Anda di halaman 1dari 3

Pagi hari pukul 07.

30 pada tanggal 10 september 2017 datang seorang pasien bernama bapak


vicky berumur 31 tahun dengan diantar keluarganya karena tidak sadarkan diri di rumah sakit
darma bakti Jember.

Kepala ruang : Selamat pagi ibu.. (tersenyum)


keluarga : iyaa selamat pagi ners..(tersenyum)
Kepala ruang : perkenalkan saya perawat husnita kepala ruang di Rumah sakit ini dan ini
perawat amanda yang bertugas pada pagi hari ini dari pukul 07.00 sampai 14.00 siang.mohon
maaf ini dengan ibu siapa ?.
Keluarga : nama saya prepti ners. Saya keluarga dari bapak vicky.
Kepala ruang : baik bu, nanti bapak akan dirawat oleh perawat amanda.
Keluarga : baik ners terima kasih.
Perawat : ibuk tolong sebutkan nama lengkap dan tanggal lahir bapak vicky.
Keluarga : nama lengkap vicky Prasetyo, TTL: 18 Juni 1991.
Perawat : sebelum bapak tidak sadarkan diri apa yang bapak keluhkan?.
Keluarga : dia sering mengeluh pusing, lemas, dan sering kesemutan.
Perawat : apa ada lagi keluhan yang lain ?
Keluarga : dia juga sering BAK sehari ada 10 kali ke kamar mandi.
Perawat : apa bapak mempunyai kebiasaan buruk?
Keluarga : iya ada ners, Pekerjaannya sehari-hari sebagai tukang parkir di pasar.
Kebiasaan tidur larut, suka kopi, suka makan-makanan yang manis, makan-makanan ringan
setiap malam, merokok 10 batang perhari.
Perawat : apakah keluarga mempunyai riwayat stroke, diabetes Milletus dan
hipertensi.
Keluarga : ada ners dari ibunya pernah menderita kencing manis.
Perawat : baiklah, saya periksa dulu ya anak ibu... dari hasil pemeriksaan, tekanan
darah bapak vicky normal yaitu110/60. Tetapi gula darah bapak sangat tinggi yaitu 333
mg/dl.
Perawat : saya permisi dulu ya buk, nanti sekitar 15 menit ada dokter yang akan
memeriksa lebih lanjut mengenai penyakit bapak vicky.
Keluarga : baik ners. Terimakasih
Perawat : iya sama-sam
(Perawat, melaporkan hasil pengkajian pasien viky kepada dokter)
perawat : selamat pagi dok, ini hasil pemeriksaan pasien viky. Tekanan darah nomal
yaitu 110/60 mm/hg, nadi x/menit, rr 20x/menit dan suhu 37oC, hasil tes gula darah 333
mg/dl, kulit kering, lemas, dan tampak kurus.
dokter : baik ners saya akan menemui pasien sekarag juga.
(dokter menemui pasien vicky diruang rawat inap)
Dokter : permisi bapak, selamat pagi.
Pasien : pagi dokter.
Dokter : perkenalkan pak saya dokter muklish ayng bertugas pada pagi hari ini.
Bapak bisa tolong sebutkan nama lengkap dan tanggal lahir bapak
Pasien : vicky Prasetyo, TTL: 18 Juni 1991.
Dokter : bagaimana keadaan bapak hari ini .
Pasien : saya masih merasa lemas, pusing dan mata saya berkunang-kunang terus.
Dokter : ada lagi keluhan yang dirasakan saat ini
Pasien : iya dok, saya masih sering BAK, tadi saja saya sudah 5 kali bolak balik
kekamar mandi.
Dokter : baik, saya periksa dulu ya...
Pasien : baik dok
Dokter : boleh saya bicara dengan keluarganya.
Keluarga : saya keluarganya dok. Ada apa dengan anak saya dok?
Dokter : dari hasil pemeriksaan kami,anak ibu menderita penyakit Diabetes
Milletus/kencing manis, jadi bapak vicky harus dirawat di RS
Keluarga : baik dok, lakukan saja yang terbaik buat anak saya;
Dokter : baik buk, kami akan membantu anak ibu semampu kami.
Keluarga : terimakasih dok
Dokter : iya sama-sama
(dokter meminta perawat untuk menyiapkan kamar inap buat bapak vicky)
Perawat : (menemui kepala ruang untuk melaporkan bahwa pasienvicky membutuhkan
ruang rawat inap ) selamat pagi ners, pasien vicky perlu dirawat diRS ini, dan
membutuhkan ruang rawat inap
Kepala ruang : baik saya akan menyiapkannya sekarang juga..nanti kamu pindah bapak
viky keruang mawar
Perawat : baik ners, kalu begitu saya permisi dulu

Anda mungkin juga menyukai