Anda di halaman 1dari 6

17 Juli 2017

SILABUS
Kelas III
Tema 4 : Peduli Lingkungan Sosial
SD Muhammadiyah 15 Surabaya

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAANTAHUN


2015
Kelas : III
Tema 4 : Peduli Lingkungan Soaial
Alokasi Waktu : 3 Minggu

Mata Pelajaran dan Kompetensi Alokasi


Indikator Kegiatan Pembelajaran dan Penilaian Sumber Belajar
Dasar Waktu
MINGGU 1
PPKn
3.1 Memahami simbol-simbol sila Mengidentifikasi Mencari tahu pekerjaan polisi sehari-hari 6 Jp Buku tematik kelas 3
Pancasila dalam lambang Negara pengamalan sila yang berkaitan dengan pengamalan sila
Garuda Pancasila. keempat Pancasila kedua Pancasila.
4.1 Mengamati dan menceritakan dalam kehidupan Berdiskusi tentang contoh-contoh
perilaku di sekitar rumah dan sehari-hari. pengamalan sila kelima Pancasila.
sekolah dan mengaitkan dengan Mengidentifikasi Mengamati kegiatan sehari-hari yang
pemahamannya terhadap simbol pengamalan sila kedua berkaitan dengan pengamalan sila kedua
sila-sila Pancasila. Pancasila dalam Pancasila.
kehidupan sehari-hari,
Melakukan.
pengamatan terhadap
perilaku di sekitar
rumah tentang
pengamalan sila
keempat Pancasila.
Melakukan
pengamatan terhadap
perilaku di sekitar
rumah tentang
pengamalan sila kedua
Pancasila.

Matematika
3.6 Menentukan strategi pemecahan Mengenal masalah Mengidentifikasi harga sejumlah buah- 6 Jp Buku tematik kelas 3
masalah dengan mengurangi, uang yang dapat buahan
menambah, dan menukarkan diselesaikan dengan Menentukan banyaknya uang yang
sejumlah uang. menambah. dibutuhkan untuk membeli buah.
3.14 Menentukan perbandingan data Menyelesaikan Menyelesaikan permasalahan seharihari
menggunakan tabel, grafik batang, masalah sehari-hari yang berkaitan dengan uang dengan
dan grafik lingkaran yang berkaitan dengan strategi penjumlahan.
4.2 Merumuskan dengan kalimat uang melalui strategi
sendiri, membuat model penjumlahan.
matematika, dan memilih strategi
yang efektif dalam memecahkan
masalah nyata sehari-hari yang
berkaitan dengan penjumlahan,
pengurangan, perkalian, pembagian
bilangan bulat, waktu, panjang,
berat benda, dan uang, serta
memeriksa kebenaran jawabannya.

PJOK
3.4 Mengetahui cara memilih dan Mempraktikkan cara Mengenal kegiatan untuk menguatkat otot 6 Jp Buku tematik kelas 3
mengenakan pakaian untuk pemanasan dan tangan.
berolahraga, cara pemanasan dan pendinginan. Melakukan kegiatan melatih kekuatan otot
pendinginan, serta bergerak secara tangan melalui permainan sederhana.
kuat, tepat, koordinatif dalam rangka
pengembangan kebugaran jasmani
melalui permainan sederhan dan
atau tradisional.
4.3 Mempraktikkan cara memilih dan
mengenakan pakaian untuk
berolahraga, cara pemanasan dan
pendinginan, serta bergerak secara
kuat, tepat, koordinatif dalam rangka
pengembangan kebugaran jasmani
melalui permainan sederhan dan
atau tradisional.

Bahasa Indonesia
3.3 Mengemukakan isi teks surat Mengidentifikasi teks Mencari tahu isi yang terkandung dalam 6 Jp Buku tematik kelas 3
tanggapan pribadi tentang surat tanggapan sebuah surat.
perkembangan teknologi produksi, pribadi tentang Membuat surat balasan
komunikasi, dan transportasi, serta lingkungan sosial. Melengkapi isi teks surat.
permasalahan dan lingkungan sosial Membuat surat Membuat pertanyaan berkaitan isi teks
di daerah dengan bantuan guru dan tanggapan pribadi surat.
teman dalam bahasa Indonesia lisan tentang lingkungan
dan tulis yang dapat diisi dengan sosial.
kosakata bahasa daerah untuk
membantu pemahaman.
4.3 Mengolah dan menyajikan teks surat
tanggapan pribadi tentang
perkembangan teknologi produksi,
komunikasi, dan transportasi, serta
permasalahan dan lingkungan sosial
di daerah dengan bantuan guru dan
teman dalam bahasa Indonesia lisan
dan tulis yang dapat diisi dengan
kosakata bahasa daerah untuk
membantu penyajian.

SBdp
3.2 Membedakan pola irama rata dan Mengidentifikasi isi Menyanyikan lagu Desaku yang Kucinta. 6 Jp Buku tematik kelas 3
bervariasi lagu bertanda birama lagu berpola irama rata Menyimpulkan isi lagu Desaku yang
enam. bertanda birama enam. Kucinta.
3.3 Mengetahui cara mengolah bahan Menyanyikan lagu
alam dan buatan untuk membuat bertanda birama enam
prakarya. dengan syair yang
4.5 Membentuk karya dekoratif dari benar.
bahan lunak.
4.6 Menyanyi lagu wajib dan lagu
permainan dari daerah sesuai
dengan isi lagu.

MINGGU 2
PPKn
3.3 Memahami makna keberagaman Mengidentifikasi Mengenal keragaman pulau-pulau besar 6 Jp Buku tematik kelas 3
karakteristik individu di rumah, keberagaman dan suku di Indonesia
sekolah dan masyarakat. kebiasaan individu
4.4 Berinteraksi dengan beragam orang berkaitan dengan
di lingkungan rumah, sekolah, lingkungan sekitar.
masyarakat. Memberi tanggapan
terhadap keragaman
perilaku sehari-hari
berkaitan dengan
lingkungan sekitar.

Matematika
3.6 Menentukan strategi pemecahan Mengenali masalah Menyelesaikan masalah yang berkaitan 6 Jp Buku tematik kelas 3
masalah dengan mengurangi, yang dapat di dengan uang.
menambah, dan menukarkan selesaikan dengan Berlatih membuat tabel dan grafik.
sejumlah uang. mengurangi sejumlah Berlatih menghitung harga alat-alat
3.14 Menentukan perbandingan data uang. kebersihan
menggunakan tabel, grafik batang, Memecahkan masalah
dan grafik lingkaran yang berkaitan dengan
4.14 Mengumpulkan dan menata data uang dengan
kategorikal atau diskrit dan pengurangan.
menampilkan data menggunakan
bagan dan grafik, termasuk grafik
batang vertical dan horizontal
dengan label terurut sesuai dengan
grafik batang horizontal.
PJOK
3.4 Mengetahui cara memilih dan Mengidentifikasi cara Melatih kekuatan otot kaki 6 Jp Buku tematik kelas 3
mengenakan pakaian untuk melatih kekuatan otot
berolahraga, cara pemanasan dan kaki.
pendinginan, serta bergerak secara Mempraktikkan cara
kuat, tepat, koordinatif dalam rangka melatih kekuatan otot
pengembangan kebugaran jasmani kaki melalui permainan
melalui permainan sederhan dan sederhana.
atau tradisional.
4.4 Mempraktikkan cara memilih dan
mengenakan pakaian untuk
berolahraga, cara pemanasan dan
pendinginan, serta bergerak secara
kuat, tepat, koordinatif dalam rangka
pengembangan kebugaran jasmani
melalui permainan sederhan dan
atau tradisional.

Bahasa Indonesia
3.3 Mengemukakan isi teks surat Mengidentifikasi teks Mengamati gambar 6 Jp Buku tematik kelas 3
tanggapan pribadi tentang surat tanggapan Membaca surat
perkembangan teknologi produksi, pribadi tentang Menjawab pertanyaan
komunikasi, dan transportasi, serta lingkungan sosial. Berdiskusi
permasalahan dan lingkungan sosial Membuat surat Membaca dan menjawab pertanyaan
di daerah dengan bantuan guru dan tanggapan pribadi sesuai teks
teman dalam bahasa Indonesia lisan tentang lingkungan Memberi tanggapan tentang sikap
dan tulis yang dapat diisi dengan sosial. terhadap sarana umum
kosakata bahasa daerah untuk Membaca teks dan membuat pertanyaan
membantu pemahaman. terkait teks
4.3 Mengolah dan menyajikan teks surat
Membuat surat berkaitan isi teks
tanggapan pribadi tentang
perkembangan teknologi produksi,
komunikasi, dan transportasi, serta
permasalahan dan lingkungan sosial
di daerah dengan bantuan guru dan
teman dalam bahasa Indonesia lisan
dan tulis yang dapat diisi dengan
kosakata bahasa daerah untuk
membantu penyajian.

SBdP
3.4 Mengetahui cara mengolah bahan Mengidentifikasi bahan Membentuk benda menggunakan bahan 6 Jp Buku tematik kelas 3
alam dan buatan untuk membuat alam dan bahan lunak
prakarya. buatan yang dapat
4.4 Membentuk karya dekoratif dari digunakan untuk
bahan lunak. membuat prakarya.
Membuat karya
dekoratif dari bahan
lunak yang telah dipilih.

MINGGU 3
BUKU GURU HALAMAN 87

Anda mungkin juga menyukai