Anda di halaman 1dari 9

TUGAS

RISET PEMASARAN
LAPORAN HASIL PENJUALAN PRODAK

Disusun Oleh :

Akmal sadio
Sukardi Ligo
Suhardi H. Samina

Fakultas Ekonomi
Universitas Tompotika Luwuk
2013
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur marilah kita panjatkan kehadirat Allah Subhanahu Wa taala karena atas
berkat rahmatdan hidayah-Nya kami dapat menyusaun dan menyelesaikan laporan hasil praktek
penjualan produk dalam satu semester dalam pelajaran Riset Pemasaran. Shalawat serta salam
semoga selalu tercurah kepada Nabi Besar Muhammad SAW., kepada keluarga, sahabat, tabiin
dan tabiatnya, dan semoga sampai kepada kita umatnya di akhir zaman.
Dalam kesempatan kali ini, kami diberi tugas untuk melakukan praktik di lapangan untuk
mengaplikasikan materi dalam mata pelajaran Riset Pemasaran. Tugas ini diberikan oleh IbuYusi
Susilawati, SE. sebagai salah satu pemenuhan nilai dalam semester genap ini.
Makalah ini dibuat sebagai laporan hasil praktik penjualan produk selama kurang lebih
satu bulan. Kritik dan saran yang membangun dari seluruh pembaca sangat kami harapkan. Agar
pembuatan laporan kedepan dapat berjalan dengan baik. Mohon maaf apabila terdapat katayang
tidak berkenan dalam pembuatan laporan ini.

Luwuk, 27 Juni 2013

penulis
PENDAHULUAN

Dalam menghadapi tantangan bisnis maka sebagai mahasiswa kita juga harus belajar dalam
memasarkan suatu produk. Dalam tugas akhir mata kuliah Riset Pemasaran ini kami mencoba
melakukan sebuah usaha sederhana guna mendapatkan pembelajaran untuk menjadi seorang
wirausahawan. Usaha ini didasari oleh tugas kelompok kosentrasi Riset Pemasaran dimana
tugas ini dikerjakan secara berkelompok, yang terdiri dari :
1. Akmal Sadio,
2. Sukardi Ligo dan
3. Suhardi Samina.
Usaha yang kami jalankan merupakan sebuah usaha singkat yang mungkin bisa menjadi
peluang bagi setiap individu untuk masa yang akan datang. Saat ini kami mencoba menawarkan
beberapa prodak di lingkungan kampus Universitas Tompotika.
Tujuan usaha ini merupakan sebuah pencapaian tujuan usaha yaitu profit, akan tetapi tidak
hanya sekedar profit saja yang kami coba temukan melainkan penekanan pada pengalaman
sebuah proses wirausaha. Karena melalui penjualan dan pemasaran ini kami dituntut untuk
berinteraksi dengan orang banyak, bagaimana cara menawarkan dengan baik dan sopan,
meyakinkan pembeli untuk membeli produk yang kita tawarkan dan memberikan pelayanan
yang terbaik agar konsumenr merasa puas.
PELAKSANAAN KEGIATAN
Waktu dan Tempat

Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan di beberapa tempat :


Hari/Tanggal : senin, 27 Mei 2013
Waktu : Pukul 20.30 selesai
Kegiatan ini kami lakukan di dua tempat yakni :
1. Lingkungan kampus Universitas Tompotika dengan target pemasaran adalah mahasiswa-
mahasiswa, karyawan di Universitas Tompotika itu sendiri, UKM UKM yang ada dan
beberapa tempat lain di lingkungan Universitas Tompotika.
2. Lingkungan luar kampus dengan target pemasaran adalah anak-anak koz di sekitar
tempat tinggal serta masyarakat umum.

Prodak barang yang di tawarakan


1. Farfum
2. Sabun terdiri dari
Sabun khusus muka
Sabun mandi
3. Masker dan lulur mandi
4. Sliming body/ pelansing
5. Minuman jahe
6. Buku majalah islami

Proses Pemasaran
Proses pemasaran yang kami lakukan yaitu dengan cara promosi langsung kepada
konsumer, yakni dengan cara mendatangi orang-orang yang lagi duduk santai menunggu kelas
atau hanya bercerita-cerita, kami juga melakukan pemasaran melalui media elektronik (HP) bisa
sms atau telepon langsung, kami menawarkan prodak kepada beberapa konsumen yang kami
kenal atau pun tidak untuk dapat membeli. Banyak yang datang untuk mencoba, melihat-lihat
prodak kami.
Dengan melakukan tahap-tahap diatas kami berusaha untuk membujuk konsumen agar tertarik
perhatiannya pada produk kami sehingga pada akhirnya bisa melakukan pembelian atau
transaksi. Bahkan setelah kami melakukan sosialisasi produk ada beberapa konsumenr yang
langsung membeli. Kebanyakan dari konsumen kami adalah mahasiswa/i yang sedang menunggu
kuliah di lingkungan kampus Universitas Tompotika pada waktu pagi dan sore hari.
Proses Penjualan
Kegiatan penjualan merupakan kegiatan pelengkap atau suplemen dari transaksi, oleh
karena itu kegiatan penjualan terdiri dari serangkaian yang meliputi, menemukan si pembeli,
pengenalan produk, negosiasi harga serta syarat-syarat pembayaran. Penjualan yang kami
lakukan merupakan sebuah rangkaian penjualan produk dimana produk-produk tersebut
haraganya dapat terjangkau.
Dalam kegiatan ini kami mencoba menawarkan berbagai macam prodak. Proses penjualan yang
kami lakukan berdasarkan segmentasi, targeting dan positioning yang dianalisis secara nalar.
Oleh karena itu kami melakukan penjualan kebanyakan pada Mahasiswa-mahasiswa yang kuliah
pada pagi dan sore hari.

Berikut kami tampilkan laporan hasil penjualan prodak :

Laporan Hasil penjualan


Saudara akmal sadio
No. Hari/Tgl Nama Produk terjual Harga Jual Jumlah

1. Selasa, Farfum 2 Buah Rp. 20.000,-


21/05/2013 Minuman jahe 7 buah Rp. 12.000,- Rp. 32.000,-
2. Rabu, Minuman jahe 1 Buah Rp. 2.000 Rp. 2.000,-
22/05/2013
3. Jumat, Farfum 2 buah Rp. 20.000 Rp. 20.000,-
24/05/2013
4. Sabtu, Minuman jahe 4 buah Rp. 7.000 Rp. 27.000,-
25/05/2013 Farfum 2 buah Rp. 20.000
5 Ahad, Minuman jahe 1 buah Rp. 2.000 Rp. 2.000
25/05/2013
6 Selasa, Farfum 1 buah Rp. 10.000,-
28/05/2013 Sabun mandi 1 buah Rp. 10.000,- Rp. 35.000,-
Masker & lulur mandi 1 buah Rp. 15.000,-
7 Minggu, Sabun mandi 2 buah Rp. 20.000,- Rp. 20.000,-
09/06/2013
8 Senin, Farfum 12 buah Rp. 120.000,- Rp. 120.000,-
10/06/2013
jumlah Rp. 258.000,-
Saudara sukardi ligo
No. Hari/Tgl Nama Produk terjual Harga Jual Jumlah

1. Senin, Farfum 8 Buah Rp. 80.000,- Rp.80.000,-


03/06/2013
2. kamis, Minuman jahe 14 Buah Rp. 22.000,- Rp.22.000,-
06/06/2013
3. Jumat, Sabun mandi & 6 buah Rp. 60.000,- Rp. 90.000,-
07/06/2013 sabun muka 3 buah Rp. 30.000,-
4. Jumat, Sliming body 1 buah Rp. 15.000,- Rp.15.000,-
14/06/2013
5 Ahad, Minuman jahe 1 renteng Rp.15.000,- Rp.15.000,-
23/06/2013
6 Kamis, Minuman jahe 4 renteng Rp. 60.000,- Rp.60.000,-
27/06/2013
Total keseluruhan Rp.282.000,-

Saudara suhardi samina


No. Hari/Tgl Nama Produk terjual Harga Jual Jumlah

1. Rabu, Farfum 2 Buah Rp. 20.000,- Rp. 35.000,-


22/05/2013 Masker & Lulur Mandi 1 Buah Rp. 15.000,-
2. Kamis, Minuman jahe 4 Buah Rp. 7.000,- Rp. 7.000,-
23/05/2013
3. Kamis, Buku majalah islam 1 buah Rp. 12.000,- Rp. 12.000,-
30/05/2013
4. Senin, Sliming body 1 buah Rp. 15.000,- Rp. 40.000,-
03/06/2013 Masker & lulur Mandi 1 buah Rp. 15.000,-
Sabun muka 1 buah Rp. 10.000,-
5 Senin, Sabun mandi 1 buah Rp. 10.000,- Rp. 10.000,-
10/06/2013
6 Rabu, Sliming body 1 buah Rp. 15.000,- Rp. 15.000,-
26/06/2013
7 Kamis, Sliming body 1 buah Rp. 15.000,- Rp. 15.000,-
27/06/2013
jumlah Rp.134.000,-
HASIL DAN PEMBAHASAN

Kegiatan ini kami lakukan agar mendapatkan sebuah pengalaman dan pembelajaran
untuk menjadi seorang Wirausaha yang handal disamping mendapatkan profit. Kegiatan ini
merupakan kegiatan yang sangat bermanfaat bagi mahasiswa khususnya kami, karena dengan
melakukan kegiatan seperti ini maka kami mendapatkan sebuah pengalaman untuk menjadi
seorang Wirausaha, mempelajari bagaimana cara menawarkan dengan baik dan berinteraksi
dengan orang banyak. Dari keseluruhan kegiatan yang kami lakukan maka kami dapat
menganalisa usaha yang kami jalankan sebenarnya cocok untuk dilaksanakan secara continue di
dalam Lingkungan kampus karena pasar yang potensial dan sangat menerima.
KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan
Kesimpulan dari kegiatan yang telah kami lakukan adalah bahwa mahasiswa sangat
memerlukan proses pembelajaran seperti ini. Menawarkan dan menjual produk kepada
mahasiswa memiliki banyak manfaat untuk menjadi seorang wirausaha yang handal dan sukses.
Bahkan dapat kami simpulkan bahwa modal bukan lah segalanya dalam dunia usaha seperti ini,
asal ada kemauan dan keinginan untuk berusaha pasti kita bisa melakukannya. Hanya saja kita
harus benar-benar melihat peluang yang ada serta berbagai hal yang penting seperti segmentasi,
target dan positioningnya.

Saran
Saran yang ingin kami sampaikan yaitu semoga dalam perkuliahan Riset Pemasaran
selanjutnya kegiatan Praktek Lapangan ini tetap bisa dilaksanakan dan ditingkatkan lebih lagi.
Karena sangat bermanfaat bagi para mahasiswa yang ingin menjadi seorang wirausaha yang
handal. Kegiatan ini dapat menjadi proses awal bagi mahasiswa sebelum terjun langsung di
dunia bisnis.

Anda mungkin juga menyukai