Anda di halaman 1dari 1

HIPERTENSI APA TANDA DAN GEJALA HIPERTENSI ???

a. sakit kepala seperti ber-


BAGAIMANA MENCEGAH HIPERTENSI ???

putar
a. Penuruna berat badan. Target indeks massa tubuh
b. penglihatan kabur dalam rentang normal, untuk orang asia-pasifik
c. Pusing 18,5-22,9kg/m2 .

d. gemetar, b. Diet Dietary Approaches to Stop Hypertension


(DASH). DASH mencakup komsumsi buah-
e. jantung berdebar-debar. buahan, sayur-sayuran, serta produk susu rendah
lemak jenuh/lemak total.
f. Berkeringat berlebihan.
c. Istirahat yang cukup
APA ITU HIPERTENSI??? d. Periksa tekanan darah secara teratur kepelayanan
Hipertensi adalah keadaan yang ditandai dengan pening-
APA DIET PADA HIPERTENSI kesehatan terdekat.
katan tekanan darah sistolik (TDS) yaitu 140mmHg mau- Makanan yang dianjurkan : e. Aktivitas fisik yang ditargetkan minimal 30 menit/
pun tekanan darah diastolik (TDD) 90 mm Hg hari, dilakukan selama 3 hari dalam seminggu.
(Tedjasukmana, 2012). a. Sumber karbohidrat seperti biscuit, singkong, roti,
tepung, mie, tapioca, nasi f. Tidak merokok dan minum alkohol.
b. Sumber protein nabati seperti tahu, temped an ka-
APA KLASIFIKASI DARI HIPERTENSI??? cang-kacangan.
APA KOMPLIKASI DARI HIPERTENSI???
Klasifikasi Tekanan darah sistolik Tekanaan darah diastolik c. Sumber vitamin (buah dan sayuran) seperti buah
jeruk, pisang, melon, tomat. a. Serebrovaskular: stroke, demensia vaskular.
d. Sumber protein hewani: penggunaan daging/ ayam/ b. Mata: retinopati hipertensif
Normal < 120 dan < 80 ikan paling banyak 100 gram/ hari. Telur ayam/
c. Kardiovaskular: penyakit jantung koroner.
bebek 1 butir/ hari.
e. Susu segar 200 ml/ hari. d. Ginjal: nefropati hipertensif, penyakit ginjal kronis.
Prehipertensi 120-139 atau 80-89
Makanan yang dibatasi:
Hipertensi derajat 1 140-159 atau 90-99 a. Garam dapur
b. Makanan yang diawetkan dengan garam seperti ikan
asin, asinan
Hipertensi derajat 2 160 100
c. Makanan yang tinggi lemak dan kolesterol.
Makanan yang di batasi Makanan yang dianjurkan
APA PENYEBAB DARI HIPERTENSI???
a. keturunan,
b. usia,
c. gaya hidup (kegemukan, merokok dan alkohol).
d. stres,
e. asupan natrium tinggi dengan retensi cairan.

Anda mungkin juga menyukai