Anda di halaman 1dari 4

KELAS 8

1. Bergerak adalah ...


A. Berubahnya posisi terhadap titik awal
B. Berubahnya posisi terhadap acuan
C. Berubahnya acuan terhadapa posisi
D. Berubahnya suan terhadapa titik awal

2. Acuan adalah ...


A. Benda yang dianggap melihat yang lain meskipun tidak diam
B. Benda yang dianggap diam meski tidak melihat
C. Benda yang dianggap diam dan tidak melihat
D. Benda yang dianggap melihat yang lain dan diam

3. Jika Masinis berada di dalam kereta menjauhi stasiun maka ...


A. Masinis melihat stasiun mendekati dia
B. Masinis melihat stasiun menjauhi dia
C. Stasiun melihat kereta mendekati dia
D. Stasiun melihat masinis mendekati dia

4. Jenis lintasan gerak adalah kecuali...


A. Lurus
B. Melingkar
C. Naik
D. Parabola

5. Pernyataan yang benar tentang gerak lurus beraturan ...


A. Percepatannya tertentu
B. Kecepatannya bertambah
C. Kecepatnnya berkurang
D. Percepatannya nol

6. Contoh Gerak lurus beraturan adalah ...


A. Sekawanan kambing melintasi jalan
B. Pembalap mengerem motor saat melihat batu di depannya
C. Buah jatuh dari pohon
D. Bola di lempar ke atas

7. Bentuk grafik GLBB diperlambat yang benar adalah ...


s v

t t
A C

s v

t t
B D
8. Dalam 2s seorang menempuh 12 m. Jika kecepatan konstan maka nilai kecepatannya adalah ...m/s
A. 4
B. 2
C. 6
D. 8

9. Kecepatan mobil konstan 12 m/s. Maka jarak 24 m akan ditempuh dalam ...s
A. 6
B. 4
C. 2
D. 8

10. Perhatikan gambar


3 m/s 5 m/s

A
B

24 m

Jika A dan B berangkat bersamaan , mobil A akan bertemu B pada jarak ...m
A. 15
B. 9
C. 12
D. 5

11. Perhatikan gambar


5m/s 2 m/s

A
B

8m

Jika B berangkat 2 s lebih dahulu, mobil A akan berhasil menyusul B pada saat ...s
A. 2
B. 6
C. 8
D. 4

12. Syarat gerak disebut GLBB diperlambat adalah ...


A. Percepatannya bertambah
B. Jarak tetap
C. Kecepatannya berkurang
D. Kecepatannya tetap

13. Contoh GLBB diperlambat adalah ...


A. Bola meluncur turun
B. Mobil menaiki bukit
C. Peseluncur menuruni bukit
D. Buah jatuh dari pohon
14. Perhatikan grafik
s

t
Pernyataan yang benar dari grafik berikut adalah ...
A. Benda bergerak mundur
B. Benda diam
C. Benda berhanti bergerak
D. Benda bergerak maju

15. Sepeda yang semula berkecepatan 5m/s diperlambat menjadi 1 m/s selama 2 s setelah mendapat
perlambatan ...m/s2
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

16. Motor dengan kecepatan 2 m/s di beri percepatan 1m/s2 selama 2 s. Kecepatan motor sekarang
...m/s
A. 2
B. 6
C. 8
D. 4

17. Definisi gaya yang benar adalah kecuali...


A. Tarikan
B. Dorongan
C. Berbanding terbalik dengan massa
D. Menyebabkan perubahan posisi

18. Perhatikan tabel


Pasangan ke Hukum ke- Pernyataan Contoh
1 I Kelembaman Sopir bergerak ke kiri saat setir dibanting ke
kanan
2 I Aksi reaksi Bahu penembak ke belakang saat peluru
bergerak ke depan
3 III Kelembaman Saat tidur, seseorang sulit dibangunkan
4 III Aksi reaksi Saat diam, penumpang hampir jatuh saat sopir
menambah gas bus secara tiba-tiba
Pasangan yang benar adalah ...
A. 2 dan 4
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 1 dan 3
19. Sepeda bermassa 120 kg diberi gaya 360 N selama 2 s sehingga menjadi berkecepatan ...m/s setelah
semula diam.
A. 8
B. 2
C. 6
D. 4

20. Motor dengan massa 80 kg di beri gaya 160 N sehingga menempuh jarak ...m selama 6 s dari
keadaan diam.
A. 24
B. 48
C. 18
D. 36

Anda mungkin juga menyukai