Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS INSTRUKSIONAL

Mata Kuliah : Keperawatan Kebutuhan Cairan dan Elektrolit


Kode/Bobot SKS/JS : A01-117 /2 SKS (T = 1,5 SKS; P = 0,5 SKS)
Fakultas/Jurusan : Akademi Keperawatan Madiun
Semester : III
Capaian Pembelajaran : Mengaplikasikan asuhan keperawatan pada klien
dengan gangguan pemenuhan kebutuhan cairan
dan elektrolit (C3, A5, P4)

No. Kompetensi Dasar Indikator


1. Mendeskripsikan 1. Menguraikan proporsi, distribusi, fungsi cairan tubuh
konsep pemenuhan 2. Menjabarkan faktor yang mempengaruhi kebutuhan
kebutuhan cairan dan cairan dan elektrolit
elektrolit (C2, A2) 3. Membedakan komposisi cairan (air, elektrolit dan non
elektrolit)
4. Mendiskusikan keseimbangan asam basa
2. Menguraikan anatomi 1. Menerangkan sistem peredaran darah
dan fisiologi sistem 2. Membedakan bagian dan fungsi jantung
kardiovaskuler dan 3. Membedakan komponen dan fungsi darah
hematologi (C2, A2) 4. Membedakan pembuluh darah utama, lokasi dan
fungsinya
3. Menyimpulkan 1. Menjelaskan status hidrasi: Hipovolemik, Hipervolemik
pemenuhan kebutuhan 2. Mendiskusikan ketidakseimbangan asam basa
cairan dan elektrolit 3. Menyimpulkan kekurangan / kelebihan elektrolit
pada klien (C2, A2) 4. Membandingkan jenis cairan infus dan kegunaannya
4. Menyusun asuhan 1. Menjelaskan konsep dan asuhan keperawatan
keperawatan pasien Pancarditis
dengan gangguan 2. Menjelaskan konsep dan asuhan keperawatan
sistem sistem Penyakit Jantung Rematik
kardiovaskuler akibat
proses
peradangan/infeksi
(C2, A2, P3)
5. Menyusun asuhan 1. Menjelaskan konsep dan asuhan keperawatan
keperawatan pasien Hipertensi
dengan gangguan 2. Menjelaskan konsep dan asuhan keperawatan
sistem kardiovaskuler Sindrom Koroner Akut
akibat proses 3. Menjelaskan konsep dan asuhan keperawatan Gagal
degenerasi (C2, A2, Jantung Kongestif
P3)
6. Menguraikan konsep 1. Menjelaskan konsep dasar prosedur pemenuhan
prosedur pemenuhan kebutuhan cairan dan elektrolit: Infus, Transfusi darah,
kebutuhan cairan dan EKG, CVP, Echocardiography
elektrolit (C2, A2) 2. Menjelaskan pelaksanaan prosedur pemenuhan
kebutuhan cairan dan elektrolit: Infus, Transfusi darah,
EKG, CVP, Echocardiography
3. Menjelaskan peran perawat dalam prosedur
pemenuhan kebutuhan cairan dan elektrolit: Infus,
Transfusi darah, EKG, CVP, Echocardiography
7. Meragakan tindakan 1. Melaksanakan pengkajian fisik sistem kardiovaskuler
keperawatan pada 2. Melaksanakan pemasangan infus, menghitung tetesan
klien dengan gangguan infus
pemenuhan kebutuhan 3. Melaksanakan penggantian balutan dan pelepasan
cairan dan elektrolit infus
(C3, A5, P4) 4. Mendemonstrasikan transfusi darah
5. Menerapkan pendidikan kesehatan tentang kebutuhan
cairan dan elektrolit
6. Mengukur intake dan output cairan
7. Melakukan persiapan pemeriksaan: CVP,
echocardiografi

Bagan

SK:
Mengaplikasikan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan
pemenuhan kebutuhan cairan dan elektrolit

KD 7:
Meragakan tindakan keperawatan pada klien dengan
gangguan pemenuhan kebutuhan cairan dan elektrolit

KD 6:
Menguraikan konsep prosedur pemenuhan kebutuhan cairan dan elektrolit

KD 3: KD 4: KD 5:
Menyimpulkan Menyusun asuhan Menyusun asuhan
pemenuhan keperawatan pasien dengan keperawatan pasien
kebutuhan cairan gangguan sistem sistem dengan gangguan sistem
dan elektrolit kardiovaskuler akibat kardiovaskuler akibat
pada klien proses peradangan/infeksi proses degenerasi

KD 1: KD 2:
Mendeskripsikan konsep Menguraikan anatomi dan
pemenuhan kebutuhan fisiologi sistem kardiovaskuler
cairan dan elektrolit dan hematologi

Anda mungkin juga menyukai