Anda di halaman 1dari 4

Sekolah khusus anak-anak berbakat

LATAR BELAKANG

Cita-cita dari leluhur pendiri bangsa indonesia yang tertera dalam pembukaan uud 1945 pada alenia ke 4
yang dimana terdapat kalimat, mencerdaskan kehidupan bangsa, bisa dicermati bawasanya sebuah
negara yang sebagai Negara berkembang Negara Indonesia harus meningkatkan kualitas sumber daya
manusia dari Indonesia. Salah satu cara untuk meningkatkan sumber daya manusia Indonesia adalah
dengan cara meningkatkan kualitas pendidikan Indonesia sejak sedini mungkin ,dimulai dari play
group/Paud ,TK , SD ,SLTP, SMA/SMK ,sampai ke Perguruan tinggi . namun pendidikan yang ada di
indonesia menganut kurikulum terpusat dimana semua jenjang, semua daerah di indonesia sama persis
proses pembelajarannya sehingga menjadi sebuah keterbatasan dimana beberapa anak yang memiliki
kemapuan yang berbeda atau bakat sejak lahir tercampur membaur mengikuti kurikulum yang ada,
dengan demikian potensi mereka menjadi hilang dan tidak terasah dengan baik meskipun banyak
sekolah sudah menerapkan ekskul namun itu tak menjadi jaminan peningkatan kemampuan mereka,
maka setidaknya dibutuhkan sebuah trobosan baru untuk peningkatan mutu pendidikan dan
menciptakan benih-benih anak berpotensi dengan dibuatnya sekolah khusus untuk anak-anak berbakat.

eksesting
peraturan
pedoman
isu2
prediksi

What (Apa; digunakan untuk menanyakan nama, suatu benda, peristiwa, pendapat, dll)

apa itu sekolah khusus anak-anak berbakat

sekolah khusus anak-anak berbakat adalah sebuah wadah atau sarana pembelajaran, yang terdiri dari
gedung belajar mengajar dari SD, SMP, SMA/SMK, salter, gallery, dan digital library, dengan
pengkhususnan bagi anak- anak yang memiliki kemampuan istimewa, kemampuan dalam bidang
tertentu, dan potensi lebih, yang dimana sudah ada sejak lahir,
Who (Siapa; digunakan untuk menanyakan seseorang)

Untuk siapa sekolah khusus anak-anak berbakat

Di peruntukan untuk mereka anak-anak yang memiliki kemampuan dan potensi istimewa
dalam bidang tertentu, klasifikasi bakat pada sekolah khusus ini adalah

Kecerdasan Bahasa (Linguistic Intelligence)

Kecerdasan Logika-Matematika

Kecerdasan Spasial

Kecerdasan Kinestetik-Tubuh

Kecerdasan Musik

Kecerdasan Interpersonal

Kecerdasan Intrapersonal

Kecerdasan Spiritual

Dimana setiap individu akan mendapatkan seleksi disaat memasuki pendidikan SD dimana
memang bakat anak akan terlihat pada usia 4 tahun ke atas, dan setelah itu baru memasuki
proses kejuruan pada tahap dasar SMP sesuai bakat masing-masing dan memaksimalkan
bakat pada jenjang SMA/SMK, dengan demikian akan tercipta beberapa elemen anak yang
memiliki kecenderungan potensi dan kemampuan masing-masing

Where (Di mana; digunakan untuk menanyakan tempat)

Dimana lokasi yang akan di bangun sekolah khusus anak-anak berbakat

When (Kapan; digunakan untuk menanyakan waktu)

Kapan akan diterapakan sekolah khusus anak-anak berbakat

Dimulai dari sebuah perancangan yang matang dengan 3 point, gedung pembelajaran,
digital library, serta modern gallery dengan di tekankan pada teknologi sekarang, sehingga
semakin kedepan untuk jangka panjang tak akan tertinggal terlebih setiap tahun pasti akan
terlahir anak-anak dengan bakat yang berbeda beda.
Why (Mengapa; digunakan untuk menanyakan sebab)

Mengapa harus sekolah khusus anak-anak berbakat

banyak anak-anak yang memiliki bakat khusus namun sering kali tak pernah terlasi dalam
pendidikan sehingga kebanyakan berotodidak.

Faktor pendidikan, dalam kurikulum pendidikan beberapa mata pelajaran dilakukan secara
merata dan sama, jadi untuk anak-anak yang mempunyai bakat mendapatkan hal yang
sama dengan mereka yang tak mempunyai bakat, dengan adanya seperti ini mereka yang
berpotensi jadi kurang minat untuk mengikuti pelajaran karena apa yang mereka suka tidak
pernah mereka dapatkan, begitupula meski ada beberapa akselerasi di sekolah-sekolah
tertentu.

Faktor orang tua, peran orang tua yang kadang mensepelekan bakat anak dan tidak
mendukung untuk di kembangan namun tidak sedikit pula yang mendukung

Faktor lingkungan, lingkungan berdampak secara fisik langsung kepada anak-anak


berbakat percaya atau tidak dengan kemampuan bakatnya yang tidak terasah dan tidak
dilatih sementara lingkungan tidak memberi peran dukungan maka anak-anak berbakat
akan cenderung mengikuti hal-hal sederhana dan menghiraukan potensi dirinya.

Faktor penerapan, bisa dibilang bagaimana mereka (berbakat) bisa dilatih sedangkan
penerapan untuk melatih mereka pun tak ada, adapun secara umum pada tiap sekolah
terdapat ekskul namun sering kali anak-anak merasa kurang minat untuk mengikutinya.

How (Bagaimana; digunakan untuk menanyakan proses tentang sesuatu)

Bagaimana penyajian klasifikasi dari sekolah khusus anak-anak berbakat

Dalam hal ini proses untuk pembentukan sumber daya manusia yang memiliki talenta
khusus ini di

Klasifikasi Ide

Fungsi utama

Klasifikasi fungsi, pembagian fungsi, peruntukan fungsi

Data pendidikan , jumlah sekolah yang ada, jumlah minat murid, jumlah usia rata rata anak

Minat anak-anak sekitar, bakat apa saja yang banyak disana persen?

Isu-isu yang ada


Bicara masa mendatang

LOKASI

Isu-isu yang ada

Eksesting

SWOT

Prediksi mendatang

Anda mungkin juga menyukai