Anda di halaman 1dari 12

Materi Pokok Soal

Konsep Dasar Ilmu Ilmu ekonomi bagian dari ilmu sosial yang
Ekonomi mempelajari perilaku manusia dalam

Biaya yang muncul ketika pelaku ekonomi mengambil


suatu pilihan di antara berbagai pilihan yang
dihadapinya disebut <I>cost</I>

<I>Ceteris paribus</I> dalam ilmu ekonomi


mempunyai arti semua faktor lain yang bersifat

Barang publik adalah barang yang

Dengan pengorbanan sekecil-kecilnya untuk mencapai


hasil tertentu dan dengan pengorbanan tertentu
untuk mencapai hasil yang sebesar-besarnya disebut
ekonomi

Pendapat yang menyatakan tinggi rendahnya nilai


suatu barang ditentukan oleh jumlah biaya yang
dikeluarkan untuk menghasilkan barang tersebut,
dikemukanan oleh

Pengertian "langka" di dalam ekonomi adalah

Istilah "ekonomi" merujuk pada


Arti yang diberikan seseorang pada satu barang,
sehubungan kemampuan barang itu untuk dapat
ditukarkan dengan barang lain dinamakan nilai

Seorang lulusan SMU diterima kuliah di UGM, yang


bersangkutan juga sudah diterima untuk bekerja
penuh waktu di toko A dengan gaji Rp 300.000 per
bulan, di pabrik B dengan gaji Rp 325.000 per bulan,
dan di kantor C dengan haji Rp 350.000 per bulan. Jika
yang bersangkutan memutuskan untuk kuliah dan
bukan kerja, maka biaya <I>opportunitas</I> nya
adalah...

Pelaku Kegiatan Tenaga kerja dan sumber daya alam disebut faktor
Ekonomi produksi primer karena

<I>Production Possibility Curve</I> hakekatnya adalah


kombinasi

Semakin banyak suatu input dihunakan dalam proses


produksi, maka <I>marginal product</I> dari input
tersebut semakin turun. Prinsip ini disebut

<I>Isoquant</I> adalah kurva yang menggambarkan


kombinasi dari dua macam faktor produksi yang
memberikan yang sama pada produsen.

Buku pelajaran sangat berharga dalam penilaian


seorang siswa , tetapi bernilai rendah bagi seorang
buruh. Penilaian diatas berlaku berdasarkan

Kurva yang menggambarkan kombinasi dua macam


barang yang memberikan kepuasan yang sama pada
konsumen adalah kurva

Konsumen mau membeli suatu barang dengan harga


tertentu karena

Hukum Gossen II mengatur bagaimana seorang


konsumen
Kepuasan total konsumen dinyatakan dengan fungsi
TU = 150Q + 0,5Q^2 - 100. Jika harga jual barang Rp
300, maka kepuasan maksimum akan dicapai saat
jumlah barang yang dikonsumsi sebesar unit

Ketika konsumen mengonsumsi 8 satuan barang A,


diperoleh kepuasan total 60 satuan. Saat konsumen
mengonsumsi 11 satuan barang, diperoleh kepuasan
total 90 satuan. Maka, nilai guna batas dari barang
tersebut sebesar

Konsep Penurunan faktor berikut ini dapat menyebabkan


Permintaan, bergesarnya kurva penawaran ke kiri atas, KECUALI
Penawaran, dan
Keseimbangan
Pasar

Misalkan pasar kendaraan roda empat berada pada


keseimbangan harga dan kuantitas, maka jika terjadi
peningkatan pendapatan konsumen mengakibatkan
harga keseimbangan dan kuantitas keseimbangan

Semakin tinggi tingkat substitusi barang X, maka kurva


permintaan barang X semakin
A B
Memanfaatkan sumber daya yang terbatas Manfaatkan sumber daya bebas untuk
untuk memenuhi kebutuhan manusia memenuhi kebutuhan manusia yang tidak
tebatas

<I>Opportunity</I> <I>Production</I>

Tetap Sama saja

Bila telah disediakan oleh seseorang, maka Diperoleh dan didistribusikan oleh
pemakaian oleh orang-orang lainnya tidak pemerintah
menambah atau menaikkan biayanya

Prinsip Motif

Adam Smith Leon Walras

Tidak semua kebutuhan masyarakat dapat Tidak meratanya pendapatan


dipenuhi

kelangkaan dan keterbatasan tingkat bunga yang berlaku


tukar subjektif tukar objektif

Rp 350.000 per bulan Rp 325.000 per bulan

Input yang selalu tersedia Input yang dominan

Terbaik dari output yang dihasilkan Minimum dari output yang dihasilkan

<I>The law of diminishing return</I> <I>The law of return to scale</I>

hasil keuntungan

Nilai pakai subjektif Nilai pakai objektif

<I>indifference</I> <I>isoquant</I>

nilai guna barang tersebut lebih tinggi dari nilai tukar barang tersebut lebih tinggi dari
harganya harganya

mengalokasikan pendapatannya untuk membagi barang tertentu untuk berbagai


berbagai barang dan menghasilkan kebutuhan
kepuasan maksimum
150 300

10 15

Harga Produksi

Meningkat - meningkat Meningkat - menurun

Elastis Inelastis
C D
Menganalisis pengeluaran yang semaksimal Memajukan perekonomian negara
mungkin dari peningkatan alokasi sumber daya

<I>Consumtion</I> <I>Choice</I>

Berubah Sama penting

Penyediaannya dilakukan oleh BUMN Tidak dapat ihasilkan ileh perusahaan atau
produsen swasta

Kebijakan Normatif

David Ricardo Stanly Jevos

Barang-barang yang tersedia dikontrol oleh Banyak pengangguran


monopoli

permodalan perusahaan tingkat inflasi suatu negara


pakai subjektif pakai objektif

Rp 300.000 per bulan Rp 975.000 per bulan

Ketersediaanya dipengaruhi faktor non Merupakan input yang penting


ekonomi

Optimum dari output yang dihasilkan Maksimum dari output yang dihasilkan

<I>The law of diminishing average product</I> <I>The law of diminishing total


production</I>

kualitas kepuasan

Nilai tukar subjektif Nilai tukar objektif

<I>marginal utility</I> <I>isocost</I>

nilai intrinsik barang tersebut lebih tinggi dari nilai subjektif barang tersebut lebih tinggi
harganya dari harganya

memilih salah satu di antara berbagai alternatif memilih kualitas barang2 yang memuaskan
penggunaan
250 255

30 50

Pendapatan Permintaan

Menurun -menurun Menurun - meningkat

Curam kemiringannya Unitary elastis


E Pembahasan
Ilmu ekonomi bagian dari ilmu sosial yang mempelajari perilaku manusia
dalam manfaatkan sumber daya yang terbatas untuk memenuhi
kebutuhan manusia yang tidak terbatas.

<I>Sunk</I> Richard G. Lipsey dalam bukunya <I>Micro Economic</I>,


mengemukakan, biaya peluang adalah biaya yang dikorbankan untuk
menggunakan sumber saya bagi tujuan tertentu yang di ukur dengan
manfaat yang dilepasnya karena tidak digunakan untuk tujuan lain. Maka,
biaya yang muncul ketika pelaku ekonomi mengambil satu pilihan di
antara berbagai pilihan yang dihadapinya disebut biaya peluang
<I>(opportunity cost)</I>.

Semua penting Ilmu ekonomi adalah bagian dari imu sosial, sehingga setiap hokum atau
kaidah selalu ada syarat-syarat yang dianggap tetap atau variabel yang
tidak dimasukkan dalam analisisnya, sehingga ada hal-hal lain yang
dianggap tetap, kondisi inilah yang disebut <I>ceteris paribus</I>.

Sangat diperlukan publik Barang publik adalah barang yang apabila telah disediakan untuk
seseorang, maka pemakainnya oelh orang lain tidak menambah atau
menaikkan biayanya.

Politik Dengan pengorbanan sekecil-kecilnya untuk mencapai hasil tertentu dan


dengan pengorbanan tertentu untuk mencapai hasil yang sebesar-
besarnya disebut prinsip ekonomi.

Karl Marx Pandangan para ahli tentang teori nilai suatu barang:
<B>Teori nilai biaya oleh Adam Smith</B>
Nilai suatu barang ditentukan oleh jumlah biaya yang dikorbankan untuk
barang tersebut.
<B>Teori nilai tenaga oleh David Ricardo</B>
Nilai suatu barang ditentukan oleh jumlah tenaga kerja dan jam kerja
untuk membuat barang tersebut.
<B>Teori nilai pasar oleh David Humme dan Locke</B>
Nilai suatu barang ditentukan oleh kekuatan permintaan dan penawaran
(mekanisme pasar) terhadap barang tersebut.
<B>Teori nilai reproduksi oleh Hanry Carrey</B>
Nilai suatu barang ditentukan oleh jumlah biaya yang dikeluarkan untuk
memproduksi kembali barang tersebut.
<B>Teori nilai lebih oleh Karl Marx
Nilai suatu barang ditentukan oleh nilai lebih barang tersebut.

Perlu bantuan pemerintah Langka adalah sumber daya yang terbatas, atau kebutuhan yang tak
untuk mendistribusikannya terbatas, sehingga tidak semua kebutuhan dapat terpenuhi.

nilai PBD suatu negara Istilah ekonomi berasal dari kata <I>oikos</I> an <I>nomous</I> yang
pada setiap tahunnya berarti pengaturan rumah tangga untuk memenuhi kebutuhan yang
berhadapan dengan masalah kelangkaan.
harga Jenis nilai tukar terdiri dari:
<B>Nilai tukar subjektif</B>
Nilai tukar yang diberikan seseorang.
<B>Nilai tukar objektif</B>
Nilai tukar yang berlaku umum.

Rp 50.000 per bulan <I>(opportunity cost)</I> atau biaya peluang adalah hilangnya
kesempatan terbaik untuk memperoleh suatu barang karena memilih
alternatif lain. Kesempatan untuk bekerja di kantor C dengan gaji Rp
350.000 adalah kesempatan terbaik yang hilang karena memutuskan
untuk kuliah.

Merupakan input tak Faktor produksi dibagi menjadi:


tergantikan <B>Faktor produksi primer</B>, yaitu alam dan tenaga kerja.
<B>Faktor produksi sekunder</B>, yaitu modal dan wirausaha.
Tenaga kerja dan sumber daya alam dikatagorikan sebagai faktor produksi
primer karena selalu tersedia dan bukan hasil rekayasa manusia.

Paling menguntungkan <I>Production Possibility Curve</I> hakekatnya adalah kombinasi erbaik


dari output yang dari output yang dihasilkan.
dihasilkan

<I>The law of diminishing Semakin banyak suatu input dihunakan dalam proses produksi, maka
downward demand</I> <I>marginal product</I> dari input tersebut semakin turun. Prinsip ini
disebut <I>The law of diminishing return</I> .

nilai <I>Isoquant</I> adalah kurva yang menggambarkan kombinasi dari dua


macam faktor produksi yang memberikan <B>hasil yang sama</B> pada
produsen.

Nilai guna marjinal Nilai pakai yang berlaku pada soal adalah berdasarkan penilaian
pemakainya (subjek).

<I>budget line</I> Kurva yang menggambarkan kombinasi dua macam barang yang
memberikan kepuasan yang sama pada konsumen disebut kurva
<I>indifference</I>.

nilai nominal barang Konsumen mau membeli suatu barang dengan harga tertentu karena nilai
tersebut lebih tinggi dari guna barang tersebut lebih tinggi dari harganya di mana TU > P
harganya

menentukan nilai barang Hukum Gossen II menyatakan, "seorang konsumen akan mengalokasikan
yang paling memuaskan pendapatannya untuk memenuhi kebutuhannya yang beraneka ragam
sampai mencapai tingkat kepuasannya maksimum".
350 TU = 150Q + 0,5Q^2 - 100
P = 300
Q saat kepuasan maksimum = ... ?
Syarat kepuasan maksimum <B> MU = P </B>
MU = TU' = 150 + Q dan P = 300, maka
150 + Q = 300
Q = 300 - 150
Q = 150 unit

3 Nilai guna batas atau <B>MU = TU/Q</B>


Q = 11 - 8 = 3
TU = 90 - 60 = 30
MU = 30/3
MU = 10

Jumlah konsumen Pergeseran kurva penawaran ke kiri atas berarti jumlah barang yang
ditawarkan semakin berkurang, hal ini karena: produksi menurun,
pendapatan konsumen turun, permintaan konsemen turun, jumlah
konsumen berkurang.

Menurun - tetap Jika pendapatan konsumen meningkat, maka harga keseimbangan


meningkat dan kuantitas keseimbangan meningkat karena kurva
permintaan akan bergeser ke kanan bawah akibat peningkatan
pendapatan konsumen.

Tidak ada hubungannya Semakin tinggi tingkat substitusi pada barang X, maka permintaan
terhadap barang X semakin elastis, sehingga kurva permintaan barang X
semakin elastis.

Anda mungkin juga menyukai