Anda di halaman 1dari 1

Permasalahan yang dihadapi siswa dalam belajar pecahan adalah dalam penjumlahan dan

pengurangan pecahan dan pecahan tersebut mempunyai penyebut yang berbeda. Siswa tidak bisa
membedakan perkalian yang cukup mengalikan penyebut dengan penyebut atau pembilang
dengan pembilang. Mereka menganggap penjumlahan dan pengurangan tidak perlu menyamakan
penyebutnya dahulu menggunakan FPB.
Mengatasinya dengan memberi contoh-contoh soal yang bervariasi sehingga siswa terbiasa
dengan bervariasinya soal-soal. Menurut saya permasalahan siswa dalam mempelajari pecahan
biasanya ia tidak bisa menyederhanakan pecahan tersebut ataupun bisa juga ia tidak bisa menghitung
dengan penyebut yang berbeda ... saya harap terurama ia harus mempunyai rasa semangat untuk
belajar materi tersebut dan selalu berusaha dan nanti pada akhirnya ia akan bisa mengerjakan soal
tersebut..

Anda mungkin juga menyukai