Anda di halaman 1dari 2

No: PS/PKM-CP/..

/
PROSEDUR MUTU Tanggal: Agustus ..
KEADAAN DARURAT KEBAKARAN Revisi: 00
Hal : 1/ 2

Dibuat Diperiksa Disetujui

1. Tujuan

Prosedur ini mengatur proses penanggulangan darurat kebakaran di puskesmas kec. Cempaka
Putih , agar dapat dilaksanakan secara konsisten,efektif serta memenuhi persyaratan ISO 9001-
2008.

2. Ruang lingkup

Prosedur ini mencakup penanggulangan darurat kebakaran di puskesmas kec. Cempaka Putih,
mulai dari antisipasi, pelaksanaan dan tindak lanjut.

3. Definisi

3.1 Keadaan darurat adalah situasi/kondisi/kejadian yang tidak normal, terjadi tiba-tiba, mengganggu
kegiatan/organisasi/komunitas, perlu segera ditanggulangi yang berhubungan dengan puskesmas
kec. Cempaka Putih.
3.2 Keadaan darurat dapat berubah menjadi bencana(disaster) yang mengakibatkan banyak korban
atau kerusakan

4. Uraian umum

4.1 Bencana alamiah adalah banjir, kekeringan, angin topan, gempa, petir
4.2 Kegagalan tehnis adalah pemadaman listrik,bendungan bobol, kebocoran nuklir, peristiwa
kebakaran/ ledakan, kecelakaan kerja/lalu lintas,huru hara, perang, kerusuhan.
4.3 Penanganan keadaan darurat bisa direncanakan atau tidak direncanakan
4.4 Fire alarm dipasang untuk mendeteksi kebakaran seawal mungkin, sehingga tindakan
pengamanan yang diperlukan dapat segera dilakukan
4.5 Alarm kebakaran akan berbunyi bilamana : ada aktivasi manual alarm (manual break glass atau
manual call point), ada aktivasi dari detektor panas maupun asap, ada aktivasi dari panel/control
room
4.6 Peringatan(alarm) tahap I merupakan tanda bekerjanya system dan nampak pada alarm lantai dan
panel alarm utama
4.7 Pemberitahuan untuk siaga bagi seluruh karyawan/ umum (public address ) dengan dua tahap :
pengecekan ke lokasi dan pemberitahuan hasil terjadi alarm palsu atau kebakaran
4.8 Peringatan tahap kedua, merupakan tanda dimulainya tindakan evakuasi, setelah memperoleh
konfirmasi akan kondisi kebakaran yang terjadi
4.9 Pemberlakuan evakuasi harus melalui sistem pemberitahuan umum
No: PS/PKM-CP/../
PROSEDUR MUTU Tanggal: Agustus ..
KEADAAN DARURAT KEBAKARAN Revisi: 00
Hal : 2/ 2

6. Catatan Mutu
a.Check sheet pemantauan kebersihan lingkungan kerja
b.Jadwal Kebersihan
c. Laporan bulanan hasil pemantauan kebersihan lingkungan kerja
d.Laporan kerusakan

7. Prosedur Terkait
a.Prosedur Pemeliharaan sarana dan prasarana

Anda mungkin juga menyukai