Anda di halaman 1dari 2

INSTRUMEN PENILAIAN KINERJA GURU TERBARU TAHUN 2017

Oleh:

Adi Saputra, M.Pd

Pada tulisan ini penulis akan membahas tentang Penilaian Kinerja Guru (PKG) dengan menggunakan
instrumen yang baru.Pada bagian akhir tulisan, seperti biasanya penulis akan menyediakan Link untuk
download bahan/instrumen yang berhubungan dengan PKG ini. Mudah-mudahan Bermanfaat.

Penilaian Kinerja Guru yang baru berbeda penilaiannya dengan yang lama. Pada Penilaian Kinerja
Guru yang baru ini seorang pendidik akan dinilai oleh 5 penilai, yaitu kepala sekolah, teman sejawat,
peserta didik, orang tua peserta didik, dan tentunya penilai PKG yang ditunjuk. Sedangkan untuk guru
produktif di SMK juga akan dinilai oleh dunia usaha/dunia industri dengan proporsi sebagai berikut:

Contoh instrumen kuesioner guru mata pelajaran dari teman sejawat:


Di samping itu juga kehadiran guru juga akan dinilai di dalam PKG yang baru. Contoh format seperti
pada tabel di bawah ini.

Persentase Ketidakhadiran:

Menghitung Nilai Akhir PKG :

1. Hitung Jumlah Hasil Penilaian sesuai proporsi (Hasil PKG)

2. Hitung Persentase Kehadiran

3. Nilai PKG Akhir = Hasil PKG x % Kehadiran

Anda mungkin juga menyukai