Anda di halaman 1dari 5

Nomor

Revisi Ke

Berlaku Tgl

MEMILIH FUNGSI DAN PROSES PELAYANAN YANG PRIORITAS


UNTUK DI PERBAIKI

Penanggung Jawab

Disiapkan Diperiksa Disyahkan

Koordinator Mutu Ketua Akreditasi Kepala Puskesmas

dr. Dewi Primasari


NIP. 19790107 200604 2 007

DINAS KESEHATAN KOTA BANDUNG


UPT PUSKESMAS CIPAMOKOLAN
Jalan Raya Cipamokolan RT 04 RW 08 - Kode Pos 40292
MEMILIH FUNGSI DAN
PROSES PELAYANAN YANG
PRIORITAS UNTUK DI
PERBAIKI
No.Dokumen :
No.Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

UPT PUSKESMAS dr. DEWI PRIMASARI


NIP. 19790107 200604 2 007
CIPAMOKOLAN
1. Pengertian Memilih fungsi dan proses pelayanan yang prioritas untuk
diperbaiki adalah merupakan suatu upaya untuk menigkatkan
pelayanan di puskesmas dengan memilih prioritas fungsi dan
proses pelayanan yang akan diperbaiki berdasarkan kriteria jenis
penyakit, kelompok sasaran atau pertimbangan lain.

2. Tujuan Untuk memperbaiki fungsi dan proses pelayanan demi


peningkatkan pelayanan di UPT Puskesmas Cipamokolan
3. Kebijakan SK tentang Pemilihan dan Penetapan Area Prioritas
4. Referensi Manual mutu
5. Langkah - langkah 1. Ketua Tim Akreditasi membuat perencanaan/agenda rapat
memilih fungsi dan proses pelayanan yang prioritas untuk
diperbaiki,
2. Ketua Tim Akreditasi bersama Sekretaris Tim Akreditasi
menentukan jadwal pelaksanaan rapat,
3. Ketua Tim Akreditasi dan Sekretaris Tim Akreditasi
menentukan waktu dan tempat pelaksanaan rapat,
4. Sekretaris Tim Akreditasi mengundang Anggota Tim
Akreditasi untuk rapat dengan menulis undangan rapat
berikut agenda yang akan dibahas Ketua Tim Akreditasi
membuka rapat,
5. Ketua Tim Akreditasi membuka diskusi
6. Ketua Akreditasi menerima usulan/saran dari anggota Tim
Akreditasi
7. Ketua Tim Akreditasi menentukan hasil keputusan rapat
penetapan prioritas fungsi dan proses pelayanan yang perlu
diperbaiki dengan kriteria : jenis penyakit, kelompok sasaran,
atau pertimbangan lain berdasarkan kesepakatan bersama,
8. Ketua Tim Akreditasi memerintahkan petugas Sekretaris
Tim akreditasi untuk mencatat hasil rapat,
9. Sekretaris Tim akreditasi mencatat hasil keputusan rapat
di buku notulen rapat akreditasi,
10. Ketua Tim Akreditasi melaporkan hasil keputusan rapat
kepada Kepala Puskesmas,
11. Ketua Tim Akreditasi mendistribusikan hasil keputusan
rapat kepada unit-unit terkait untuk ditindak lanjuti.
6. Diagram Alir
Ketua Tim Akreditasi Ketua Tim Akreditasi
membuat perencanaan / bersama Sekretaris Tim
agenda rapat memilih Akreditasi menentukan
fungsi dan proses jadwal pelaksanaan rapat
pelayanan yang prioritas
untuk diperbaiki

Ketua Tim Sekretaris Tim Ketua Tim Akreditasi


Akreditasi dan Sekretaris Tim
Akreditasi
mengundang Anggota Akreditasi menentukan
membuka rapat Tim Akreditasi untuk waktu dan tempat
rapat dengan menulis pelaksanaan rapat
undangan rapat

Ketua Tim Ketua Akreditasi Ketua Tim Akreditasi


menentukan hasil
menerima
Akreditasi keputusan rapat
usulan/saran dari penetapan prioritas
membuka diskusi anggota Tim fungsi dan proses
Akreditasi pelayanan yang perlu
diperbaiki berdasarkan
kesepakatan bersama

Ketua Tim Akreditasi Sekretaris Tim Ketua Tim Akreditasi


melaporkan hasil akreditasi mencatat memerintahkan
keputusan rapat hasil keputusan petugas Sekretaris
kepada Kepala rapat di buku Tim akreditasi untuk
Puskesmas notulen rapat mencatat hasil rapat
akreditasi

Ketua Tim Akreditasi


mendistribusikan hasil
keputusan rapat kepada
unit-unit terkait untuk
ditindak lanjuti

7. Unit Terkait Karyawan yang bersangkutan


Kepegawaian puskesmas
MEMILIH FUNGSI DAN
PROSES PELAYANAN YANG
PRIORITAS UNTUK DI
PERBAIKI
No. Kode :
DAFTA Terbitan :
R No. Revisi :
TILIK Tgl. Berlaku :
Halaman :

UPT PUSKESMAS dr. DEWI PRIMASARI


CIPAMOKOLAN NIP. 19790107 200604 2 007

Tidak
No Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1. Apakah Ketua Tim Akreditasi membuat
perencanaan / agenda rapat memilih
fungsi dan proses pelayanan yang
prioritas untuk diperbaiki?

2. Apakah Ketua Tim Akreditasi bersama


Sekretaris Tim Akreditasi
menentukan jadwal pelaksanaan
rapat?
3. Apakah Ketua Tim Akreditasi dan Sekretaris
Tim Akreditasi menentukan waktu
dan tempat pelaksanaan rapat?

4. Apakah Sekretaris Tim Akreditasi


mengundang Anggota Tim Akreditasi
untuk rapat dengan menulis
undangan rapat berikut agenda yang
akan dibahas.
5. Apakah Ketua Tim Akreditasi membuka
rapat?
6. Apakah Ketua Tim Akreditasi membuka
diskusi?
7. Apakah Ketua Akreditasi menerima
usulan/saran dari anggota Tim
Akreditasi?
8. Apakah Ketua Tim Akreditasi menentukan
hasil keputusan rapat penetapan
prioritas fungsi dan proses pelayanan
yang perlu diperbaiki dengan kriteria:
jenis penyakit, kelompok sasaran,
atau pertimbangan lain berdasarkan
kesepakatan bersama?
9. Apakah Ketua Tim Akreditasi memerintahkan
petugas Sekretaris Tim akreditasi
untuk mencatat hasil rapat?
10. Apakah Sekretaris Tim akreditasi mencatat
hasil keputusan rapat di buku
notulen rapat akreditasi?
11. Apakah Apakah Ketua Tim Akreditasi
melaporkan hasil keputusan rapat
kepada Kepala Puskesmas?
12. Apakah Apakah Ketua Tim Akreditasi
mendistribusikan hasil keputusan
rapat kepada unit-unit terkait untuk
ditindak lanjuti?
Jumlah

CR : %.
Ba
ndung, 2017

Pelaksana

Anda mungkin juga menyukai