Anda di halaman 1dari 31

RPP

Gelombang
Cahaya
RENCANA
PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN (RPP)
PEMANTULAN DAN
PEMBIASAN CAHAYA
Disusun Guna Memenuhi
Tugas Mata Kuliah Fisika
Sekolah I Kelas B

Oleh:
Maria Ulfa Cahyani
110210102054
PROGRAM STUDI
PENDIDIKAN FISIKA
JURUSAN
PENDIDIKAN
MATEMATIKA DAN
ILMU PENGETAHUAN
ALAM
FAKULTAS KEGURUAN
DAN ILMU
PENDIDIKAN
UNIVERSITAS
JEMBER
2013

RENCANA
PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN
( RPP )
Sekolah
:SMP Sumpah Pemuda
Kelas/Semester :
VIII/2
Mata Pelajaran :
IPA
Standar Kompetensi

Memahami konsep dan


penerapan getaran,
gelombang dan optika
dalam produk teknologi
sehari-hari.
Kompetensi Dasar

Menyelidiki sifat-sifat
cahaya dan hubungannya
dengan berbagai bentuk
cermin dan lensa.
Indikator :
Kognitif
1. Produk :
1. Mendefinisikan pengertian
cahaya
2. Menyebutkan sifat-sifat
cahaya
3. Menjelaskan hukum
pemantulan cahaya
4. Menjelaskan jenis-jenis
pemantulan cahaya
5. Menjelaskan sinar-sinar
istimewa pada cermin
datar, cekung, dan
cembung.
6. Menjelaskan hubungan
antara jarak benda, jarak
bayangan, dan jarak fokus
7. Mendefinisikan pengertian
pembiasan cahaya
8. Menjelaskan pembiasan
cahaya pada lensa cekung
dan cembung

2. Proses :
1. Menghitung perbesaran
bayangan pada cermin dan
lensa.
2. Menghitung kekuatan
lensa.
3. Merumuskan hubungan
jarak benda, jarak bayangan
dan jarak fokus pada
cermin dan lensa.
4. Mendeskripsikan proses
pembentukan dan sifat-sifat
bayangan pada cermin
datar, cermin cekung dan
cermin cembung.
5. Mendeskripsikan proses
pembentukan dan sifat-sifat
bayangan pada lensa
cekung dan lensa cembung
3. Afektif :
Disiplin ( Discipline )
Rasa hormat dan perhatian
( respect )
Tekun ( diligence )
Tanggung jawab
( responsibility )
Ketelitian ( carefulness)

4. Psikomotor :
Melakukan percobaan
tentang pemantulan cahaya
dan pembiasan cahaya

A. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat:

1. Menjelaskan pengertian
cahaya dan sifat-sifatnya
dalam kehidupan sehari-
hari
2. Menjelaskan sinar-sinar
istimewa pada
cermin dengan
menggambar.
3. Menjelaskan hukum
pemantulan yang diperoleh
melalui demonstrasi.
4. Mendeskripsikan proses
pembentukan dan sifat-sifat
bayangan pada cermin
datar, cermin cekung, dan
cermin cembung dengan
gambar.
5. Menjelaskan hubungan
antara jarak benda, jarak
bayangan, dan jarak fokus
pada cermin dengan
perhitungan
6. Menjelaskan hukum
pembiasan melalui metode
demontrasi.
7. Mendeskripsikan proses
pembentukan dan sifat-sifat
bayangan pada lensa
cekung dan lensa
cembung dengan
menggambar.
8. Menjelaskan pembiasan
pada kaca plan paralel
melalui metode ceramah.
9. Menjelaskan hubungan
antara jarak benda, jarak
bayangan, dan jarak fokus
padalensa dengan
perhitungan.
10. Menghitung perbesaran
bayangan pada cermin dan
lensa dari perhitungan.
11. Menghitung kekuatan
lensa dengan perhitungan.

B. Materi Pembelajaran

Pemantulan dan Pembiasan

C. Metode Pembelajaran

1. Model : - Direct Instruction (DI)

- Cooperative Learning
2. Metode : - ceramah

- demonstrasi

- tanya jawab

- eksperimen

D. Langkah-langkah Kegiatan

PERTEMUAN PERTAMA

a. Kegiatan Pendahuluan

Motivasi dan Apersepsi

- Mengapa benda dapat terlihat di tempat yang terang?

Prasyarat pengetahuan
- Apakah syarat agar benda dapat dilihat oleh mata?

- Apakah yang dimaksud cahaya?

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru :

Menjelaskan pengertian cahaya

Menjelaskan sifat-sifat cahaya

sinar-sinar
Menjelaskan istimewa
pada cermin
proses
Menjelaskan pembentukan
dan sifat-sifat bayangan
pada cermin datar, cermin
cekung, dan cermin
cembung..
Menjelaskan hubungan
antara jarak benda, jarak
bayangan, dan jarak fokus
pada cermin.

Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

Memfasilitasi peserta didik dengan modul.


Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pembiasan cahayadengan menunjukkan

contoh dari kehidupan sekitar.

Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan sifat-sifat cahaya dari contoh yang

didemonstrasikan

Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan sinar-sinar istimewa pada cermin.

Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan proses pembetukan bayangan dan sifat

bayangan pada cermin datar, cekung dan cembung.

Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah yang diberikan

dengan maju di depan kelas.

Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah tentang

perhitungan.
Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang menumbuhkan kebanggaan dan rasa

percaya diri peserta didik.

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan

penguatan dan penyimpulan

3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

Guru membimbing siswa untuk membuat kesimpulan.


Guru memberi contoh soal dan penyelesaiannya.

PERTEMUAN KEDUA

a. Kegiatan Pendahuluan

1. Motivasi dan Apersepsi:

- Mengapa pada spion mobil, obyek lebih dekat daripada bayangan yang terlihat?

Prasyarat pengetahuan:

- Apakah yang dimaksud dengan pemantulan?

- Sebutkan sifat-sifat bayangan pada cermin datar.

Pra eksperimen:

- Berhati-hatilah menggunakan peralatan laboratorium.


b. Kegiatan Inti

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

Menjelaskan hukum
pembiasan cahaya
Mendeskripsikan proses
pembentukan dan sifat-sifat
bayangan pada lensa
cekung dan lensa cembung.
Menjelaskan pembiasan
pada kaca plan paralel.
Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

Memfasilitasi peserta didik dengan modul.

Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pembiasan cahaya

Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan proses pembetukan bayangan dan sifat

bayangan pada lensa cekung dan lensa cembung.

Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah yang diberikan

dengan maju di depan kelas.

Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pembiasan pada kaca plan paralel.

Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang menumbuhkan kebanggaan dan rasa

percaya diri peserta didik.


Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan,

tulisan, maupun isyarat terhadap keberhasilan peserta didik,

memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui

berbagai sumber,

memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang

telah dilakukan,

memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai

kompetensi dasar:

berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik

yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
membantu menyelesaikan masalah;

memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;

memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;

memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.

c. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

Guru membimbing siswa untuk membuat kesimpulan.

Guru memberi contoh soal dan penyelesaiannya.

PERTEMUAN KETIGA

a. Kegiatan Pendahuluan
Motivasi dan Apersepsi:

- Mengapa jika sebatang pensil dimasukkan ke dalam gelas berisi air, pensil akan terlihat

bengkok?

Prasyarat pengetahuan:

- Sebutkan tiga sinar istimewa pada cermin cekung.

- Apakah manfaat cermin cembung dalam kehidupan sehari-hari?

Pra eksperimen:

- Berhati-hatilah menggunakan peralatan laboratorium.

b. Kegiatan Inti

Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

Menjelaskan hubungan
antara jarak benda, jarak
bayangan, dan jarak fokus
pada lensa.
Menjelaskan cara
perhitungan perbesaran
bayangan pada cermin dan
lensa.
Menjelaskan cara
perhitungan kekuatan
lensa.
Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

Memfasilitasi peserta didik dengan modul.

memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah.

Peserta didik memperhatikan penjelasan guru mengenai hubungan antara jarak benda, jarak

bayangan, dan jarak fokus.

Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian perbesaran bayangan.

Peserta didik memperhatikan contoh soal menentukan perbesaran bayangan pada cermin

cekung yang disampaikan oleh guru.

Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun

hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,

memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui

berbagai sumber,

memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang

telah dilakukan,

memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai

kompetensi dasar:

berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik

yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;

membantu menyelesaikan masalah;


memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;

memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;

memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.

c. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

Guru membimbing siswa untuk membuat kesimpulan.

Guru memberi contoh soal dan penyelesaiannya.

E. Sumber Belajar

a. Lembar Kerja Siswa (LKS)

b. Buku referensi yang relevan


c. Alat dan bahan demonstrasi

d. Papantulis dan spidol

Anda mungkin juga menyukai