Anda di halaman 1dari 11

BUKU

BIMBINGAN AKADEMIK

NAMA : .................................................................
NIRM : .................................................................
PRODI : .................................................................

SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


(STKIP) SETIA BUDHI RANGKASBITUNG
Jalan Budi Utomo No. 22L Telp./Fax. 0252 206715 Rangkasbitung 42314
www.stkipsetiabudhi.ac.id
DATA PRIBADI MAHASISWA

A. MAHASISWA

1. Nama Lengkap : .....


2. NIRM : .....
3. Program Studi : .....
4. Tempat/Tgl.lahir : .....
5. Jenis Kelamin : .....
6. Ciri-Ciri : .....
a. Warna Kulit : .........
b. Bentuk Wajah : .........
c. Warna Rambut : .........
d. Ciri khas lainnya : .........
7. Kawin/Blm Kawin : .........
8. Agama : .........
9. Golongan Darah : .........
10. Pekerjaan : .........
11. Penghasilan/Bulan : .........
12. Alamat Rumah : .........
a. Jalan/Kampung : ..
b. Rt/Rw : .........
c. Kel./Desa : .........
d. Kecamatan : .........
e. Kab./Kota : .........
f. Kode Pos : .........
13. Alamat Rumah/tetap
a. Jalan/Kampung : .........
b. Rt/Rw : .........
c. Kel./Desa : .........
d. Kecamatan : .........
e. Kab./Kota : .........
f. Kode Pos : .........
14. Kursus-kursus
/pelathan : .........

15. Jenjang Pendidikan : .........


16. Pendidikan :

1
a. Sekolah Dasar : .........
b. Alamat Sekolah : .........
c. Tahun Lulus : .........
d. SMP/SLTP : .........
e. Alamat Sekolah : .........
f. Tahun Lulus : .........
17. Anak ke : dari Jumlah Saudara .. Orang
18. a. Nama Istri/Suami : .........
b. Tempat/Tgl.lahir : .........
c. Pendidikan : .........
d. Pekerjaan : .........
e.Penghasilan/bulan : .........
f. Jumlah Anak : ..........Orang

B. ORANG TUA MAHASISWA

1. Nama Lengkap : .........


2. Umur : tahun
3. Pekerjaan : .........
4. Agama : .........
5. Pendidikan : .........
6. Penghasil/Bulan : .........
7. Alamat : .........
a. Jalan/Kampung : .........
b. Rt/Rw : .
c. Kel./Desa : .........
d. Kecamatan : .........
e. Kab./Kota : .........
f. Kode Pos : .........

C. DOSEN PEMBIMBING AKADEMIK

1. Nama Lengkap : .........


2. Umur : .........
3. Agama : .........
4. Jenjang Pendidikan : .........
5. Kawan/Blm Kawin : .........
6. Alamat rumah : .........
7. Jalan/Kampung : .........
8. Rt/Rw : .........

2
9. Kel./Desa : .........
10. Kecamatan : .........
11. Kab./Kota : .........
a. Kode Pos : .........
b. Jalan/Kampung : .........
c. Rt/Rw : .........
d. Kel./Desa : .........
e. Kecamatan : .........
f. Kab./Kota : .........
g. Kode Pos : .........

PEDOMAN PERWALIAN

A. Maksud dan Tujuan Perwalian

Perwalian adalah salah satu bentuk pelayanan akademik yang ada di STKIP
Setia Budhi Rangkasbitung. Layanan ini mencakup proses perwalian akademik
yang diperuntukkan bagi mahasiswa STKIP Setia Budhi Rangkasbitung.
1. Fungsi Pembimbing Akademik:
a. Membantu mahasiswa menyusun rencana studi sejak semester pertama
sampai mahasiswa selesai studi.
b. Memvalidasi, menandatangani, dan menyerahkan Kartu Hasil Studi
(KHS) serta memberi pertimbangan tentang mata kuliah yang dapat
diambil pada semester yang akan berlangsung kepada mahasiswa
bimbingannya.
c. Memberi pertimbangan tentang banyaknya Satuan Kredit Semester
(SKS) yang dapat diambil pada semester yang akan berlangsung sesuai
dengan keberhasilan studi pada semester sebelumnya dan menyatakan
Kartu Rencana Studi (KRS).
d. Mengikuti, mengamati, dan mengarahkan perkembangan studi
mahasiswa yang dibimbingnya secara berkala.
e. Mencatat dan mengevaluasi program yang dijalani mahasiswa yang
dibimbingnya dalam tatacara yang telah diberlakukan STKIP Setia
Budhi Rangkasbitung.

B. Dosen Pembimbing Akademik

1. Selama Menjalani studi, setiap mahasiswa STKIP Setia Budhi Rangkasbitung


dibimbing oleh dosen Pembimbing Akademik (PA)/ dosen wali.
2. Wewenang Pembimbing Akademik (PA) adalah :
a. Memberi nasehat kepada mahasiswa yang dibimbingnya.
b. Membantu mengatasi masalah yang menghambat kelancaran studi

3
mahasiswa yang dibimbingnya.
c. Membantu mengatasi kesukaran-kesukaran mahasiswa dalam studi.
d. Meneruskan permasalahan mahasiswa yang bukan wewenangnya
kepada yang berwenang untuk menangani masalah tersebut.
4. Kewajiban Pembimbing Akademik ( PA) adalah :
a. Menguasai kurikulum program studi yang diikuti oleh mahasiswa
bimbingannya.
b. Mengenal situasi akademik program studi lain yang terkait.
c. Mengetahui berbagai program kemahasiswaan.
d. Menetapkan dan mengumumkan jadwal bimbingannya.
e. Melayani mahasiswa bimbingannya dengan sebaik-baiknya.
f. Jika akan meninggalkan tugas, Pembimbing Akademik (PA) harus
melapor kepada ketua program studi atau pembantu ketua bidang
akademik atau kepada ketua.
5. Jangka waktu bimbingan :
a. Setiap mahasiswa sudah mendapat pembimbing akademik sejak awal
menjadi mahasiswa sampai selesai studi.
b. Jika dosen Pembimbing Akademik (PA) meninggalkan tugas selama
enam bulan, tugasnya sebagai Pembimbing Akademik (PA) digantikan
dosen lain dengan surat keputusan ketua STKIP Setia Budhi
Rangkasbitung.
c. Jika dosen Pembimbing Akademik (PA) tidak berada di kampus untuk
sementara waktu, sedangkan saat itu dia sangat diperlukan mahasiswa
bimbingannya, maka tugasnya sebagai Pembimbing Akademik (PA)
digantikan oleh ketua program studi atau pembantu ketua bidang
akademik.
d. Di dalam menangani masalah-masalah yang di luar kemampuan
Pembimbing Akademik (PA) atau yang terlalu jauh dari masalah
akademik, pelaksanan bimbingan diserahkan kepada kelompok
penasehat mahasiswa (bimbingan dan konseling), baik di program
studi maupun sekolah tinggi.

D. Bentuk Perwalian

Terdapat 4 (empat) bentuk perwalian yang ada di STKIP Setia Budhi Rangkasbitung
yaitu perwalian registrasi, perwalian per semester, perwalian pindah Program
Studi, dan perwalian insidentil. Prosedur dan tata cara perwalian tersebut;
1. Perwalian Registrasi

a. Perwalian registrasi adalah bentuk perwalian yang merupakan salah


satu syarat registrasi.
b. Perwalian registasi dilakukan pada saat proses registrasi, perwalian
dapat dilakukan hanya jika mahasiswa yang bersangkutan telah
melakukan proses pembayaran biaya pendidikan.
c. Perwalian bersifat wajib bagi seluruh mahasiswa yang melakukan

4
registrasi
d. Prosedur Perwalian Registrasi :
1) Mahasiswa melakukan pembayaran
2) Mahasiswa memilih mata kuliah yang akan diambil
3) Mahasiswa meminta persetujuan dosen wali terhadap Mata
Kuliah yang diambil
4) Melanjutkan proses registrasi selanjutnya.
e. Proses perwalian dilakukan dalam kurun waktu yang telah ditetap-
kan STKIP Setia Budhi Rangkasbitungapabilaada mahasiswa yang
tidak melakukan perwalian sampai batas waktu yang telahditetap-
kantersebut, maka mahasiswa tersebut dianggap tidak melakukan
registrasi.

Alur Perwalian Registrasi

BAAK MAHASISWA DOSEN WALI

Memberikan Informasi Memilih Mata Kuliah


Mata Kuliah

Meminta Persetujuan
dari Dosen Wali

Mencek daftar mata ku-


liah pilihan mahasiswa

Mengganti Pilihan Mata Tidak


Kuliah Setuju?

Ya

Melanjutkan Proses Melakukan Persetujuan


Registrasi Selanjutanya

5
2. Perwalian per semester

Perwalian per semester merupakan perwalian yang dilakukan pada


setiap semesternya
Perwalian ini mencakup bimbingan dalam hal pengarahan menge-
nai ruang lingkup program studi, kendala yang mungkin dihadapi
dan pemberitahuan informasiinformasi penting yang berhubungan
dengan kegiatan akademik dalam satu semester.
Perwalian ini dilakukan minimal satu kali selama satu semester.
Waktu dan tempat pelaksanakan ditetapkan oleh BAAK

Alur Perwalian Per Semester

BAAK MAHASISWA DOSEN WALI

Menyiapkan jadwal, materi Menerima jadwal, materi


dan berkas perwalian dan berkas perwalian

Mengumumkan jadwal Menerima jadwal dan Memberikan berkas


perwalian Berkas Perwalian perwalian

Mengisi berkas perwalian Perwalian

6
3. Perwalian pindah program studi

Perwalian pindah program studi merupakan perwalian yang dilaku-


kan apabila mahasiswa merasa tidak sesuai dengan program studi
yang sedang diambilnya dan berniat untuk pindah program studi.
Perwalian merupakan salah satu syarat bagi mahasiswa yang akan
melakukan perpindahan program studi.
Persyaratan dan ketentuan perpindahan program studi diatur dalam
panduan perpindahan program studi. Berikut adalah alur perwalian
pindah program studi

MAHASISWA DOSEN WALI PRODI ASAL

Mendatangi dosen wali


dengan membawa surat
permohonan

Melakukan konsultasi
mengenai pindah
program studi
Memberikan Keputusan

Setuju?
Menerima dan Tidak
Memberikan surat
permohonan Ya

Memberikan tanda Menerima surat


tangan pada surat permohonan
permohonan

7
4. Perwalian insidentil
Perwalian insidentil dilakukan apabila sewaktuwaktu mahasiswa
memiliki masalah yang berhubungan atau mempengaruhi kegiatan
akademik.
Waktu dan tempat perwalian merupakan kesepakatan antara dosen
wali dan mahasiswa yang bermasalah.
Lama waktu layanan perwalian disesuaikan dengan jenis masalah
yang ditangani dan kapasitas dosen wali.
Apabila permasalahan dirasakan membutuhkan penanganan
khusus dari tenaga profesional, maka dosen wali dapat merujuk
mahasiswa pada BKA(Bimbingan dan Konsling Akademik) dengan
cara mengajukan surat rujukan dari dosen wali, selanjutnya BKA
yang akan menangani dan menyalurkan permasalahan mahasiswa
tersebut kepada pihak ahli.

Alur Perwalian Insidentil

MAHASISWA DOSEN WALI PRODI ASAL PDPT


Menemui Memberikan
Dosen Wali Kartu Konsultasi
Mengkonsultasikan
Permasalahan
Memberikan
Kartu Konsultasi

Tdk Masalah bu-


tuh Penangan
Khusus?

Ya
Memberikan Surat
Rujukan Kepada
Pihak Terkait

Tdk
Solusi Masalah Termasuk
Masalah
Menangani Menangani
Administrasi
Masalah Masalah
Ya

8
LEMBAR KONSULTASI

Materi Perwalian/Masalah Yang Saran


No. Hari/Tgl. Paraf
Dibicarakan Dosen PA

9
DATA KONTRAK MATA KULIUAH(KRS)

SEMES- JUMLAH
NO JUMLAH MATA KULIAH KETERANGAN
TER SKS

10

Anda mungkin juga menyukai