Anda di halaman 1dari 2

Nama Williem Hartono

NPM 230210160072

Fakultas/Jurusan Perikanan dan Ilmu Kelautan/Ilmu Kelautan

Mata Kuliah Praktikum Meteorologi Laut

Berdasarkan dari gambar diatas, kita dapat menganalisis bahwa di sekitar lintang 115E-
116E suhu permukaan laut di daerah tersebut cukup tinggi atau panas, ini mungkin dapat
disebabkan karena daerah Bali sendiri terletak di dekat Samudera Hindia yang suhu permukaan
lautnya cenderung tinggi atau panas dibanding yang terletak di dekat Samudera Atlantik. Dari
persebaran suhu permukaan lautnya sendiri cukup merata dan normal, dikarenakan tidaknya
adanya perubahan suhu yang cukup drastis, hal ini mengindikasikan bahwa tidak ada fenomena
atau peristiwa yang terjadi di sekitaran perairan Bali, seperti Upwelling atau Downwelling.

Anda mungkin juga menyukai