Anda di halaman 1dari 4

KEPUTUSAN

KEPALA PUSKESMAS TALUN KENAS


NOMOR : 43/SKPP/PTK/I/2017
TENTANG
PENUNJUKAN PENDAMPING TATA USAHA DI PUSKESMAS TALUN
KENAS
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,
KEPALA PUSKESMAS TALUN KENAS,

Menimbang : a. Bahwa untuk pelaksanaan kegiatan


pelayanan maupun penyelenggaraan
program diperlukan ketersediaan saran dan
peralatan yang siap pakai dan terpelihara
dengan baik;
b. Bahwa penugasan dimaksud dilakukan
untuk lancarnya program yang menitik
beratkan pada Mainset/Paradigme yang
ada;
c. Bahwa untuk mencapai hasil yang
maksimal diperlukana Surat Keputusan
Kepala Puskesmas Talun Kenas sesuai
butir (b);
d. Bahwa sehubungan dengan pernyataan
pada butir a dan b tersebut diatas, perlu
menetapkan Surat Keputusan Kepala
Puskesmas Talun Kenas tentang
Pendamping Tata Usaha
Mengingat : 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor : 75
Tahun 2014 tentang Puskesmas;
2. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor
131/Menkes/SK/II/2004 tentang Sisitem
Kesehatan Nasional;
3. Undang-Undang Republik Indonesia No.4
Tahun 1984 tentang Wbah Penyakit
Menular;
4. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2009
tentang Pelayanan Publik.

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS


TALUN KENAS TENTANG PETUGAS P.CARE
BPJS DI PUSKESMAS TAALUN KENAS
Pertama : Menunjuk :
Nama : Serinta br Ginting,SKM
NIP : 19820904 201001 2 030
Pangkat/Gol : Penata/III C
Untuk memegang P.CARE BPJS
Kedua : Tugas dan Fungsi (TUFOKSI) disesuaikan
dengan peraturan yang ada
Ketiga : Agar melaksanakan tugas ini dengan penuh
rasa tanggung jawab
Keempat : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal
ditetapkan dengan ketentuan apabila
kemudian hari terdapat kekeliruan akan
diadakan perbaikan/perubahan sebagaimana
mestinya

Ditetapkan di : Talun Kenas


Pada Tanggal :13 Januari
2017
Kepala Puskesmas Talun Kenas,

dr.Herlina Sembiring,M.Kes
NIP. 19780711 201001 2 009
LAMPIRAN SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TALUN
KENAS
NOMOR : 43/SKPP/PTK/I/2017
Tentang : Penunjukan Petugas P.Care BPJS Di Puskesmas Talun
Kenas
Tanggal : 13 Januari 2017

PETUGAS P.CARE BPJS

Nama : Serinta br Ginting,SKM


NIP : 19820904 201001 2 030
Pangkat/Golongan : Penata/III C Kepala Puskesmas Talun Kenas

Talun Kenas, 13Januari 2017


Mengetahui
Kepala puskesmas talun Kenas

dr.Herlina Sembiring,M.Kes
NIP.19780711 201001 2 009

Anda mungkin juga menyukai