Anda di halaman 1dari 2

PEMELIHARAAN KESEHATAN

GIGI DAN MULUT

Perbanyak konsumsi makanan makanan


Kurangi makan makanan yang manis
yang berserat dan mengandung air
dan melekat
seperti buah-buahan dan sayur-
sayuran

Menyikat gigi setelah makan dan


Periksa gigi minimal 6 bulan sekali
sebelum tidur malam
GUSI BERDARAH SAAT
SIKAT GIGI?
MENGAPA?

Gusi berdarah
karena karang
gigi

Karang gigi adalah sisa


makanan dan plak yang
mengeras dan menempel
biasanya terdapat di leher gigi.
Melukai gusi sehingga gusi
dapat berdarah terutama saat
menyikat gigi

Bersihkan karang gigimu


denganperawatan scaling
kedokter gigi dan sikat gigi
dengan cara yang benar

Anda mungkin juga menyukai