Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK ...............................


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Komp. Keahlian : Semua program keahlian
Kelas/Semester : X/1
Tahun Pelajaran : 2016/2017
AlokasiWaktu : 8 JP (2 kali pertemuan X 4 JP)

A. Kompetensi Inti *)

3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan


mengevaluasitentang pengetahuan faktual, konseptual,
operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kajian bahasa Indonesiapada tingkat teknis, spesifik, detil,
dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri
sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga
masyarakat nasional, regional, dan internasional.
4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat,
informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta
memecahkan masalah sesuai dengan bidang kajian bahasa
Indonesia.
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan
kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif,
dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar *)

3.4. Menganalisis struktur dan kebahasaan teks eksposisi yang berkaitan dengan bidang
pekerjaan Menganalisis struktur dan kebahasaan teks eksposisi yang berkaitan dengan
bidang pekerjaan.

4.4. Mengonstruksikan teks eksposisi berkaitan bidang pekerjaan dengan memerhatikan


isi(permasalahan, argumen, pengetahuan, dan rekomendasi), struktur dan kebahasaan
Mengonstruksikan teks eksposisi berkaitan bidang pekerjaan dengan memerhatikan
isi(permasalahan, argumen, pengetahuan, dan rekomendasi), struktur dan kebahasaan
C. IndikatorPencapaianKompetensi
Pengetahuan
1. Menganalisis struktur teks eksposisi
2. Menganalisis kebahasaan teks eksposisi

Keterampilan
1. Menulis struktur teks eksposisi
2. Menulis kebahasaan teks eksposisi

D. TujuanPembelajaran
Pengetahuan
Setelah mendiskusikan dengan teman sebangku dari dua buku peserta didik
mampu:
1. Melalui tugas individual, peserta didik dapat menganalisis struktur teks eksposisi
2. Melalui tugas individual, peserta didik dapat menganalisis kebahasaan teks eksposisi

Keterampilan
Setelah berdiskusi dan membuat ikhtisar dari jenis buku fiksi dan non fiksi, peserta
didik dapat:
1. Melalui tugas individual, peserta didik dapat menulis struktur teks eksposisi
2. Melalui tugas individual, peserta didik dapat menulis kebahasaan teks eksposisi

E. MateriPembelajaran
- Teks eksposisi:
- Struktur teks eksposisi
- Kebahasaan teks eksposisi:
(gagasan utama, gagasan penjelas, konjungsi)

F. Model dan Metode


- Discovery learning, saintifik

G. KegiatanPembelajaran

1. Pertemuan pertama (4 JP)

Kegiatan Sintak Model Deskripsi Kegiatan Alokasi


Pembelajaran Waktu

Pendahuluan Discovery 1. Seorang siswa memimpintemannya


Learning berdoa dengan menggunakan 20
bahasaIndonesia yang baik dan benar. menit
2. Guru memeriksa kehadiran para siswa.
3. Guru menyampaikan kompetensi dasar
dan tujuan pembelajaran untuk
pertemuan hari ini.
4. Guru menyampaikan materi-materi
pembelajaran yang akan dipelajari pada
pertemuan hari ini.
5. Para siswa melakukan curah pendapat
mengenai struktur isi, kaidah
kebahasaan,
dan isi teks berita.
Inti Stimulation A. Pemodelan teks
(pemberian Mengamati 10
rangsangan) Siswa membaca satu jenis model teks menit
eksposisi

Menanya
Problem 1. Siswa bertanya struktur isi yang
Statement terdapat dalam teks eksposisi yang telah
(pernyataan / dibaca atau diamati. 20
identifikasi 2. Siswa bertanya kaidah kebahasaan yang menit
masalah) terdapat dalam teks eksposisi

Mengumpulkan Informasi
1. Siswa mencoba mencari jawaban
tentang struktur isi yang terdapat dalam
teks eksposisi yang telah
dibaca.
2. Siswa mencoba mencari jawaban
Data tentang kaidah kebahasaan yang terdapat
collection dalam teks eksposis yang
(pengumpulan telah dibaca.
data) . 30
menit

Menalar
1. Siswa menentukan struktur isi yang
terdapat dalam teks eksposisi yang telah
dibaca
2. Para siswa menentukan kaidah
kebahasaan
yang terdapat dalam teks eksposisi yang
telah dibaca

Data Mengomunikasikan
Prosessing 1. Masing-masing kelompok belajar
(Pengolahan mempresentasikan hasil kerjanya mengenai 30
Data) struktur isi, dan kaidah kebahasaan dari teks menit
eksposisi secara bergantian.
2.Masing-masing kelompok belajar saling
menanggapi hasil kerja yang telah
disampaikan.
3. Masing-masing kelompok belajar saling
merevisi hasil kerja sesuai dengan
tanggapan,
kritik, dan saran.

Verification
(pembuktian)

60
menit
Penutup Generalization 1.Para siswa menyimpulkan materi
(menarik pembelajaran yang telah dipelajari. 10
simpulan atau 2. Guru juga menyimpulkan materi menit
generalisasi) pembelajaran yang telah dipelajari, serta
memberikan penguatan materi kepada para
siswa.
3. Para siswa bersama guru merencanakan
tindak lanjut untuk pertemuan selanjutnya,
yaitu menyusun ikhtisar
4. Seorang siswa memimpin temannya
berdoa untuk mengakhiri pembelajaran
dengan menggunakan bahasa Indonesia
yang benar.

2. Pertemuan kedua (4 JP)

Kegiatan Sintak Model Deskripsi Kegiatan Alokasi


Pembelajaran Waktu

Pendahuluan Discovery 1. Seorang siswa memimpintemannya


Learning berdoa dengan menggunakan 20
bahasaIndonesia yang baik dan benar. menit
2. Guru memeriksa kehadiran para siswa.
3. Guru menyampaikan kompetensi dasar
dan tujuan pembelajaran untuk pertemuan
hari ini.
4. Guru menyampaikan materi-materi
pembelajaran yang akan dipelajari pada
pertemuan hari ini.
5. Para siswa melakukan curahpendapat
mengenai makna dan bahasa teks berita.
Inti Stimulation A. Pemodelan teks
(pemberian Mengamati
rangsangan) Para siswa membaca teks eksposisi 10
menit
Menanya
1. Para siswa bertanya istilah-istilah yang
Problem terdapat dalam teks eksposisi yang telah
Statement dibaca atau diamati.
(pernyataan / 2. Para siswa bertanya kaidah kebahasaan 20
identifikasi yang digunakan dalam teks eksposisi yang menit
masalah) telah dibaca atau diamati.

Mengumpulkan Informasi
1. Para siswa mencoba mencari jawaban
Data tentang istilah-istilah yang terdapat
collection dalam teks eksposisi yang telah dibaca.
(pengumpulan 2. Para siswa mencoba mencari jawaban
data) tentang kaidah kebahasaan yang
digunakan dalam teks eksposisi yang 30
telah dibaca. menit

Menalar
1. Para siswa menentukan istilah yang
terdapat dalam teks eksposisi telah dibaca
atau diamati dengan cara berdiskusi dalam
Data kelompok belajar.
Prosessing 2. Para siswa menyempurnakan kaidah
(Pengolahan kebahasaan yang
Data) digunakan dalam teks eksposisi yang telah
dibaca 30
menit
Mengomunikasikan
1. Masing-masing kelompok belajar
mempresentasikan hasil kerjanya mengenai
istilah-istilah dan kaidah kebahasaan yang
Verification digunakan dalam teks eksposisi.
(pembuktian)
2.Masing-masing kelompok belajar saling
menanggapi hasil kerja yang telah
disampaikan.

3. Masing-masing kelompok belajar saling 60


merevisi sesuai dengan tanggapandan saran. menit
Penutup Generalization 1.Para siswa menyimpulkan materi
(menarik pembelajaran yang telah dipelajari. 10
simpulan atau 2. Guru juga menyimpulkan materi menit
generalisasi) pembelajaran yang telah dipelajari, serta
memberikan penguatan materi kepada para
siswa.
3. Para siswa bersama guru merencanakan
tindak lanjut untuk pertemuan selanjutnya,
yaitu kerja sama membangun teks dalam
memahami struktur dan kaidah kebahasaan
teks eksposisi kerja sama membangun teks
dalam menganalisis teks eksposisi.
4. Seorang siswa memimpin temannya
berdoa
untuk mengakhiri pembelajaran dengan
menggunakan bahasa Indonesia yang
benar.

H. Media, Alat/Bahan, dan Sumber Belajar


. 1.Media / alat : slide power point yang berisikan materi pembelajaran
tentang struktur isi dan kaidah kebahasaan teks eksposisi
2. Bahan dan sumber belajar : Buku Teks Bahasa Indonesia
SMA/SMK/MA Kelas X.

I. PenilaianPembelajaran, Remedial danPengayaan


1. TeknikPenilaian
2. InstrumenPenilaian
a. Pertemuanpertama
b. Pertemuankedua
c. Pertemuanseterusnya
3. Pembelajaran Remedial danPengayaan

Mengetahui Bandar Lampung, Juli 2017


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

NIP

Anda mungkin juga menyukai