Anda di halaman 1dari 6

I Pendahuluan

I.1 Latar belakang

Banyak di sekitar kita yang sukses dalam berwirausaha yang terdapat di banyak

kalangan. Baik kalangan dari kaum muda sampai yang tua. Sekarang ini banyak yang

bermunculan para wirausahawan yang sukses yang terdapat di berbagai bidang.

Mulai dari bidang perdagangan, perikanan, pertanian, sampai pada bidang jasa.Mulai

dari yang muda sampai yang tua. Sebagaimana yang kita ketahui wira usaha adalah

kemampuan untuk berdiri sendiri, suatu proses dimana orang mengejar peluang, di

tuntut untuk mampu mengelola, mengusai, mengetahui dan berpengalaman untuk

memacu kreatifitas. Sedangkan kewirausahaan adalah sutatu usaha yang dilakukan

orang atau badan untuk mendapatkan untung. Banyak keuntungan dalam

berwirausaha diantaranya harga diri meningkat, dapat menambah penghasilan,

bertambah ide nerwirausaha dan memotivasi untuk melalukan wira usaha. Oleh sebab

itu sebagian orang banyak yang memilih untuk berwirausaha. Karena banyak sekali

keuntungan yang di dapatkan. Para wirausahawan atau wirausahawati yang sukses

tidapk hanya berasal dari kalangan kaum intelek saja, tetapi juga banyak yang berasal

dari kalangan biasa atau bahkan seorang yang hanya tamat sekolah dasar pun saja

banyak yang sukses.


I.2 Tujuan :

1. Agar memotivasi kita untuk memulai berwirausaha.

2. Menumbuhkan sikap kreatifitas dalam berwirausaha.

3. Mencari peluang untuk memulai usaha.

4. Mengetahui cara-cara dan kiat sukses dalam berwirausaha.


BAB III

PENUTUP
3.1 Kesimpulan

1. Kurangnya pemasaran kepada masyarakat dapat mengurangi pendapatan usaha

2. Pada bulan tertentu, seperti bulan puasa, akan terjadi kemerosotan pendapatan
bahkan tidak dapat pendapatan sama sekali

3. Keramah-tamahan pekerja di warung dapat menarik pelanggan

4. Warung ramai dikunjungi pada siang hari, tepatnya pada jam makan siang.

3.2 Saran

Sebaiknya pemasaran harus lebih banyak dilakukan. Pada bulan puasa, warung
lebih baik tetap buka pada waktu saatnya buka puasa agar tetap mendapat
penghasilan. Dan para pekerja di warung lebih baik memperhatikan pelanggannya
agar tidak terjadi kerugian karena ketidakjujuran pelanggan.

Anda mungkin juga menyukai