Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN KEGAWATDARURATAN ANAK

Segitiga Penilaian Pediatrik (PAT)


Penampilan
*Tonus
*Interaksi
*Konsolabilitas
*Cara melihat
*Berbicara/menangis

Upaya nafas
*Suara nafas abnormal
*Posisi tubuh abnormal
*Retraksi
*Nafas cuping hidung

Sirkulasi Kulit
*Pucat
*Mottling
*Sianosis

The ABCDEs
Airway
Breathing
Birculation
Disability
Exposure

Airway (jalan nafas)


*bebas
*Masih dapat dipertahankan
*Harus dipertahankan dg intubasi
*Obstruksi
*Chin lift in infants
Chin lift in children
Jaw thrust
*Sumbatan jalan nafas ~ benda asing
Pukulan dan hentakan
*Anak lebih besar
Heimlich manuver
Breathing (kinerja nafas)
*Frekuensi nafas
*Upaya nafas
*Ada udara masuk
*Warna kulit

Frekuensi nafas berdasarkan umur

Circulation (Sirkulasi)
*Denyut jantung
*Perfusi sistemik
l. Denyut nadi perifer
l. Perfusi kulit
l. Penampilan
l. Produksi urin
*Tekanan Darah

Denyut jantung berdasarkan umur

Perfusi Kulit
*Suhu ektremitas
*Waktu pengisian kapiler
*Warna
l. merah
l. Bercak kebiruan
l. Pucat
l. Biru

TD Sistolik minimal berdasarkan umur

Disability
(status neurologi)
*Korteks Serebri
*Batang Otak
*Aktivitas motorik

Derajat Kesadaran
*A = Awake
*V = Responsive to voice
*P = Responsive to pain
*U = Unresponsive

Batang Otak
*Postur tubuh
*Pola nafas sentral
*Reaksi pupil
*Saraf Kranialis

Aktivitas motorik
*Gerakan asimetris
*Kejang
*Posture
*Flasiditas

Exposure (paparan)
*Ruam
*Hematoma
*Ekskoriasi
*etc.

Klasifikasi ~ status
*Stabil
*Disfungsi pernafasan
*gagal nafas potential
*gagal nafas probable
*Syok
*kompensasi
*dekompensasi
*Gagal kardiopulmonal
Diposkan oleh Ayu Dani di 22.34

http://fkep.unand.ac.id/in/profil/tenaga-pengajar/1099-materi-ajar-atih-rahayuningsih-
mkep-spjiwa

http://fkep.unand.ac.id/in/profil/tenaga-pengajar

Anda mungkin juga menyukai