Anda di halaman 1dari 29

HASIL SURVEI

DI RT 16 KELURAHAN GANDUS

A. Data Umum
1. Jenis Kelamin
Diagram 1

Jenis Kelamin
Laki-laki Perempuan

49%
51%

Diagram diatas menggambarkan mayoritas warga di RT 16 Kelurahan


Gandus adalah Laki-laki, yaitu sebanyak 51,4 %

39
2. Umur
Diagram 2

Kategori Umur
2% 2%
Bayi
0% 11% 7% Balita
2%
Anak Usia Sekolah
15%
Remaja
12%
Dewasa
11% PUS
Ibu Hamil
38% Ibu Nifas
Ibu Menyusui

Berdasarkan Diagram di atas dapat terlihat bahwa mayoritas warga


RT 16 ada pada kategori usia dewasa yaitu sebanyak 53,6 %.

3. Pendidikan
Diagram 3

Pendidikan

6%
12% SD
29%
SMP
SMA
Perguruan Tinggi

39% 14% Tidak Sekolah

Berdasarkan Diagram di atas dapat tergambar bahwa mayoritas warga


RT 16 Kelurahan Gandus berpendidikan SMA yaitu sebanyak 38,8%.

40
4. Pekerjaan
Diagram 4

Pekerjaan
5%

11% 5%
Petani
PNS

43% Buruh
Wiraswasta
36%
Tidak Kerja

Berdasarkan Diagram di atas dapat terlihat bahwa mayoritas pekerjaan


warga RT 16 Kelurahan Gandus adalah Wiraswasta yaitu sebanyak 19
orang (43,2%) dari 44 orang .

B. PENGKAJIAN SUB SISTEM


1. Pelayanan Kesehatan dan Sosial
a. Pelayanan Kesehatan di RT 16 Kelurahan Gandus
Pelayanan kesehatan yang ada di RT 16 Kelurahan Gandus
berdasarkan hasil survei antara lain seperti Puskesmas, Bidan, Dokter
Praktek dan Rumah Sakit.

41
b. Tempat Pelayanan Kesehatan yang sering Dikunjungi
Diagram 5

Pelayanan Kesehatan Yang Sering


Dikunjungi

2%
12%
Puskesmas
43% Dokter
Bidan
43% Rumah Sakit

Berdasarkan Diagram di atas, dapat digambarkan bahwa di RT


16 Kelurahan Gandus mayoritas warganya berobat atau
menggunakan Yankes jika ada keluarga yang sakit adalah ke
Puskesmas 43,2% dan ke dokter praktek sebanyak 143,2%.
c. Sumber Biaya
Diagram 6

Sumber Biaya Pengobatan

43% BPJS

50% KIS/Jamkesmas
Biaya Sendiri

7%

Berdasarkan Diagram di atas dapat terlihat bahwa sumber biaya


warga untuk berobat adalah dari BPJS yaitu 50%.

42
2. TRANSPORTASI
a. Alat Transportasi umum di RT 16 Kelurahan Gandus
Alat transportasi umum yang terdapat di RT 16 Kelurahan
Gandus adalah ojek.
b. Kendaraan Pribadi Masyarakat
Diagram 7

Kendaraan Pribadi
Memiliki Kendaraan Tidak Memiliki

7%

93%

Berdasarkan Diagram di atas dapat terlihat mayoritas warga RT


16 Kelurahan Gandus memiliki kendaraan pribadi yaitu 93,2 %.

43
c. Jumlah Kendaraan
Diagram 8

Jumlah Kendaraan
Satu Lebih dari Satu

39%

61%

Berdasarkan Diagram di atas dapat terlihat bahwa mayoritas


warga memiliki satu kendaraan pribadi yaitu sebanyak 60,8%.
d. Alat Transportasi ke Yankes
Diagram 9

Alat Transportasi Ke Pelayanan


Kesehatan
Kendaraan Pribadi Angkutan Umum

7%

93%

Berdasarkan Diagram di atas disimpulkan bahwa mayoritas


warga RT 16 Kelurahan Gandus menggunakan alat transportasi
berupa kendaraan pribadi untuk menuju ke pelayanan kesehatan yaitu
sebanyak 41 Kepala Keluarga 93,2%.

44
3. POLITIK DAN PEMERINTAHAN
a. Organisasi yang Ada di RT 16 Kelurahan Gandus
Organisasi yang ada di RT 16 Kelurahan Gandus berupa
kegiatan pengajian, Remaja masjid dan olahraga voli.
b. Keluarga yang Mengikuti Organisasi
Diagram 10

Keluarga yang Mengikuti Organisasi


Ya Tidak

34%

66%

Berdasarkan data pada Diagram di atas didapatkan data bahwa


kebanyakan warga tidak mengikuti organisasi yaitu 65,9%.
4. KOMUNIKASI
a. Keluarga yang Mendapat Informasi Kesehatan
Diagram 11

Keluarga yang Mendapat Informasi


Kesehatan
Ya Tidak

2%

98%

45
Berdasarkan Diagram di atas terlihat bahwa sebagian besar
warga tidak mendapatkan informasi tentang masalah kesehatan yaitu
97,7%.
b. Keluarga Mendapat Cara Mengatasi Masalah Kesehatan
Berdasarkan data yang diperoleh, seluruh Kepala Keluarga
mengetahui cara mengatasi Masalah Kesehatan.
5. REKREASI
a. Fasilitas tempat rekreasi
Hasil survei yang telah dilakukan dengan warga diperoleh data
bahwa di RT 16 Kelurahan Gandus tidak tersedia tempat rekreasi.
b. Kebiasaan Rekreasi Keluarga
Diagram 12

Kebiasaan Rekreasi Keluarga


Menonton TV Jalan-jalan

34%

66%

Berdasarkan Diagram di atas dapat menggambarkan bahwa


mayoritas rekreasi keluarga adalah menonton TV yaitu sebanyak 29
Kepala Keluarga (65,9%) dari 44 Kepala Keluarga.

46
6. EKONOMI
a. Jenis Penghasilan
Diagram 13

Jenis Penghasilan
Tetap Tidak Tetap

14%

86%

Berdasarkan Diagram di atas dapat disimpulkan bahwa warga di


RT 16 Kelurahan Gandus mayoritas berpenghasilan tidak tetap yaitu
sebanyak 86,4%.
b. Keluarga yang Memiliki Tabungan
Diagram 14

47
Berdasarkan Diagram di atas diperoleh data bahwa mayoritas
warga di RT 16 Kelurahan Gandus memiliki tabungan, yaitu sebanyak
70,4 %.
7. PENDIDIKAN
Sarana Pendidikan di RT 16 Kelurahan Gandus yang ada berupa
Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah
Menengah Atas (SMA). RT 16 Kelurahan Gandus tidak memiliki sarana
pendidikan Taman Kanak-Kanank (TK). Jarak sarana pendidikan dari
rumah warga kurang dari 1 Km.
C. LINGKUNGAN FISIK
1. Rumah
a. Status Kepemilikan Rumah
Diagram 15

Status Kepemilikan Rumah


Pribadi Menumpang/Kontakan

21%

79%

Berdasarkan survei yang telah dilakukan, status kepemilikan


rumah warga di RT 16 Kelurahan Gandus mayoritasnya adalah
pribadi yaitu79,5 %.

48
b. Jenis Rumah
Diagram 16

Jenis Rumah

11%

9%
Permanen
Semi Permanen
Tidak Permanen

80%

Berdasarkan hasil survei yang telah dilakukan, mayoritas rumah


warga adalah jenis rumah permanen.
c. Lantai Rumah
Diagram 17 Lantai Rumah

Lantai Rumah

9%
7%

Kayu
Semen
Keramik

84%

Berdasarkan Diagram di atas, dapat terlihat bahwa lantai rumah


warga di RT 16 Kelurahan Gandus mayoritasnya berlantaikan
keramik, yaitu sebanyak 84,1%.

49
d. Ventilasi Rumah
Diagram 18

Berdasarkan Diagram di atas, dapat terlihat bahwa ventilasi


rumah warga di RT 16 Kelurahan Gandus mayoritasnya memiliki
ventilasi rumah <10% luas lantai 54,4%.

e. Jendela Rumah dan Cahaya yang Masuk Rumah


Hasil survei yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa
semua warga di RT 16 Kelurahan Gandus rumahnya memiliki jendela
dan cahaya masuk ke dalam rumah.
2. Air
a. Sumber Air Minum
Sumber air minum semua warga di RT 16 Kelurahan Gandus
adalah PDAM.
b. Sumber Air untuk MCK
Sumber air untuk MCK semua warga di RT 16 Kelurahan
Gandus adalah PDAM.
c. Kualitas Air
Kualitas air semua warga di RT 16 Kelurahan Gandus adalah
Bersih (tidak berwarna, tidak berbau dan tidak berasa).

50
3. Jamban
Diagram 19

Jenis Jamban
Jongkok Duduk
2%

98%

Semua warga di RT 16 Kelurahan Gandus memiliki jamban dengan


mayoritas jamban warga berupa jamban jongkok yaitu sebanyak 43
kepala keluarga (97,7%) dari 44 kepala keluarga.
4. SPAL (Saluran Pembuangan Air Limbah)
a. Memiliki SPAL
Berdasarkan survei yang telah dilakukan, diperoleh data bahwa
semua warga di RT 16 Kelurahan Gandus memiliki SPAL
b. Keadaan SPAL
Diagram 20

51
Dari survei yang telah dilakukan, diperoleh data bahwa
mayoritas warga di RT 16 Kelurahan Gandus memiliki SPAL dalam
keadaan terbuka dan mengalir yaitu sebanyak 75%.
5. Sampah
a. Tempat Pembuangan Sampah
Diagram 21

Tempat Pembuangan Sampah


Ada Tidak ada

25%

75%

Berdasarkan survei yang telah dilakukan, mayoritas warga tidak


memiliki tempat pembuangan sampah, yaitu sebanyak 75%.

52
b. Cara Mengolah Sampah
Diagram 22

Berdasarkan Diagram di atas, diperoleh data bahwa mayoritas


warga di RT 16 Kelurahan Gandus mengolah sampah mereka dengan
cara dibakar, yaitu 88,6%.
6. Ternak
a. Memiliki Ternak
Diagram 23

Kepemilikan Hewan Ternak


Ada Tidak

50% 50%

Berdasarkan Diagram di atas, dapat terlihat bahwa warga


yang memiliki dan tidak memiliki ternak berimbang.

53
b. Letak Kandang Ternak
Berdasarkan survei yang dilakukan pada 22 kepala keluarga
yang memiliki ternak, semua kandang ternak mereka terletak di
samping rumah.
c. Jarak Kandang Ternak dengan Rumah
Diagram 24

Jarak Kandang Ternak dengan Rumah


< 10 meter > 10 meter

32%

68%

Berdasarkan Diagram diatas, diperoleh data 68,2% kepala


keluarga yang memiliki ternak, kandang ternaknya kurang dari 10
meter dari rumah.
d. Kondisi Kandang
Diagram 25

54
Berdasarkan Diagram di atas, diketahui bahwa mayoritas kondisi
kandang ternak warga di RT 16 Kelurahan Gandus adalah terawat yaitu
77,3%.

D. KELUARGA MANDIRI
1. Kedatangan Petugas Kesehatan
Diagram 26

Berdasarkan Diagram diatas, mayortitas kepala keluarga yaitu 97,7%


mengatakan bahwa tidak pernah kedatangan petugas kesehatan.
2. Menerima Kedatangan Petugas kesehatan
Dari hasil survei hanya 1 kepala keluarga yang pernah kedatangan
petugas kesehatan, mengaku menerima kedatangan petugas kesehatan.
Sedangkan KK yang lain belum pernah didatangi petugas kesehatan
mengaku akan menerima kedatangan petugas kesehatan
3. Kemampuan Keluarga Menjelaskan Keluhan
Satu keluarga yang pernah didatangi oleh petugas kesehatan
mengatakan mampu menyampaikan keluhan keluarga pada tenaga
kesehatan.

55
4. Petugas Kesehatan Menjelaskan Cara Perawatan Kesehatan
Satu keluarga yang telah didatangi petugas kesehatan mengatakan bahwa
petugas kesehatan menjelaskan cara perawatan kesehatan pada keluarga
yang didatangi.
E. AGREGAT
1. Bayi
a. Pemberian ASI Ekslusif
Diagram 27

Pemberian ASI Ekslusif


Ya Tidak

25%

75%

Dari data di atas, diperoleh data bahwa 75% bayi masih


mendapatkan ASI eksklusif.
b. Alasan Tidak Diberi ASI Ekslusif
Alasan ibu tidak memberikan bayi mereka ( 1 orang ) ASI
ekslusif karena ASI mereka tidak keluar sehingga mereka malas
untuk memberikan ASI.
c. Rutin Ditimbang
Hasil survei yang dilakukan terhadap orang tua dari ke empat
orang bayi di RT 16 Kelurahan Gandus menyatakan bahwa bayi
mereka rutin ditimbang.
d. Kondisi
Kondisi keempat bayi di RT 16 Kelurahan Gandus adalah dalam
kondisi sehat.

56
2. Balita
a. Imunisasi
Diagram 28

Dari Diagram di atas, diperoleh data bahwa mayoritas balita di


RT 16 Kelurahan Gandus masih diberikan imunisasi yaitu 83,3%.
b. Dibawa Ke Posyandu
Diagram 29

57
Berdasarkan Diagram di atas diperoleh data bahwa mayoritas
balita di RT 16 Kelurahan Gandus dibawa ke Posyandu oleh orang
tua mereka yaitu sebanyak 83,3%.
3. Anak Usia Sekolah
a. Frekuensi Mandi
Dari data yang diperoleh semua anak usia sekolah di RT 16
Kelurahan Gandus sebanyak 100% mandi 2 kali per hari.
b. Gosok Gigi
Diagram 30

Gosok gigi
4%
Setelah makan
18%
Setiap pagi

78% Setelah makan dan


menjelang tidur

Dari Diagram di atas, diperoleh data bahwa mayoritas anak usia


sekolah di RT 16 Kelurahan Gandus memiliki kebiasaan menggosok
gigi setelah makan dan menjelang tidur yaitu 21 orang (77,8%) dari
27 orang anak usia sekolah.
c. Mencuci Rambut
Berdasarkan data telah diperoleh informasi bahwa semua anak
usia sekolah mencuci rambut setiap hari.

58
d. Kebiasaan Cuci Tangan
Diagram 31

Mencuci Tangan
Ya Tidak

30%

70%

Berdasarkan Diagram diatas telah diperoleh informasi bahwa


70,4% orang anak usia sekolah tidak mencuci tangan sebelum dan
sesudah makan.
e. Menggunakan Alas Kaki
Diagram 32

Dari Diagram tersebut diperoleh data bahwa mayoritas anak usia


sekolah di di RT 16 Kelurahan Gandus sebanyak 63% memiliki

59
kebiasaan menggunakan alas kaki ketika bermain dan 27% tidak
menggunakan alas kaki ketika bermain,
f. Kondisi
Diagram 33

Dari Diagram tersebut, diperoleh data bahwa mayoritas anak


usia sekolah di RT 16 Kelurahan Gandus dalam kondisi sehat yaitu
74,1 %.
4. Remaja
a. Kegiatan Remaja di Luar Jam Sekolah
Diagram 34

Kegiatan Remaja di Luar Jam Sekolah


0%

10% Les

Karang Taruna + Remaja


Masjid
Diam di Rumah
90%

60
Dari data diatas dapat diperoleh informasi bahwa mayoritas
remaja di RT 16 Kelurahan Gandus mengikuti kegiatan Karang
Taruna dan Remaja Masjid untuk mengisi kegiatan di luar jam
sekolah yaitu 90%.
b. Remaja Merokok
Diagram 35

Dari data tersebut, diperoleh informasi bahwa antara remaja


tidak merokok dan merokok seimbang, yaitu 50%.
c. Remaja Minum Alkohol dan Menggunakan Narkoba
Dari survei yang telah dilakukan, diperoleh data bahwa tidak
ada remaja yang mengonsumsi alkohol dan menggunakan narkoba.
d. Menstruasi
Dari survei yang telah dilakukan, sebanyak 10 remaja putri telah
mengalami menstruasi

61
e. Lamanya Menstruasi
Diagram 36

Lamanya Menstruasi

1-3 hari
4-5 hari
6-7 hari
> 7 hari

Dari sepuluh remaja putri yang mengalami menstruasi,


mayoritasnya memiliki rentang menstruasi sekitar > 7 hari yaitu 60%.
5. Dewasa
a. Kondisi
Diagram 37

Kondisi
2% 0%
Sehat
5%
Sakit Pernafasan
18%
Sakit Jantung dan
Kardiovaskuler
8%
67% Sakit Perkemihan

Sakit Metabolisme

Berdasarkan Diagram di atas, diperoleh data bahwa mayoritas


usia dewasa di di RT 16 Kelurahan Gandus dalam kondisi Sehat yaitu
sebanyak 66,7%. Sedangkan 32 orang yang menderita sakit

62
didapatkan paling banyak menderita penyakit jantung dan
kardiovaskuler yaitu sebanyak 17,8%.
b. PUS
1) Penggunaan Alat Kontrasepsi
Diagram 38

Penggunaan Alat Kontrasepsi

27%

Ya
Tidak

73%

Berdasarkan Diagram di atas, diperoleh data bahwa 27,3%


tidak menggunakan kontrasepsi.
2) Jenis Kontrasepsi
Diagram 39

Jenis Kontrasepsi
0% 0%

38% Suntik
Pil
Kondom
62% Lainnya

63
Berdasarkan Diagram di atas, diperoleh informasi bahwa
mayoritas pengguna kontrasepsi menggunakan kontrasepsi
berupa kontrasepsi suntik, yaitu 62,5%.

c. Nifas
Seluruh warga di RT 16 Kelurahan Gandus saat ini tidak ada
yang mengalami nifas.
d. Hamil
1) Usia Kehamilan
Diagram 40

Usia Kehamilan
0%

1-3 bulan
3-6 bulan
6-9 bulan

100%

Berdasarkan data di atas dapat diketahui bahwa semua ibu


hamil, yaitu 3 orang ibu hamil dengan usia kandungan 6-9 bulan.
2) Pemeriksaan Kehamilan
Dari survei yang telah dilakukan diperoleh data bahwa
pemeriksaan kehamilan dilakukan oleh semua wanita hamil (3
orang) di RT 16 Kelurahan Gandus.
3) Imunisasi TT
Dari data yang diperoleh didapat bahwa semua ibu hamil
pernah mendapatkan imunisasi TT.

64
4) Nutrisi ibu hamil
Dari survei yang telah dilakukan diperoleh data bahwa
semua ibu hamil makan sebanyak 3 kali meskipun dalam porsi
yang sedikit disertai selingan.
e. Menyusui
1) Pemberian Kolostrum
Dari survei yang telah dilakukan, dua orang ibu menyusui
memberikan kolostrum/susu yang pertama kali keluar pada
anak-anak mereka sedangkan dua orang ibu tidak memberikan
kolostrum yang pertama kali keluar.

2) Rencana Pemberian ASI


Diagram 41

Rencana Pemberian ASI


00%
0%%

Sampai usia 6 bulan

Sampai usia 1 tahun

Sampai usia 2 tahun

Sampai usia lebih dari 2


tahun
100%

Dari Diagram di atas diperoleh informasi bahwa semua ibu


menyusui di RT 16 Kelurahan Gandus memiliki rencana untuk
memberikan ASI pada anak mereka sampai dengan usia 2 tahun.

65
6. Lansia
a. Jumlah Lansia Di rumah
Dari survei yang telah dilakukan, sebanyak 16 orang lansia
tinggal dirumah berbeda dan 4 orang lansia yang tinggal serumah.
b. Yang mengalami Masalah Kesehatan
Dua puluh lansia yang bertempat tinggal di RT 16 Kelurahan
Gandus secara keseluruhan memiliki masalah kesehatan.
Diagram 42

Kondisi
3% Lainnya

20% 17% Sakit Pernafasan

5% Sakit Jantung dan


Kardiovaskuler
Sakit Perkemihan
55%
Sakit Metabolisme

c. Tindakan Pengobatan yang Dilakukan


Diagram 43

Tindakan Pengobatan yang Dilakukan


0%

25%
35% Tidak diobati
Ke pelayanan kesehatan
Pengobatan alternatif
Minum obat warung

40%

66
Tindakan pengobatan yang dilakukan Keluarga pada saat Lansia
di RT 16 Kelurahan Gandus ketika sakit adalah membawa lansia ke
fasilitas pelayanan kesehatan, yaitu sebanyak 8 orang (40%),
sedangkan yang tidak diobati sebanyak 7 orang (35%), dan yang
melakukan pengobatan alternative sebanyak 5 orang (25%).
d. Senam Lansia
Semua Lansia di RT 16 Kelurahan Gandus tidak pernah
melakukan senam lansia.
F. KESEHATAN JIWA
1. Pernah Mendapat Informasi tentang Kesehatan Jiwa
Dari survei yang dilakukan, diperoleh data bahwa semua warga di
RT 16 Kelurahan Gandus belum pernah mendapatkan informasi tentang
Kesehatan Jiwa
2. Gangguan Jiwa
Dari survey yang telah dilakukan, diperoleh data bahwa tidak ada
warga di RT 16 Kelurahan Gandus yang mengalami gangguan jiwa.

67

Anda mungkin juga menyukai