Anda di halaman 1dari 27

Soal Pilihan Ganda:

A. Pilihlah jawaban yang paling tepat!

1. Negara Indonesia disebut Nusantara karena terdiri atas . . . .


a. satu pulau c. kepulauan dan lautan
b. lautan yang luas d. beribu kepulauan
2. Salah satu cara untuk mencegah banjir adalah . . . .
a. membuang sampah di sungai
b. membuat teras di daerah pegunungan
c. menggunduli hutan
d. membakar hutan
3. Salah satu manfaat peta dunia adalah . . . .
a. mempromosikan objek wisata
b. menganalisis jumlah dan penyebaran penduduk
c. mengetahui bentuk benua, luas wilayah serta lokasi negara
d. mengetahui perencanaan jalan-jalan di seluruh dunia

4. Rumah adat Sulawesi Selatan adalah . . . .


a. Bentang c Sauraja
b. Banjar d. Tongkonan
5. Kegiatan menghabiskan atau mengurangi nilai guna barang dan jasa disebut . . .
a. produksi c. konsumsi
b. distribusi d. substitusi
6. Ajaran agama dapat menjadi pengendali bagi berkembangnya masalah sosial. Hal ini
disebabkan adanya sanksi berupa . . . .
a. penjara c. denda
b. hukuman d. dosa
7. Kompleks candi Hindu terbesar di Indonesia adalah candi . . . .
a. Borobudur c. Muara Takus
b. Kalasan d. Prambanan
8. Berikut ini yang merupakan kenampakan alam buatan adalah . . . .
a. sungai c. danau
b. gunung d. waduk
9. Syarat agar kegiatan ekstraktif dapat dilakukan adalah . . . .
a. terdapat cadangan kekayaan alam
b. hasilnya berupa bahan makanan
c. terciptanya barang berkualitas
d. adanya aktivitas yang bermanfaat
10. Lembaga yang dijuluki saka guru perekonomian Indonesia adalah . . . .
a. perseroan terbatas
b. jasa transportasi
c. kegiatan pertanian
d. koperasi
11. Rengasdengklok dipilih sebagai tempat untuk mengamankan Soekarno-Hatta
karena pertimbangan . . . .
a. politik
b. ekonomi
c. kebudayaan
d. strategi militer
12. Pulau besar di Indonesia adalah . . . .
a. Bali c. Flores
b. Madura d. Kalimantan
13. Provinsi yang bergabung dengan negara Indonesia pada tahun 1976, tetapi
melepaskan diri pada tahun 1999 adalah . . . .
a. Irian Barat
b. Nanggroe Aceh Darussalam
c. Timor Timur
d. Daerah Istimewa Yogyakarta
14. Eksplorasi adalah . . . .
a. penyelidikan tentang sumber daya alam yang ada di suatu daerah
b. mendayagunakan sumber daya alam yang ada di suatu daerah
c. perlindungan sumber daya alam supaya tidak mengalami kerusakan
d. penentuan batas laut yang boleh dilintasi oleh pelayaran internasional
secara damai
15. Pelestarian sumber daya laut dapat dilakukan dengan cara . . . .
a. membuang sampah ke laut
b. memanfaatkan hutan bakau tanpa penanaman kembali
c. menggunakan pukat harimau
d. melindungi terumbu karang
16. Negara tetangga yang letaknya paling dekat dengan negara Indonesia adalah
....
a. Prancis c. Belanda
b. Inggris d. Singapura
17. Negara tetangga kita yang dikenal dengan sebutan Negeri Jiran adalah . . . .
a. Singapura c. Filipina
b. Malaysia d. Brunei Darussalam
18. Wilayah paling tinggi di negara Brunei Darussalam adalah . . . .
a. Gunung Kinabalu c. bukit Pagon
b. Gunung Apo d. bukit Peradayan

19. Sungai yang mengalir di tengah Kota Bangkok adalah Sungai . . . .


a. Cagayan c. Chao Phraya
b. Pampanga d. Delta Salween
20. Salah satu hal yang menyebabkan dunia menjadi semakin sempit adalah . . . .
a. demonstrasi c. transmigrasi
b. globalisasi d. urbanisasi
21. Benua yang tidak dihuni manusia adalah . . . .
a. Amerika c. Eropa
b. Afrika d. Antartika
22. Benua paling luas di dunia adalah . . . .
a. Australia c. Asia
b. Amerika Utara d. Afrika
23. Semenanjung Sinai memisahkan Benua . . . .
a. Eropa dan Australia c. Eropa dan Amerika
b. Asia dan Eropa d. Asia dan Afrika
24. Gurun yang terluas di dunia adalah Gurun . . . .
a. Sahara c. Namib
b. Kalahari d. Ara
25. Pegunungan atau gunung yang berada di Benua Eropa adalah . . . .
a. Himalaya c. Alpen
b. Everest d. Kilimanjaro
26. Salah satu negara maju yang berada di Benua Asia adalah . . . .
a. Belanda c. India
b. Prancis d. Jepang
27. Penduduk asli Benua Amerika Utara adalah . . . .
a. Eskimo dan Indiana c. Ainu dan Slavia
b. Aborigin dan Negro d. Hamit dan Semit
28. Wilayah Benua Amerika Utara dengan Benua Amerika Selatan dibatasi oleh . . . .
a. Lembah Great Basin
b. Tanah Genting Panama
c. Terusan Suez
d. Pegunungan Ural dan Kaukasus
29. Peristiwa alam yang merugikan manusia adalah . . . .
a. terbentuknya embun c. tanah longsor
b. terbentuknya pelangi d. pergantian musim
30. Musim pancaroba terjadi saat . . . .
a. bertiupnya angin musim tenggara
b. bertiup angin musim barat laut
c. kondisi atmosfer tidak menentu
d. angin lokal lebih berperan di tempat-tempat tertentu

31. Salah satu penyebab terjadinya banjir akibat kesalahan manusia yaitu . . . .
a. hujan deras
b. penanaman hutan
c. pembuangan sampah sembarangan
d. pelebaran sungai
32. Manfaat letusan gunung berapi bagi kehidupan manusia adalah . . . .
a. lahar panas
b. kesuburan tanah
c. semburan awan panas
d. kebakaran hutan karena magma
33. Peristiwa alam yang paling sering terjadi di Filipina adalah . . . .
a. gempa bumi dan banjir
b. tanah longsor dan gunung meletus
c. gunung meletus dan badai tropis
d. gempa bumi dan gelombang pasang
34. Cara untuk mengatasi ancaman gunung berapi adalah . . . .
a. memetakan kawasan bahaya
b. menggunakan satelit atau radar arah angin
c. mengadakan program penghijauan
d. membuat prakiraan cuaca
35. Salah satu ancaman saat bahaya letusan gunung berapi adalah . . . .
a. luapan air hujan c. global warming
b. hujan abu d. puting beliung
36. Illegal logging menyebabkan terjadinya bencana . . . .
a. gunung meletus c. angin topan
b. tsunami d. tanah longsor
37. Hal yang dilakukan di tempat pengungsian antara lain . . . .
a. panik karena bantuan tidak kunjung datang
b. tidak peduli dengan pengungsi yang lain
c. menanggapi kesimpangsiuran berita secara serius
d. tetap tenang sambil terus memantau berita
38. Batas-batas antarnegara saat ini semakin tipis. Hal tersebut disebabkan
karena pengaruh . . . .
a. kemunduran teknologi c. globalisasi
b. ketatnya peraturan d. sikap individualistik
39. Salah satu cara bangsa Indonesia menghadapi globalisasi dengan sikap . . . .
a. acuh tak acuh c. patah semangat
b. pasrah pada nasib d. berani bersaing
40. Salah satu pengaruh positif dari globalisasi adalah . . . .
a. semangat kerja meningkat
b. keuntungan lari ke luar negeri
c. lapangan kerja semakin sempit
d. menumbuhkan sikap individualistik
41. Salah satu dampak negatif perdagangan bebas bagi produksi dalam negeri adalah . . . .
a. memperluas pasar produk dalam negeri
b. meningkatkan penggunaan teknologi
c. menggeser produk dalam negeri
d. meningkatkan kesempatan kerja di dalam negeri
42. Nilai-nilai sosial dalam masyarakat menjadi semakin luntur karena globalisasi. Hal tersebut
ditandai dengan . . . .
a. semangat gotong royong semakin tinggi
b. setiap orang lebih mementingkan kemakmuran sendiri
c. sikap individualistik mulai terkikis
d. tradisi masyarakat masih dipertahankan
43. Indonesia masih tergantung pada negara maju. Hal tersebut terlihat dari . . . .
a. produk Indonesia yang mampu bersaing di negeri sendiri
b. tersedianya banyak modal untuk mengolah sumber daya
c. masuknya perusahaan asing yang ikut mengeksploitasi sumber daya
d. Indonesia tidak membutuhkan tenaga asing di bidang-bidang penting
44. Salah satu manfaat perdagangan internasional adalah . . . .
a. barang dan jasa yang tersedia di dalam negeri menjadi terbatas
b. masyarakat dalam negeri lebih memilih produk luar negeri
c. daya saing produk dalam negeri meningkat
d. masyarakat tidak dapat menikmati hasil produksi luar negeri
45. Pedagang ekspor yang melakukan ekspor barang tertentu disebut . . . .
a. agen ekspor c. produsen eksportir
b. wisma dagang d. pedagang ekspor
46. Impor minyak mentah Indonesia umumnya berasal dari negara . . . .
a. Kuwait c. Venezuela
b. Arab Saudi d. Jepang
47. Negara tujuan ekspor nonmigas utama Indonesia adalah . . . .
a. Malaysia dan Thiland
b. Filipina dan Thailand
c. Jepang dan Amerika Serikat
d. Amerika Serikat dan Malaysia

48. Mata uang asing yang paling sering digunakan sebagai alat pembayaran dalam kegiatan
ekspor impor adalah . . . .
a. ringgit
b. dolar
c. yen
d. rupiah
49. Hasil pertanian Indonesia yang diekspor adalah . . . .
a. rempah-rempah
b. rotan
c. tembaga
d. kayu cendana
50. Membeli barang-barang luar negeri untuk digunakan di dalam negeri disebut kegiatan . . . .
a. perdagangan
b. barter
c. ekspor
d. impor

B. Jawablah pertanyaan dengan tepat!

1. Apa yang dimaksud dengan barter?


2. Bagaimana cara pelajar dalam menghargai jasa para pahlawan?
3. Jelaskan pengertian produksi, distribusi, dan konsumsi!
4. Sebutkan contoh kenampakan alam di Indonesia!
5. Jelaskan cara mengantisipasi bencana banjir!
6. Sebutkan contoh peristiwa alam yang dapat menimbulkan bencana!
7. Apakah yang dimaksud dengan globalisasi?
8. Apa dampak positif globalisasi?
9. Apakah yang menjadi komoditas ekspor nonmigas Indonesia?
10. Jelaskan pengertian impor!

Jawaban soal Pilihan Ganda:

1. d. beribu kepulauan
2. b. membuat teras di daerah pegunungan
3. c. mengetahui bentuk benua, luas wilayah serta lokasi negara
4. d. Tongkonan
5. c. konsumsi
6. d. dosa
7. d. Prambanan
8. d. waduk
9. a. terdapat cadangan kekayaan alam
10. d. koperasi
11. d. strategi militer
12. d. Kalimantan
13. c. Timor Timur
14. b. mendayagunakan sumber daya alam yang ada di suatu daerah
15. d. melindungi terumbu karang
16. d. Singapura
17. b. Malaysia
18. c. bukit Pagon
19. c. Chao Phraya
20. b. globalisasi
21. d. Antartika
22. c. Asia
23. d. Asia dan Afrika
24. a. Sahara
25. c. Alpen
26. d. Jepang
27. a. Eskimo dan Indiana
28. b. Tanah Genting Panama
29. c. tanah longsor
30. c. kondisi atmosfer tidak menentu
31. c. pembuangan sampah sembarangan
32. b. kesuburan tanah
33. c. gunung meletus dan badai tropis
34. a. memetakan kawasan bahaya
35. b. hujan abu
36. d. tanah longsor
37. d. tetap tenang sambil terus memantau berita
38. c. globalisasi
39. d. berani bersaing
40. a. semangat kerja meningkat
41. a. memperluas pasar produk dalam negeri
42. b. setiap orang lebih mementingkan kemakmuran sendiri
43. c. masuknya perusahaan asing yang ikut mengeksploitasi sumber daya
44. c. daya saing produk dalam negeri meningkat
45. d. pedagang ekspor
46. a. Kuwait
47. c. Jepang dan Amerika Serikat
48. b. dolar
49. a. rempah-rempah
50. d. impor

Jawaban soal uraian:

1. Barter adalah pertukaran barang dengan barang yang dibutuhkan oleh kedua pihak.
2. Dengan cara belajar yang rajin dan tekun agar bisa menjadi manusia yang cerdas, pandai,
dan jujur, serta bertanggung jawab untuk mengisi kemerdekaan dengan pembangunan.
3. (a) Produksi merupakan suatu kegiatan yang dikerjakan untuk menambah nilai guna
suatu benda atau menciptakan benda baru sehingga lebih bermanfaat dalam memenuhi
kebutuhan. Distribusi adalah salah satu aspek dari pemasaran. (b) Distribusi juga dapat
diartikan sebagai kegiatan pemasaran yang berusaha memperlancar dan mempermudah
penyampaian barang dan jasa dari produsen kepada konsumen, sehingga penggunaannya
sesuai dengan yang diperlukan (jenis, jumlah, harga, tempat, dan saat dibutuhkan). (c)
Konsumsi, dari bahasa Belanda consumptie, bahasa Inggris consumption, ialah suatu
kegiatan yang bertujuan mengurangi atau menghabiskan daya guna suatu benda, baik
berupa barang maupun jasa, untuk memenuhi kebutuhan dan kepuasan secara langsung.
4. Kenampakan alam di Indonesia dapat dengan mudah kamu lihat. Hutan, sungai,
pegunungan, dan sawah mewarnai kenampakan alamnya. Di Indonesia terdapat beberapa
gunung yang masih aktif. Misalnya Gunung Krakatau, Gunung Merapi, Gunung Kelud,
Gunung Gamalama, dan Gunung Papandayan. Gunung berapi mengeluarkan asap yang
mengepul. Gunung api aktif bisa meletus sewaktuwaktu. Selain menimbulkan korban dan
kerusakan, letusannya bermanfaat bagi kehidupan manusia.
5. (a)Pemerintah telah membuat peta daerah-daerah yang rawan bencana banjir. Diharapkan
masyarakat mengetahui dan memahaminya agar waspada. (b) Pemerintah mengadakan
sosialisasi tentang segala hal mengenai bencana banjir. Dengan cara melalui penyuluhan,
pelatihan penanggulangan, atau menyebar selebaran. (c) Pemerintah menggalakkan
program penghijauan di wilayah hulu atau pegunungan. Hal ini untuk mengurangi
terjadinya bencana banjir bandang. (d) Pemerintah telah menyiapkan posko bencana
banjir sejak pusat hingga tingkat RT/RW. Kekompakan seluruh warga juga memudahkan
penanganan apabila terjadi bencana. (e) Membiasakan hidup bersih dan sehat. Buanglah
sampah pada tempatnya. Ingat, sungai bukan tempat sampah! Perilaku membuang
sampah di sungai harus dihentikan karena bisa menyebabkan banjir. (b) Tidak
membangun rumah di bantaran sungai. Masyarakat justru harus membersihkan sungai
secara teratur. (c) Meletakkan dokumen penting secara benar. Sewaktu-waktu terjadi
banjir harus diselamatkan. Selain itu, kenali tanda-tanda terjadinya bencana banjir.
6. Contoh peristiwa alam yang dapat menimbulkan bencana adalah banjir, tanah longsor,
gunung meletus, tsunami, angin topan, badai tropis, gempa bumi, kebakaran hutan, dll.
7. Globalisasi merupakan sebuah proses bersatunya bangsa-bangsa di dunia dalam sistem
global yang melintasi batas-batas negara. Globalisasi banyak didukung oleh kemajuan
teknologi terutama di bidang komunikasi dan transportasi. Globalisasi menyebabkan
perubahan sosial dalam masyarakat.
8. Dampak positif globalisasi sebagai berikut: Masyarakat semakin maju, semangat kerja
meningkat, ruang sosial semakin terbuka, pertukaran budaya, dan pasar semakin luas.
9. 1. Minyak dan lemak nabati serta hewani. 2. Mesin dan alat-alat elektronik. 3. Bahan
bakar mineral dan hasilnya. 4. Karet dan barang dari karet. 5. Bijih, kerak, dan abu
logam. 6. Mesin-mesin dan pesawat mekanik. 7. Kertas dan kertas karton. 8. Barang-
barang tekstil. 9. Kayu dan barang dari kayu. 10. Tembaga dan barang dari tembaga.
10. Impor adalah kegiatan memasukkan barang atau jasa dari luar negeri ke dalam negeri.
I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d di depan jawaban yang paling benar !

1. Propinsi adalah merupakan daerah otonom yang dikepalai oleh . . . .


a. Bupati c. Gubernur
b. Camat d. Kepala daerah
2. Pada awal kemerdekaan Indonesia tanggal 17 Agustus 1945 Indonesia terdiri atas. . .
propinsi .
a. 8 c. 9
b. 10 d. 7
3. Kumpulan beberapa peta dalam bentuk buku disebut .
a. atlas c. skala
b. peta d. globe
4. Pada tanggal . . . Timor Timur bergabung dengan negara kesatuan republik Indonesia
.
a. 15 Juli 1976 c. 17 Juli 1976
b. 16 Juli 1976 d. 18 Juli 1976
5. Sekarang disebut dengan pulau Kalimantan, tetapi pada awal kemerdekaan dengan
sebutan.
a. Brunai Darusalam c. Sunda Kelapa
b. Indonesia d. Borneo
6. Dari awal kemerdekaan , Indonesia telah mengalami pemekaran wilayah . Dan sampai
saat ini jumlah propinsi di Indonesia jumlahnya adalah . . . .
a. 30 propinsi c. 32 propinsi
b. 31 propinsi d. 33 propinsi
7. Tanaman bakau sangat berguna sekali apabila ditanam di tepi pantai . Manfaat paling
utama adalah untuk mencegah . . . .
a. sanitasi c. erosi
b. abrasi d. longsor
8. Di bawah ini peristiwa alam yang terjadi karena proses alam, kecuali .
a. gunung meletus c. gempa bumi
b. banjir d. putting beliung
9. Pada awal kemerdekaan propinsi Jawa Timur dipimpin oleh Gubernur . . . .
a. Imam Utomo c. Soekarwo
b. R. Panji d. R.A. Soerjo
10. Pada tahun 1949 Belanda mengakui Indonesia dalam bentuk Serikat (RIS). Itu adalah
merupakan hasil dari konferensi . . . di Den Hag.
a. KMB c. Linggar Jati
b. KAA d. Konferensi Renville
11. Pada era Orde lama sekitar tahun 1950 Propinsi Jawa tengah dimekarkan menjadi dua,
yaitu propinsi Jawa Tengah dan . . . .
a. Jawa Timur c. Jawa Barat
b. Banten d. Daerah Istimewa Yogyakarta
12. Pada tahun 1976 Timor Timur bergabung dengan wilayah Indonesia menjadi propinsi
yang ke . . . .
a. 27 c. 29
b. 28 d. 30
13. Propinsi yang terletak di ujung pulau Sumatra adalah . . . .
a. Riau c. Nangroe Aceh Darusalam
b. Jambi d. Lampung
14. Propinsi Banten adalah propinsi muda yang merupakan pemekaran dari Propinsi .
. . .
a. Jawa timur c. Yogyakarta
b. Jawa Tengah d. Jawa Barat
15. Propinsi yang merupakan ibukota negara Indonesia adalah . . . .
a. DKI Jakarta c. DIY Yogyakarta
b. Nangroe Aceh Darusalam d. Jawa Timur
16. Negara Malaysia dipimpin oleh seorang raja dengan sebutan . . . .
a. Raja muda c. Baginda yang mulia
b. Yang dipertuan Agung d. Yang dipertuan Raja
17. Pulau Dewata adalah sebutan untuk pulau . . . .
a. Batam c. Madura
b. Lombok d. Bali
18. Pulau Samosir terletak di . . . .
a. Sarangan c. Telaga Ngebel
b. puncak gunung Lawu d. Danau Toba
19. Mata uang negara Philipina adalah . . . .
a. Peso c. Dolar
b. Ringgit d. Yen
20. Setiap hari di TV kita melhat wajah ganteng dari Gorontalo,yaitu Briptu Norman.
Gorontalo adalah satu propinsi di . . . .
a. Sulawesi Tengah c. Kalimantan Tengah
b. Sulawesi Utara d. Kalimantan Barat
21. `Deklarasi Bangkok ditanda tangani oleh . . . menteri luar negeri
a. 3 c. 5
b. 4. d. 6
22. Wakil dari Indonesia yang menanda tangani deklarasi Bangkok adalah . . . .
a. Adam Malik c. Soekarno
b. Soeharto d. Gusdur
23. Beberapa pernyataan di bawah yang bukan merupakan upaya pelestarian laut adalah . .
. .
a. Tidak membuang sampah di laut
b. Tidak menangkap ikan menggunakan bahan kimia
c. Tidak membuang limbah pabrik l\ke laut
d. Tidak melarang mencari ikan menggunakan bom ikan
24. Penanaman hutan kembali yang telah gundul disebut . . . .
a. reboisasi c. rekreasi
b. ventilasi d. isolasi
25. Istilah kali mati / sungai mati disebut juga . . .
a. delta c. meander
b. muara d. tanjung
26. Pertambangan, penangkapan ikan laut, berburu di hutan dan menebang kayu di hutan
termasuk lapangan produksi bidang . . . .
a. agraris c. industri
b. ekstratif d. perdagangan
27. Faktor utama perpindahan penduduk antara lain berikut ini kecuali . . . .
a. bencana alam c. fasilitas hidup lengkap
b. persaingan hidup di daerah asal d. fasilitas tidak memadai
28. Pernyataan perundingan Linggarjati pada tanggal 10 Nopember 1946 Belanda mengakui
kekuasaan de facto Republik Indonesia atas pulau . . . .
a. Jawa, Sumatra & Kalimantan c. Jawa , Sumattra & Sulawesi
b. Jawa, Sumatra & Madura d. Kalimantan, Sumatra & Jawa
29. Di bawah ini yang bukan merupakan manfaat laut bagi kehidupan adalah . . . .
a. sumber bahan makanan c. sarana transportasi
b. sebagai sarana tempat rekreasi d. sarana piala dunia
30. Indonesia disebut sebagai negara maritime karena . . . .
a. wilayah kita berupa kepulauan
b. wilayah kita hutan semua
c. sebagian besar wilayah kita merupakan daerah perairan
d. sebagian penduduknya hidup di air
31. Daerah Sumatra Barat memiliki rumah adat yang disebut rumah . . . .
a. gadang c. joglo
b. limas d. tingkat
32. danau yang sengaja dibuat manusia untuk keperluan tertentu adalah . . . .
a. bendungan alam c. waduk
b. danau tetap d. danau alam
33. Kata globe berasal dari bahasa latin . . . yang artinya bulatan bola
a. glober c. glogor
b. Gloria d. globus
34. Sejak didikeluarkannya Deklarasi Juanda wilayah laut territorial Indonesia berubah
menjadi . . . mil laut .
a. 12 c. 14
b. 13 d. 15
35. Berikut ini kegiatan kegiatan yang dapat merusak ekosistem laut, kecuali . . . .
a. penggunaan bahan peledak untuk menangkap ikan
b. merusak terumbu karang untuk mencari teripang
c. membatasi daerah penangkapan ikan
d. membuang limbah ke laut
1. Propinsi Jawa Barat sebelah selatan berbatasan dengan ........
Propinsi Banten DKI Jakarta
A. C.
Laut Jawa Samudera Hindia
B. D.

2. Hutan yang selalu menghijau sangat lebat yang terletak di sekitar Khatulistiwa disebut
hutan ........
Tropis Musim
A. C.
Sabana Rawa
B. D.

3. Batas timur kepulauan Indonesia berbatasan dengan negara ........


Filipina Malaysia
A. C.
Papua Nugini Thailand
B. D.

4. Pulau di bawah ini yang termasuk kelompok pulau besar adalah ........
Kalimantan Lombok
A. C.
Bali Bangka
B. D.

5. Perhatikan daftar pulau di bawah ini!

Daerah yang termasuk wilayah Indonesia bagian Barat adalah ........


1, 3,5 1, 2, 5
A. C.
2, 4, 5 1, 2, 3
B. D.

6. Salah satu negara tetangga yang bukan anggota ASEAN adalah .......
Kamboja Muangthai
A. C.
Thailand Laos
B. D.

7. Peninggalan Kerajaan Kutai berupa Prasasti, yang ditulis dengan huruf ........
Sunda Jawa
A. C.
Palawa Arab
B. D.

8. Perjuangan bangsa Indonesia dalam mempertahankan kemerdekaan selalu mengalami


kegagalan, karena ........
bebas berkembang tidak ingin merdeka
A. C.
tidak ada yang memimpin rakyat Indonesia tidak bersatu
B. D.

9. Negara anggota ASEAN yang penduduknya tidak bermata pencaharian bertani,


adalah........
Singapura Kamboja
A. C.
Thailand Laos
B. D.

10. Raja Aceh yang pertama adalah .......


Salahudin Sultan Ali Mughayat Syah
A. C.
Sultan Iskandar Muda Hamzah Fansuri
B. D.

11. Pendiri Serikat Dagang Islam adalah ........


Dr. Sutomo Ir. Soekarno
A. C.
Haji Samanhudi Kiai H. Ahmad Dahlan
B. D.

12. Di bawah ini adalah negara yang termasuk negara-negara di wilayah Asia Timur ..........
India Afganistan
A. C.
Mongolia Jepang
B. D.

13. Jenis lapangan pekerjaan yang banyak dilakukan di perkotaan di antaranya ........
Petani TNI
A. C.
Buruh Pedagang
B. D.

14. Persebaran penduduk di Indonesia, yaitu dengan cara ........


Program KB menunda usia perkawinan
A. C.
transmigrasi NKKBS
B. D.

15. Dataran tertinggi di Benua Asia yang dijuluki atap dunia adalah ........
dataran tinggi Asia dataran tinggi Tibet
A. C.
dataran tinggi Pamir dataran tinggi Guyana
B. D.

16. Berikut ini jenis mata pencaharian yang berada di Pantai adalah ........
Nelayan Buruh
A. C.
Petani Dagang
B. D.

17. Perpindahan penduduk dari desa ke kota disebut .......


Urbanisasi Emigrasi
A. C.
Transmigrasi Imigrasi
B. D.

18. Negara Jepang dan Korea mempunyai julukan Macan Asia, karena merupakan negara
yang paling maju dalam bidang ........
ekonomi. kebudayaan
A. C.
pertanian keamanan
B. D.

19. Koperasi yang menyediakan kebutuhan pokok para anggotanya disebut koperasi ........
Produksi Simpan Pinjam.
A. C.
Kredit Konsumsi.
B. D.

20. Kerja paksa pada jaman Pendudukan Jepang disebut ........


Rodi Romusha
A. C.
Tanam Paksa Seinandar
B. D.

21. Penduduk Asia yang termasuk kelompok rumpun Ras mongoloid adalah ........
Arab Jepang
A. C.
India Yahudi
B. D.

22. Fungsi Koperasi di antaranya adalah ........


mencari keuntungan sebanyak-banyaknya
A.
meningkatkan kesejahteraan pengurus
B.
memberikan pelayanan kepada anggota
C.
menyediakan barang kebutuhan pengurus
D.

23. Perlawanan Rakyat Singaparna, Jawa Barat, terhadap penjajahan Jepang dipimpin
oleh ........
S. Supriyadi Moh. Yamin
A. C.
H. Agus Salim KH. Zaenal Mustafa
B. D.

24. Seorang perwira Inggris yang tewas pada pertempuran tahun 1945 adalah ........
AWS. Mallaby Sir Philip Christison
A. C.
Westerling Kolonel Hulyer
B. D.

25. Bangsa asing yang mendirikan VOC di Indonesia adalah bangsa ........
Jepang Spanyol
A. C.
Belanda Inggris
B. D.

26. Alat Angkutan yang ada di darat adalah ........


Kereta api, Bus Taksi, Kapal Terbang
A. C.
Bus Kota, Feri Angkot, Kapal Feri
B. D.
27. Penyerangan Agresi Militer Belanda adalah satu bukti pelanggaran Belanda terhadap
isi perjanjian ........
Renvile Room-Royen
A. C.
Linggar jati KMB
B. D.

28.

Gambar di atas ini adalah tokoh yang melawan penjajah, bernama ........
P. Antasari Patimura
A. C.
P. Diponegoro Imam Bonjol
B. D.

29. Perhatikan tabel di bawah ini !

Yang termasuk media cetak yaitu ........


1, 2, 4 2, 3, 5
A. C.
2, 3, 4 1, 4, 5
B. D.

30. Teks Proklamasi Pertama kali ditik oleh ........


Ahmad Subarjo Wikana
A. C.
Sayuti Malik Sukarni
B. D.

31. Dalam menyelesaikan sengketa Indonesia dan Belanda, PBB membentuk KTN, dalam
pembentukan KTN Indonesia memilih negara ........
Inggris Amerika
A. C.
Belgia Australia
B. D.

32. Teks proklamasi dirumuskan di rumah ........


Laksamana Tadasi Maeda Sukarni
A. C.
Bung Karno Bung Hatta
B. D.

33. Salah satu isi perjanjian yang hasilnya menggembirakan bangsa Indonesia pada saat
mempertahankan kemerdekaan adalah hasil perjanjian .......
Linggarjati Renvile
A. C.
KMB. Room-Royen
B. D.

34. Di bawah ini cara pemanfaatan sumber daya alam, kecuali ........
pemakaian kekayaan alam tidak terlalu boros
A.
penghijauan kembali hutan gundul
B.
menangkap ikan dengan bahan kimia
C.
penerapan sistem tebang pilih
D.

35. Sebagian besar penduduk Benua.Australia adalah bangsa ........


Spanyol Aborigin
A. C.
Belanda Inggris
B. D.

36. Sumber Daya alam yang dapat diperbaharui di antaranya ........


tumbuhan dan minyak bumi minyak bumi dan batu bara
A. C.
hutan dan batu bara hewan dan tumbuhan
B. D.

37. Kalgorlie dan Kolgardie merupakan tempat penambangan ........


minyak. emas
A. C.
alumunium besi
B. D.
38. Pahlawan Revolusi yang gugur di Desa Kentugan Yogyakarta adalah ........
Mayjen R. Suprapto Brigjen Katamso
A. C.
Brigjen Sutoyo Mayjen MT Haryono.
B. D.

39. Salah satu negara yang berada di wilayah Afrika Utara ........
Uganda Nigeria
A. C.
Mesir Nanjalo
B. D.

40. Salah satu negara di. Kepulauan Karibia yang berisi harta karun adalah ........
Negara Haiti Negara Jamaika
A. C.
Negara Dominica Negara Kuba
B. D.

41. Penduduk asli di benua Afrika adalah Suku ........


Arab India
A. C.
Tionghoa Negro
B. D.

42. Pada pertempuran di laut Arafura gugur dua orang pahlawan yang tenggelam bersama
kapal patroli yang bernama ........
MTB Macan Tutul MTB Macan Loreng
A. C.
MTB Macan Kumbang MTB Harimau
B. D.

43. Latar belakang.dilaksanakan KAA, karena ........


adanya ketegangan antara Blok Barat dan Blok Timur
A.
bangsa Asia dan Afrika ingin menjajah bangsa Eropa
B.
bangsa Asia dan Afrika akan membuat senjata
C.
bangsa Asia dan Afrika takut melihat orang Inggris
D.

44. Fungsi terusan Panama menghubungkan lautan ........


Pasifik dan Hindia Pasifik dengan Atlantik
A. C.
Atlantik dengan Hindia Fasifik dengan Teduh
B. D.

45. Di bawah ini adalah negara yang memprakarsai penyelenggaraan KAA, kecuali ........
Birma Thailand
A. C.
Srilangka. Pakistan
B. D.

46. Julukan negeri Albin, karena memiliki tanah kapur yaitu negara ........
Inggris Belanda
A. C.
Jerman Spanyol
B. D.

47. Dalam upaya pembebasan Irian Barat, Indonesia mencari bantuan Senjata ke Rusia
dengan mengutus salah seorang Jenderal yang bernama....
Ahmad Yani . Soeharto
A. C.
A.H. Nasution Murdani
B. D.

48. Organisasi PBB yang bergerak dalam kesehatan bernama ........


ILO UNICEF
A. C.
UNESCO WHO
B. D.

49. Tugas Dewan Perwalian di PBB adalah.........


mendorong negara yang belum merdeka untuk memberontak
A.
mendorong negara yang belum merdeka untuk membeli senjata
B.
mendorong negara yang belum merdeka untuk mencari bantuan
C.
mendorong negara yang.belum merdeka untuk mampu.mencapai kemerdekaan
D.
50.

Gambar tokoh di atas adalah ........


Moh. Hatta Jend. Sudirman
A. C.
Ir. Soekarno Ahmad Yani
B. D.

No. Kunci
1. D
2. A
3. B
4. A
5. C
6. C
7. B
8. D
9. A
10. C
11. B
12. D
13. B
14. B
15. C
16. A
17. A
18. A
19. D
20. C
21. C
22. C
23. D
24. A
25. B
26. A
27. B
28. B
29. C
30. B
31. D
32. A
33. B
34. C
35. D
36. D
37. C
38. C
39. B
40. A
41. D
42. A
43. A
44. C
45. C
46. C
47. B
48. D
49. D
50. B
1.Sumber Daya alam yang terdapat di Bintan,Kepulauan Riau adalah ....
A.Timah C.Minyak Bumi
B.Bauksit D.Emas

2.Situs Tuanku Imam Bonjol terdapat di ....


A.Sumatera Barat C.Sumatera Selatan
B.Sumatera Utara D.Riau

3.Dataran rendah merupakan dataran dengan ketinggian .... sampai ....


A.0-10 C.0-500
B.0-40 D.0-200

4.Koperasi berazaskan ....


A.Keseimbangan C.Kedisiplinan
B.Kekeluargaan D.Kejujuran

5.1.Tari Kecak
2.Tari Tor-tor
3.Tari Seudati
4.Tari Pendet
5.Tari Zapin
Pernyataan di atas yang merupakan tarian yang berasal dari Bali adalah ....
A.2 dan 3 C.1 dan 4
B.3 dan 5 D.1 dan 5

6.Lagu daerah Bungou Jeumpa berasal dari ....


A.Lampung C.Nanggroe Aceh Darussalam
B.Jambi D.Bengkulu

7.Pada zaman dahulu,alat transportasi udara yang digunakan adalah ....


A.Pesawat C.Perahu
B.Kapal D.Balon Udara

8.Di bawah ini yang merupakan dampak positif globalisasi adalah ....
A.Teknologi yang kian canggih
B.Bersikap egoisme
C.Mengikuti Kebudayaan Asing
D.Bersikap individualisme

9.Ibukota Bali adalah ....


A.Surabaya C.Bandung
B.Denpasar D.Flores

10.Candi Borobudur merupakan peninggalan sejarah kerajaan ....


A.Majapahit C.Sriwijaya
B.Mataram Buddha D.Kalingga
11.Salah satu contoh peninggalan Kerajaan Kutai adalah ....
A.7 buah Yupa C.Candi Prambanan
B.Prasasti Ciaruteun D.Candi Muara Takus

12.Kapal Pinisi merupakan peninggalan sejarah agama ....


A.Hindu C.Islam
B.Buddha D.Kristen

13.Puncak Jaya terletak di ....


A.Maluku C.Sulawesi Selatan
B.Sulawesi Utara D.Papua

14.Sungai terpanjang di Indonesia adalah ....


A.Sungai Carang C.Sungai Dolo
B.Sungai Kuantan D.Sungai Kapuas

15.Di Indonesia memiliki iklim ....


A.Tropis C.Dingin
B.Sub Tropis D.Panas

16.Bangsa Eropa yang pertama kali datang ke Indonesia adalah ....


A.Portugis C.Belanda
B.Inggris D.Jepang

17.Tujuan Belanda datang ke indonesia adalah ....


A.Mencari rempah-rempah C.Mengambil hasil laut
B.Melihat kenampakan alam D.Mengambil Produk

18.Nama kerja paksa pada masa penjajahan Belanda adalah ....


A.Romusha C.Kinanti
B.Rodi D.Romani

19.Pemimpin perlawanan di Maluku adalah ....


A.Sultan Iskandar Muda C.Sultan Hasannudin
B.Sultan Malik At-Tahir D.Wali Sanga

20.Sumpah Pemuda terjadi pada tanggal ....


A.25 Oktober 1928 C.27 Oktober1928
B.26 Oktober 1928 D.28 Oktober 1928

21.Jepang menjajah Indonesia selama .... tahun


A.3,2 C.3,9
B.3,5 D.4,2

22.Pahlawan yang telah mendirikan Taman Nasional adalah ....


A.Ki Hajar Dewantara C.Douwes Dekker
B.Raden Ajeng Kartini D.Ir.Soekarno

23.Ketua BPUPKI adalah ....


A.Ir.Soekarno C.Dr.Radjiman Wedyodiningrat
B.Sutan Syahrir D.Wikana

24.Tujuan berdirinya PPKI adalah ....


A.Membuat dasar negara C.Berdirinya Indonesia
B.Membuat UUD 1945 D.Mengalahkan Belanda

25.Peristiwa 10 November 1945 di Surabaya dikatakan sebagai hari ....


A.Sumpah Pemuda C.Kemerdekaan Indonesia
B.Kebangkitan Nasional D.Pahlawan

26.Pada awal kemerdekaan,Indonesia memiliki .... provinsi


A.6 C.8
B.7 D.9

27.ZEE diukur dari garis pantai sejauh .... mil


A.300 C.200
B.400 D.500

28.Anggota ASEAN berjumlah .... negara


A.11 C.13
B.12 D.14

29.Ibukota Kamboja adalah ....


A.Vientiane C.Yangon
B.Phnom Penh D.Bangkok

30.Sungai Irwadi terletak di ....


A.Singapura C.Myanmar
B.Indonesia D.Malaysia

31.Benua terbesar di dunia adalah ....


A.Afrika C.Eropa
B.Amerika D.Asia

32.Benua yang tidak ada penghuni adalah ....


A.Antartika C.Asia
B.Eropa D.Australia

33.Ibukota Korea Selatan adalah ....


A.Seoul C.Beijing
B.Tokyo D.Yangon
34.Puncak Everest merupakan puncak tertinggi di dunia.Ketinggiannya adalah .... m
A.8.825 C.8.875
B.8.850 D.8.900

35.Sungai Nil terletak di ....


A.Jerman C.Mesir
B.Brazil D.Ghana

36.Presiden pertama RI adalah ....


A.Moh.Hatta C.Tri Sutrisno
B.Adam Malik D.Ir.Soekarno

37.Negara yang dijuluki "Tirai Bambu" adalah ....


A.Jepang C.RRC
B.Pakistan D.Indonesia

38.Keajaiban Dunia yang ada di Prancis adalah ....


A.Menara Pisa C.Tembok Raksasa Cina
B.Menara Eifel D.Patung Liberty

39.Salah satu kota yang ada di negara Inggris yang dilalui garis nol derajat adalah ....
A.Inggris C.Kanada
B.Rusia D.Alaska

40.1.Ir.Soekarno
2.Moh.Hatta
3.Dr.Supomo
4.Fatmawati
5.Dr.Sutomo
Pernyataan diatas yang merupakan tokoh yang mencetuskan pancasila adalah ....
A.1,4,dan 5 C.1,2,dan 3
B.2,3,dan 4 D.3,4,dan 5

41.Ibukota Papua Nugini adalah ....


A.Canberra C.Paris
B.Dili D.Port Moresby

42.Pegunungan tertinggi di dunia adalah ....


A.Rocky Mountain C.Dieng
B.Andes D.Himalaya

43.Gurun Sahara terletak di benua ....


A.Asia C.Australia
B.Afrika D.Eropa
44.Kata globalisasi berasal dari kata .... yang artinya bola dunia.
A.Globe C.Lisasi
B.Global D.Globalisasi

45.Mata Uang negara Malaysia adalah ....


A.Pen C.Ringgit
B.Bath D.Rupiah

46.Penghasil minyak terbesar di dunia adalah negara ....


A.Indonesia C.Jerman
B.Brunei Darussalam D.Mesir

47.PBB singkatan dari ....


A.Persekutuan Bangsa-bangsa
B.Persamaan Bangsa-bangsa
C.Perserikatan Bangsa-bangsa
D.Perikanan Bangsa-bangsa

48.Pengiriman barang dari dalam negeri ke luar negeri dengan pembayaran valuta asing disebut
....
A.Ekspor C.Eksportir
B.Impor D.Importir

49.Orang yang melakukan ekspor disebut ....


A.Importir C.Pedagang
B.Eksportir D.Petani

50.ASEAN merupakan organisasi yang muncul untuk persatuan ....


A.Asia Tengah C.Asia Barat
B.Asia Barat Daya D.Asia Tenggara

Read more: http://007indien.blogspot.com/2013/01/prediksi-soal-uasbn-ips-sdmi-tahun-


2013.html#ixzz4ie3U1Ct1

Anda mungkin juga menyukai