Anda di halaman 1dari 3

LAMPIRAN 1

Tabel 1.1
Perkiraan nilai faktor C berbagai jenis penggunaan lahan

No Jenis Penggunaan Lahan Nilai Faktor ( C )


1 Tanah Terbuka, tanpa tanaman 1,0
2 Hutan atau semak belukar 0,001
3 Sawah 0.01
4 Tegalan tidak dispesifikasi 0,7
5 Perladanan 0,4
6 Kebun campuran:
kerapatan tinggi 0,1
Kerapatan sedang 0.2
Kerapatan rendah 0,5
7 Perkebunan :
Pelipatan tanah sempurna 0.01
Pelipatan tanah sebagian
8 Perumputan 0,2
9 Hutan Alam :
Serasa Banyak 0,001
Serasa sedikit 0,005
10 Hutan produksi :
Tebang habis 0,5
Tebang pilih 0,2
11 Semak belukar , Padang rumput 0,3
12 Alang-alang murni subur 0,001

Sumber :- Serief (1985), Arsyad, S. (1989), Ambar dan Sjafrudin, 1979


LAMPIRAN 2
Tabel 1.2
Nilai Faktor P untuk Berbagai Tindakan Konservasi Tanah

No Tindakan Khusus Konservasi tanah Nilai P


1 Tanpa tindakan pengendalian Erosi 1,00
Teras bangkul :
Konstruksi baik 0,04
2 Konstruksi Sedang 0,15
Konstruksi Kurang baik 0,35
Teras tradisional 0,40
Strip Tanaman :
Rumput bahia 0,40
3
Clotararia 0,64
Dengan kontur 0,20
Pengolahan tanah dan penanaman
menurut garis kontur
4 Kemiringan 0 - 8 % 0,50
Kemiringan 8 -20 % 0,75
Kemiringan > 20 % 0,90

Sumber : Arsyada, S ( 1989 ), Seto A.K ( 1991 )


LAMPIRAN 3
Tabel 3.3
Jenis Tanah Dan Nilai K

Jenis Tanah Nilai K


Latoso Merah 0,12
Latoso merah kuning 0,12
Latoso Coklat 0,26
Lithoso (pada lereng tajam) 0,23
Regosol (diatas colluvium) 0,27
Regosol (Pada puncak bukit) 0,16
Gley Humic 0,29
Litaso 0,13
Grumosol 0,16
Regosol 0,21
Latosol coklat 0,31
Gley Humic (Diatas teras) 0,31
Hydromorf abu-abu 0,20

Sumber : Ambar dan Sjafrudin, 1979

Anda mungkin juga menyukai