Anda di halaman 1dari 23

Cara memindah file berbasis

GIS menggunakan ArcMap


Disusun oleh: [[PandaGIS]]
Kenapa peng-copy-an file GIS harus dilakukan
di dalam aplikasi GIS?
Karena file GIS biasanya memiliki beberapa file metadata bawaan yang
jika kita mengcopy file GIS tersebut melalui File Explorer seperti biasa,
maka file metadata tersebut dikhawatirkan tertinggal, tidak ikut ter-
copy, dan akan menyebabkan file GIS menjadi corrupt.
Contoh kasus:
Akan memindah 2 file GIS seperti
yang ada di Toolbox Table of Contents
di bagian kiri:
1. Str_Hulu_PUD_02.asc
2. Das_Hulu_PUD_02.asc
Akan memindah file
Das_Hulu_PUD_02.asc
terlebih dulu
GARIS BESAR LANGKAH-LANGKAH:
1. Copy file yang diinginkan (Klik kanan pada file COPY)
2. (Opsional) Create folder baru di tempat yang dituju
3. Paste file tadi di folder yang dituju
4. Pindah file GIS bersama folder-nya
Langkah pertama:
COPY FILE TERSEBUT
Akan meng-copy file Das_HULU_PUD_02.asc

1. Klik kanan di file Das_HULU_PUD_02.asc


2. Klik Copy
Langkah kedua:
(Opsional) MEMBUAT FOLDER
Membuat folder baru melalui
Toolbox Catalog
Folder baru akan diletakkan di
dalam folder D:\a_rundata\gisdata

1. Klik kanan di folder


D:\a_rundata\gisdata
2. Klik New
3. Klik Folder
4. Ketik nama folder baru
(usahakan tanpa spasi), ENTER
Memberi nama folder baru:
File_dipindah
Langkah ketiga:
MEM-PASTE FILE KE FOLDER YANG DITUJU
Mem-paste file ke folder File_dipindah

1. Klik kanan di folder File_dipindah


2. Klik Paste

Jika tulisan Paste tidak bisa diklik (berwarna


abu-abu), ulangi langkah peng-copy-an file
di HALAMAN 8.
Sekarang jika dicek di dalam folder
File_dipindah, sudah ada file yang telah di-
copy.

Jika file belum ada, maka dapat dilakukan


Refresh pada folder tersebut (Klik kanan
folder, pilih Refresh)
Lakukan hal yang sama untuk
file-file yang lain
Jika semua file GIS sudah ter-copy ke
folder yang dituju,
lalu file tersebut akan dipindah ke
komputer lain atau dikirim melalui e-mail,
maka untuk memindah file-file GIS
tersebut dilakukan dengan memindah
keseluruhan 1 folder File_dipindah.
Lalu, untuk membuka file tersebut
menggunakan ArcMap di komputer
lain, dilakukan Connect to Folder ke
folder File_dipindah melalui Toolbox
Catalog seperti biasa.
Ikon Connect to Folder
SELESAI
Bagaimana cara tahu lokasi file GIS
saya?

Kita bisa tahu lokasi file-file tersebut


dengan klik kanan nama file di Table
of Contents lalu pilih Properties
Untuk melihat lokasi file:
1. Pada jendela Layer Properties, klik tab kedua
Source.
2. Pada tab Source, di bagian bawah Data Source,
terdapat keterangan Folder: XXXXX yang
menerangkan lokasi file tersebut disimpan.

Setelah tahu lokasi folder tersebut, lokasi folder


tersebut perlu diingat atau kalau lokasinya panjang
dicatat juga boleh.

Anda mungkin juga menyukai