Anda di halaman 1dari 1

TINDAKAN KOREKTIF

No. Dokumen :
No. Revisi :
SPO
Tanggal Terbit :
Halaman : 1 dari 1
PUSKESMAS SUBHAN, A.Md. Kep
NIP. 19670426198703 1003
SUNGAI RAYA

Tindakan korektif adalah tindakan untuk menghilangkan penyebab


Pengertian
ketidaksesuaian agar tidak terulang lagi
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam melakukan tindakan
Tujuan korektiv dalam rangka perbaikan kejadian yang tidak di inginkan baik
dalam kegiatan UKP, UKM, dan kegiatan proses manajemen
Untuk melakukan perbaikan kejadian yang tidak di inginkan dalam
Kebijakan proses kegian pelayanan UKM, UKP dan manjemen perlu dibuat
standar operasinal tentang tindakan korektiv
Referensi PERMENKES NO.75 TAHUN 2014
Perencanaan Kegiatan.
1. Penanggung jawab program maupun koordinator pelayanan
membuat rencana tindakan yang korektiv terhadap kejadian yang
tidak di inginkanyang berasal dari masyarakat, petugas
pelaksanan dan manjemen
Langkah
2. Perencanaan tindakan yang bersifat korektiv dalam ditulis dan di
langkah prosedur
bicarakan dalam bentuk
a. RCD, SPMKK, Jaga Mutu, dan MTP, dan audit pelayanan
Klinis untuk kegiatan UKP
b. Monev dalam UKM dan Manjemen Puskesmas sekaligus di
buat RTL
Unit terkait Pokja UKM, Pokja Yanis, Pokja Admin

Rekaman historis perubahan

No Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai