus. Telur cacing dapat bertahan pada fomite selama 3 minggu pada suhu
ruangan. (Richard D. Pearson, MD, Professor of Medicine and Pathology, University of Virginia)

Kebanyakan orang yang terinfeksi tidak memiliki gejala atau tanda. Tetapi, beberapa orang mengalami
gatal pada perianal dan ekskoriasi pada perianal akibat dari garukan. Terkadang, cacing betina bermigrasi
ke organ genitalia wanita yang menyebabkan vaginitis atau lesi peritoneal (jarang)

Diagnosis
Infestasi cacing kremi dapat ditandai dengan ditemukannya cacing betina yang panjangnya 8 sampai 13
mm (jantan, biasanya 2 sampai 5 mm), pada dearah perianal 1 sampai 2 jam setelah anak tidur pada
malam hari atau pada pagi hari dengan menggunakan mikroskop bertenaga rendah. Telur yang berukuran
30 micrometer dengan bentuk oval dan cangkang yang tipis terdapat larva. Jika diperlukan, prosedur ini
dapat diulangi selama 3 kali pada pagi hari. Telur juga dapat ditemukan di urin atau vaginal smear.

Tatalaksana
Mebendazole, albendazole, atau pyrantel pamoate

Prevention
Jaga higinitas
Enterobius Penderita akan
Manifestasi Vermicularis mengalami susah
'Penderita akan
Enterobius betina bermigrasi tidur karena gatal
menderita lesu
Vermicularis di pada malam hari yang disebabkan
akibat susah tidur
daerah rectum ke daerah anus oleh migrasi E.
untuk bertelur Vermicularis

Anda mungkin juga menyukai