HASIL IDENTIFIKASI PERMASALAHAN, PERUBAHAN REGULASI, PENGEMBANGAN TEKNOLOGI UKM PKM SERPONG 2
NO KEBUTUHAN ANALISIS PERUBAHAN REGULASI KETERANGAN
MASYARAKAT/MASALAH 1. Terjadinya kasus angka rubella Analisis dilakukan oleh Perubahan status imunisasi MR dari - kesakitan pada ibu rubella dan pemerintah pusat yang disarankan menjadi diwajibkan oleh morbili bila ada yang terkena pemerintah penyakit morbili atau rubela 1 orang, maka sudah termasuk wabah. 2. Informasi seringkali di terima kader 23 % Menggunakan telphone, handphone Persentase didapat ataupun masyarakat secara dan mediasosial Dari 3 kelurahan mendadak wilayah kerja pkm serpong 2 3. Kegiatan pemeriksaan kesehatan 53% SK Kepala Puskesmas tentang kegiatan Kegiatan posbindu pada lansia posbindu di masyarakat dilakukan pada 3 kelurahan wilayah kerja pkm serpong 2