Anda di halaman 1dari 6

LATIHAN

Fisika
UAS SEMESTER II SMA kelas 10

1. Dalam sebuah bejana silinder terdapat cairan 6. Perhatikan gambar berikut ini!
yang beratnya 1,5 N. jika luas permukaan dasar
bejana 2,5 m2, maka tekanan hidrostatis pada
dasar bejana tersebut adalah 1m
a. 0 Pa p
b. 0,6 Pa
c. 6 Pa x = 0,4 cm
d. 60 Pa Untuk menentukan massa jenis zat cair
e. 600 Pa dirangkai alat seperti pada gambar. Pengisap P
dapat bergerak bebas dengan luas penampang
2. Raksa pada bejana berhubungan mempunyai 1 cm2. Jika konstanta pegas 100 N/m dan pegas
selisih ketinggian permukaan 2 cm (r = 13,6 tertekan sejauh 0,4 cm, massa jenis zat cair
gr/cm3). Kaki sebelah kiri berisi zat cair yang tersebut adalah...
tingginya 25 cm. Berarti massa jenis zat cair itu a. 400 kg/m3
adalah... b. 500 kg/m3
a. 800 kg/m3 c. 750 kg/m3
b. 1030 kg/m3 d. 800 kg/m3
c. 1088 kg/m3 e. 1000 kg/m3
d. 1300 kg/m3
e. 1360 kg/m3 7. Dua liter air dipanaskan sehingga suhunya naik
500C. kenaikan suhu ini dalam 0F adalah...
3. Sebuah pompa hidrolik berbentuk silinder a. 50 0F
memiliki dua jenis penampang masing-masing b. 82 0F
berdiameter 8 cm dan 16 cm. Jika pengisap c. 100 0F
kecil ditekan dengan gaya 500 N, gaya yang d. 122 0F
dihasilkan pada pengisap besar adalah e. 90 0F
a. 1000 N
b. 2000 N 8. Pada sebuah termometer x, titik beku air
c. 3500 N adalah 400x dan titik didih air adalah 2400x. Bila
d. 4000 N sebuah benda diukur dengan termometer
e. 4500 N Celcius, suhunya 500C, maka bila diukur dengan
4. Sebuah benda yang volumenya 4 x 10-4 m3, termometer x, suhunya adalah...
ketika dimasukkan ke dalam air 0,8 bagiannya a. 80 0x
muncul di atas permukaan air. Maka massa b. 100 0x
jenis benda dan besar gaya apung yang dialami c. 120 0x
benda tersebut adalah d. 140 0x
a. 200 kg/m3 dan 0,8 N e. 160 0x
b. 400 kg/m3 dan 0,8 N
c. 400 kg/m3 dan 3,2 N 9. Sebuah termometer raksa jika ditempatkan
d. 800 kg/m3 dan 0,8 N dalam es yang melebur, panjang kolom raksa
e. 800 kg/m3 dan 3,2 N 12 mm, sedangkan pada uap air panjang
kolomnya 252 mm. Supaya panjang kolom
5. Sebuah balok es terapung di dalam bejana menjadi 42 mm, suhu air adalah...
berisi air. Jika diketahui massa jenis es dan air a. 13 K
masing-masing adalah 0,9 g/cm3 dan 1 g/cm3, b. 294K
bagian es yang terendam dalam air adalah... c. 300K
a. 90 % d. 27K
b. 75% e. 286K
c. 65%
d. 25%
e. 10%
1 of 6
10. Sebatang tembaga ( = 0,000017/0C) yang 16. 0,5 kg es bersuhu -400C dimasukkan ke dalam
panjangnya 10 m dipanaskan hingga suhunya bejana berisi 1 kg air bersuhu 500C. Jika bejana
berubah dari 150C menjadi 350C. pertambahan tidak menyerap kalor maka keadaan akhir
panjang tembaga tersebut adalah... campuran tersebut adalah...
a. 0,0034 m a. Es seluruhnya dengan suhu 00C
b. 0,0043 m b. Es dan air dengan suhu 00C
c. 0,0340 m c. Air seluruhnya dengan suhu 00C
d. 0,0430 m d. Air dengan suhu 40C
e. 0,3400 m e. Es dengan suhu -40C

11. Sebatang baja ( = 0,00001/0C) panjangnya 100 17. Waktu yang dibutuhkan oleh suatu pemanas
cm pada suhu 300C. pada suhu berapakah agar listrik 4 kW untuk memanaskan 80 kg air dari
panjang baja menjadi 100,1 cm? 150C menjadi 350C adalah...
a. 700C a. 30 menit
b. 1000C b. 28 menit
c. 1300C c. 24 menit
d. 10000C d. 18 menit
e. 10300C e. 10 menit

12. Sebuah bejana kaca ( = 0,000009/0C) pada 18. Dua batang A dan B yang berbeda jenisnya,
suhu 00C terisi penuh dengan 150 cm3 raksa ( mempunyai ukuran yang sama. Keduanya
= 0,00018/0C) jika bejana dan raksa dipanaskan disambungkan satu sama lain pada salah satu
sampai 400C, maka volume raksa yang tumpah ujungnya. Jika suhu ujung bebas logam A dan B
adalah... berturut-turut 2200C dan 400C serta koefisien
a. 0,6 cm3 konduksi logam A setengah kali koefisien
b. 0,7 cm3 konduksi logam B, maka suhu pada sambungan
c. 0,8 cm3 tersebut adalah...
d. 0,9 cm3 a. 600C
e. 1,0 cm3 b. 800C
c. 1000C
13. Berapakah kalor yang dibutuhkan untuk d. 1500C
mengubah 2 kg es bersuhu -100C menjadi air e. 2000C
bersuhu 200C.
a. 40 kkal 19. Suhu kulit seseorang kira-kira 320C. Jika luas
b. 60 kkal permukaan kulit orang tersebut 1,6 m2 (h = 7
c. 120 kkal Wm-2K-1) dan berada pada ruangan yang
d. 210 kkal bersuhu 220C, maka kalor yang dilepaskan
e. 220 kkal orang tersebut melalui konveksi selama 5
menit adalah...
14. 75 g air bersuhu 00C dicampurkandengan 50 g a. 10,2 J
air bersuhu 1000C, maka suhu akhir campuran b. 336 J
adalah... c. 1.020 J
a. 750C d. 33.600 J
b. 650C e. 168.000 J
c. 600C
d. 400C 20. Sebatang perunggu bersuhu 1270C
e. 250C meradiasikan kalor dengan laju 20 W. Jika
15. 50 g balok es bersuhu 00C dicelupkan pada 200 suhunya dinaikkan menjadi 2270C, maka laju
g air yang suhunya 300C, akan mendapatkan radiasi kalor adalah...
suhu kesetimbangan sebesar... a. 27 W
a. 00C b. 30 W
b. 40C c. 49 W
c. 60C d. 100 W
d. 80C e. 200 W
e. 130C

2 of 6
21. Seseorang bercermin pada jarak 1 meter. Jika Apabila terbentuk bayangan maya sejauh 30
cerminnya digeser sejauh 0,4 m menjauh, cm dari lensa, maka jarak benda dari lensa
maka jarak orang dengan bayangan adalah... adalah...
a. 3 m a. 4 cm
b. 2,8 m b. 8 cm
c. 2,6 m c. 10 cm
d. 2,4 m d. 15 cm
e. 2,2 m e. 20 cm

22. Seseorang yang tingginya 180 cm ingin melihat 27. Sebuah benda terletak di depan sebuah lensa
seluruh bayangan dirinya di cermin datar. Jika yang mempunyai jarak fokus 10 cm. Bayngan
jarak mata ke ujung kepala orang itu adalah 10 yang dihasilkan ternyata tegak dan tingginya
cm, maka tinggi cermin minimum yang dua kali benda itu. Jarak antara benda dan
dibutuhkan adalah... lensa adalah...
a. 80 cm a. 3,3 cm
b. 85 cm b. 5 cm
c. 90 cm c. 10 cm
d. 95 cm d. 15 cm
e. 100 cm e. 30 cm

23. Dua cermin yang masing-masing memiliki 28. Sebuah benda yang panjangnya 20 cm
panjang 1,6 m disusun berhadapan. Jarak diletakkan sepanjang sumbu utama sebuah
antara cermin adalah 20 cm. Suatu berkas lensa konvergen yang berkekuatan 2,5 dioptri.
cahaya jatuh tepat pada ujung salah satu Ujung benda yang terdekat berada pada jarak
cermin dengan sudut dating 300. Sinar akan 60 cm dari lensa. Panjang bayangan yang
keluar dari pasangan cermin itu setelah terbentuk adalah...
mengalami pemantuln sebanyak... a. 10 cm
a. 16 kali b. 20 cm
b. 15 kali c. 30 cm
c. 14 kali d. 40 cm
d. 9 kali e. 60 cm
e. 4 kali
29. Sebuah benda diletakkan pada jarak 25 cm
24. Jarak antara benda dan bayangan nyata didepan lensa cembung (f= 20 cm), sebuah
diperbesar dalam suatu cermin cekung adalah lensa cembung ke dua dengan jarak fokus 70
200 mm. Jika jarak focus cermin adalah 75 mm, cm pada jarak 135 cm di belakang lensa
maka jarak benda di depan cermin adalah.... pertama. Perbesaran yang dihasilkan oleh
a. 100 mm susunan lensa adalah...
b. 120 mm a. 8 x
c. 150 mm b. 7 x
d. 200 mm c. 6 x
e. 250 mm d. 5 x
e. 4 x
25. Sebuah benda terletak di depan cermin cekung
dengan jarak focus 30 cm. Untuk mendapatkan 30. Lensa bikonveks terbuat dari bahan kaca
bayangan nyata yang diperbesar 2 kali cermin dengan indeks bias 1,5. Permukaan lensa
cermin harus diletakkan dari benda sejauh.... memiliki jari-jari kelengkungan 10 cm dan 20
a. 5 cm cm. Jika lensa terletak di udara maka jarak
b. 15 cm fokus lensa adalah...
c. 20 cm a. 10 cm
d. 30 cm b. 11,3 cm
e. 40 cm c. 12,3 cm
d. 13,3 cm
26. Sebuah benda diletakkan di depan lensa e. 14 cm
cembung yang mempunyai jarak fokus 15 cm.
3 of 6
31. Lensa bikonkav berjari-jari kelengkungan 36. Seseorang titik dekatnya 100 cm, hendak
masing-masing 10 cm berindeks bias 1,5. Lensa membaca buku pada jarak 25 cm di depan
berada di air yang berindeks bias 4/3. Jarak matanya. Agar dapat membaca dengan jelas,
titik fokus lensa adalah... maka ia harus memakai kacamata
a. + 10 cm berkekuatan...
b. 40 cm a. 2 dioptri
c. + 40 cm b. dioptri
d. 45 cm c. 2 dioptri
e. + 45 cm d. 3 dioptri
e. 6 dioptri
32. Suatu lensa cembung ganda mempunyai jari-
jari kelengkungan 80 cm dan 120 cm. Letak 37. Titik dekat seseorang terletak pada jarak 120
bayangan sebuah benda yang berada pada cm di depan mata. Untuk dapat melihat
jarak 2 m dari lensa yang berindeks bias 1,5 dengan jelas benda yang terletak 30 cm di
adalah... depan mata, kekuatan lensa kacamata yang
a. 0,15 m harus digunakan adalah...
b. 0,45 m a. 5 dioptri
c. 0,85 m b. 4,16 dioptri
d. 1,15 m c. 2,5 dioptri
e. 1,85 m d. 2,5 dioptri
e. 4,16 dioptri
33. Sebuah lensa bikonveks terbuat dari kaca yang
berindeks bias 1,5 memiliki jarak fokus 2,5 cm 38. Seorang anak penderita miopi memiliki titik
di udara. Untuk keperluan tertentu lensa itu jauh 50 cm. Agar dapat melihat benda jauh
dibenamkan kedalam suatu cairan yang dengan jelas, ia harus dibantu dengan
berindeks bias 1,3. Hitunglah jarak fokus lensa kacamata berkekuatan...
dalam cairan itu. a. 1 dioptri
a. 2,8 cm b. 1 dioptri
b. 4,2 cm c. 2 dioptri
c. 5,6 cm d. 2 dioptri
d. 6,6 cm e. 2,5 dioptri
e. 8,1 cm
39. Seseorang disarankan dokter untuk
34. Sebuah lensa konvergen, ketika di udara menggunakan kacamata -1,25 dioptri. Setelah
memiliki jarak fokus 12 cm. Lensa tersebut dari periksa kembali titik jauh orang tersebut telah
gelas (n = 1,5). Apabila lensa tersebut berkurang 25%. Ukuran kacamata yang
dicelupkan kedalam zat cair ternyata jarak sekarang adalah...
fokusnya menjadi 47 cm. Nilai indeks bias zat a. 1,3 dioptri
cair itu adalah... b. 1,37 dioptri
a. 1,11 c. 1,5 dioptri
b. 1,22 d. 1,67 dioptri
c. 1,33 e. 1,85 dioptri
d. 1,44
e. 1,55 40. Seorang tua biasanya memakai kacamata +3
dioptri untuk membaca pada jarak 25 cm.suatu
35. Seseorang memandangi ikan dalam akuarium saat dia memakai kacamata temannya dan
bola berjari-jari 100 cm. Jika ikan berjarak 25 untuk dapat membaca dengan jelas dia
cm dari dinding akuarium dan indeks bias air menempatkan bahan bacaannya sejauh 40 cm
4/3, maka ikan akan terlihat pada jarak... dari matanya. Kacamata yang dipinjamnya ini
a. 14,4 cm mempunyai kekuatan...
b. 20 cm a. 1 dioptri
c. 30 cm b. 1,33 dioptri
d. 60 cm c. 1,5 dioptri
e. 60,4 cm d. 1,67 dioptri
e. 2 dioptri

4 of 6
41. Seorang siswa berpenglihatan normal Pernyataan yang tepat adalah...
mengamati benda kecil melaui lup dengan a. 1, 2, dan 3 benar
berakomodasi maksimum. Jika benda itu 10 cm b. 1 dan 3 benar
di depan lup maka: c. 2 dan 4 benar
2 d. 4 saja benar
(1) Jarak fokus lensa lup 16 3 cm
(2) Kekuatan lensa lup adalah 6 dioptri e. 1, 2, 3, dan 4 benar
(3) Perbesaran bayangan yang terjadi 2,5 kali
(4) Perbesaran bayangannya 2x jika 45. Sebuah teropong bimtang memiliki lensa
dibandingkan dengan pengamatan tanpa objektif dengan jarak fokus 120 cm. Jika
akomodasi perbesaran teropong untuk mata tidak
Pernyataan yang benar adalah... berakomodasi adalah 15 kali, maka panjang
a. 1, 2, dan 3 benar teropong adalah...
b. 1 dan 3 benar a. 112 cm
c. 2 dan 4 benar b. 120 cm
d. 4 saja benar c. 128 cm
e. 1, 2, 3, dan 4 benar d. 135 cm
e. 160 cm
42. Sebuah mikroskop, jarak fokus okulernya 2,5
cm dan jarak fokus objektifnya 0,9 cm 46. Sebuah teropong bumi mempunyai lensa
digunakan oleh orang bermata normal tanpa objektif yang berjarak fokus 1 m. Orang dengan
akomodasi. Jika benda diletakkan pada jarak 1 mata normal menggunakan teropong tersebut
cm maka perbesaran mikroskop tersebut tanpa akomodasi dan sehingga perbesarannya
adalah... 20x. Jika lensa pembaliknya mempunyai jarak
a. 77 kali fokus 25 cm, tentukan panjang teropong
b. 80 kali tersebut.
c. 88 kali a. 200 cm
d. 90 kali b. 205 cm
e. 99 kali c. 220 cm
43. Mikroskop dengan jarak fokus lensa objektif d. 225 cm
dan okuler berturut-turut 0,8 cm dan 6 cm. e. 230 cm
Sebuah benda diletakkan pada jarak 10 mm di
depan lensa objektif. Jika pengamat 47. Sebuah benda yang panjangnya 40 cm
berakomodasi pada jarak 30 cm, panjang mempunyai luas penampang 2 cm2. Setelah
mikroskop saat itu adalah... diberi gaya 10 N panjang benda menjadi 60 cm.
a. 4 cm Maka modulus elastisitas dari benda tersebut
b. 5,8 cm adalah...
c. 9 cm a. 102 N/m2
d. 10 cm b. 103 N/m2
e. 12 cm c. 104 N/m2
d. 105 N/m2
44. Suatu preparat berada pada jarak 2 cm di e. 106 N/m2
bawah objektif mikroskop yang jarak titik
apinya 1,8 cm, dan titik api okulernya 6 cm. 48. Pegas dalam keadaan tergantung bebas
Seseorang dengan titik dekat 30 cm melihat memiliki panjang 12 cm. Ketika ujungnya diberi
bayangan itu dan berakomodasi maksimum. beban 2 kg, panjang pegas menjadi 16 cm. Jika
Maka pernyataan di bawah ini yang benar g = 10 m/s2, maka konstanta pegas tersebut
adalah... adalah...
(1) Lensa okuler berfungsi sebagai lup dalam a. 200 N/m
menangkap bayangan yang dibentuk lensa b. 400 N/m
objektif c. 500 N/m
(2) Bayangan yang dibentuk lensa objektif d. 600 N/m
berada 8 cm di depan lensa okuler e. 1000 N/m
(3) Perbesaran sudutnya 63 kali
(4) Jarak antara objektif dan okuler sejauh 24
cm
5 of 6
49. Suatu pegas panjangnya 10 cm jika ditarik 54. Berat benda di udara 3000 N. Jika ditimbang
dengan gaya sebesar 4 N panjangnya menjadi dalam air beratnya 200 N. Tentukanlah:
22 cm. Panjang pegas ketika ditarik dengan a. Volume benda
gaya 6 N adalah... b. Massa jenis benda.
a. 28 cm
b. 42 cm 55. Di depan lensa cembung dengan jarak titik api
c. 50 cm 6 cm terdapat benda sehingga bayangan yang
d. 56 cm terbentuk 3 kali bendanya. Tentukan jarak
e. 100 cm benda terhadap lensa dan lukiskan
pembentukan bayangannya
50. Tiga buah pegas identik memiliki kostanta a. Jika bayangan nyata
pegas k = 200 N/m disusun seperti pada b. Jika bayangan maya.
gambar berikut. Jika beban yang digantung
bermassa 2 kg, maka pertambahan panjang
sistem pegas tersebut adalah...
a. 10 cm
b. 15 cm k1 k2
c. 20 cm
d. 25 cm
e. 30 cm k3

Essay B

51. Sebuah pegas digantung pada sebuah elevator.


pada ujung pegas yang bebas digantungkan
balok bermassa 50 g. Bila elevator diam pegas
bertambah panjang 10 cm. Berapakah
pertambahan panjang pegas ketika elevator
sedeang bergerak dengan percepatan 2 m/s2:
a. Ke atas
b. Ke bawah
c. Jika elevator bergarak dengan kecepatan
tetap 0,5 m/s

52. Seutas kawat panjang 50 cm mempunyai luas


penampang 0,05 mm2. Pada saat benda
bermassa 1 kg digantungkan pada ujung kawat,
panjang kawat bertambah 0,5 mm. (g = 10
m/s2). Tentukanlah :
a. Tegangan (stress) pada kawat
b. Regangan (strain) pada kawat
c. Modulus elastisitas (modulus Young) pada
kawat
d. Tetapan gayanya.

53. Sebuah pipa U berisi air dan tinggi pada air


pada kedua kakinya sama. Kemudian pada
salah satu kakinya dimasukkan minyak dengan
massa jenis 0,8 g/cm3 setinggi 10 cm, dan pada
kaki yang sama dimasukkan pula bensin
dengan massajenis 0,5 g/cm3 setinggi h. Tinggi
air di kaki satunya lagi naik hingga mencapai
ketinggian yang sama dengan ketinggian
minyak. Hitunglah tinggi bensin yang
dimasukkan.

6 of 6

Anda mungkin juga menyukai