Anda di halaman 1dari 3

SURVEY MAWAS DIRI (SMD)

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
TanggalTerbit :
Halaman :

UPT
PUSKESMAS dr. Christinawati
NIP. 19710122 200212 2 005
BUTUH

Kegiatan pengenalan, pengumpulan, dan pengkajian


masyarakat tentang masalah kesehatan yang dilakukan oleh
Pengertian kader dan tokoh masyarakat setempat dibawah bimbingan
kepala Desa/Kelurahan dan petugas kesehatan (petugas
Puskesmas, Bidan & Perawat di Desa)
Sebagai acuan dalam pelaksanaan kegiatan pertemuan SMD di
Tujuan
desa.
Kebijakan
Referensi
1. Dilaksanakan setahunn sekali
2. Advokasi ke Kepala Desa, toga, dan toma
3. Persiapan :
- Menentukan kuesioner yang akan digunakan
- Menentukan kriteria responden, termasuk cakupan
wilayah, dan jumlah KK
4. Pelaksanaan :
Prosedur / - Pelaksanaan interview/wawancara terhadap
Langkah-Langkah Responden
- Pengamatan terhadap rumah-tangga dan lingkungan
5. Tindak lanjut :
- Meninjau kembali pelaksaan SMD
- Merangkum, mengolah & menanalisa data yang telah
dikumpulkan
- Menyusun laporan SMD, sebagai bahan untuk MMD
6. Pengolahan data
1. Kader kesehatan
Unit Terkait
2. Petugas promkes
SURVEY MAWAS DIRI (SMD)
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
TanggalTerbit :
Halaman :

Rekaman Historis Perubahan


No Isi Perubahan Tanggal Mulai Berlaku
SURVEY MAWAS DIRI (SMD)
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
TanggalTerbit :
Halaman :

DAFTAR TILIK
SURVEYMAWAS DIRI (SMD)

Unit :
Nama Petuigas :
Tanggal Pelaksanaan :
Dilaksanakan
No Urutan Kegiatan
Ya Tidak Tidak Berlaku
1 Apakah dilaksanakan setahunn
sekali?
2 Apakah Advokasi ke Kepala Desa,
toga, dan toma?
3 Apakah melakukan persiapan :
- Menentukan kuesioner yang akan
digunakan
Menentukan kriteria responden,
termasuk cakupan wilayah, dan
jumlah KK
4 Apakah melakukan Pelaksanaan :
- Pelaksanaan
interview/wawancara terhadap
Responden
- Pengamatan terhadap rumah-
tangga dan lingkungan
5 Apakah melakukan Tindak lanjut :
- Meninjau kembali pelaksaan
SMD
- Merangkum, mengolah &
menanalisa data yang telah
dikumpulkan
- Menyusun laporan SMD, sebagai
bahan untuk MMD
6 Apakah melakukan Pengolahan data?
CR : Butuh,

Pelaksana Auditor

Anda mungkin juga menyukai