Anda di halaman 1dari 2

Eliza indri hafsari/1451223

Aspek keprilakuan dalam system desentralisasi


Desentralisasi adalah Suatu organisasi administratif dalam adalah tersentralisasi sejauh
keputusan dibuat pada tingkatan yang relatif tinggi dalam organisasi tersebut;
tedesentralisasi sejauh keputusan itu didelegasikan oleh manajemen puncak kepada
tingkatan wewenang eksekutif yang lebih rendah.
1. Lingkungan Sebagai Faktor Penentu Desentralisasi
Suatu pembahasan umum mengenai alasan-alasan dibutuhkannya desentralisasi
mencakup hal-hal sebagai berikut :
Desentaralisasi membebaskan manajemen puncak untuk fokus pada keputusan-
keputusan strategis jangka panjang dan bukannya terlibat dalam keputusan-
keputusan operasi
Desentralisasi memungkin organisasi untuk memberikan respon secara cepat dan
efektif terhadap masalah (manajer lokal) memiliki informasi yang paling baik dan
oleh sebab itu, dapat memberikan respon yang lebih baik pada kebutuhan-
kebutuhan lokal.
Sistem yang tersentralisasi tidak mampu menangani semua informasi yang rumit
yang diperlukan untuk membuat keputusan yang optimal. 4. Desentralisasi
menyediakan dasar pelatihan yang baik bagi manajemen puncak masa depan.
Desentralisasi memenuhi kebutuhan akan otonomi dan dengan demikian
merupakan suatu alat motivasional yang kuat bagi para manajer.
2 Memilih suatu Struktur
Untuk menerapkan desentralisasi, suatu organisasi harus memilih struktur yang sesuai,
mengembangkan anggaran dasar, dan mengukur kinerja dari subunit-subunit yang
terdesentralisasi. Tidak ada satu pun truktur yang paling sesuai untuk desentralisasi.
Untuk memilih struktur dari sekian banyak struktur yang dapat meningkatkan
desentralisasi adalah ;
Pembagian Tugas/Keputusan
Jenis fungsional-divisional dari struktur organisasi mencerminkan dua cara
berbeda untuk membagi tugas/keputusan dalam suatu organisasi.
Merencanakan Akuntabilitas Sumber Daya
Langakah kedua dalam memilih suatu struktur adalah merencanakan suatu sistem yang
sesuai untuk akuntabilitas sumber daya pada berbagai subunit fungsional,
produk,wilayah.
3. Pengembangan Anggaran Dasar
Pendelegasian Aktivitas
Menetapkan Norma-norma Keperilakuan
Klarifikasi Hubungan Antar unit
Pendekatan Kompetitif versus Kolaborasi
Faktor-faktor yang Memperngaruhi Pilihan

Anda mungkin juga menyukai